Batasan Operasional Definisi Operasional

39 keterbatasan kemampuan dalam memahami angket atau kusioner, maka keadaan seperti ini wawancara perlu digunakan dengan pedoman pada pernyataan yang terdapat dalam kuisioner.

3.6 Batasan Operasional

Dalam Penelitian ini batasan yang akan diteliti peneliti mencakup permasalahan kondisi sosial, kondisi ekonomi dan Tingkat pendidikan anak keluarga buruh tani di Desa Empat Lima. Permasalahan dalam penelitian ini, peneliti akan melihat apakah kondisi sosial dan ekonomi akan berpengaruh terhadap tingkat pendidikan anak yang ada di Desa Empat Lima khususnya keluarga buruh tani.

3.7 Definisi Operasional

Dalam definisi operasional ini akan dijabarkan pengertian dari tiga topik inti yang diangkat penulis sebagai judul penelitian, yaitu: 1. Kondisi sosial, dalam penelitian ini kondisi sosial yang akan diteliti adalah bagaimana latar belakang pendidikan dan usia orang tua apakah berpengaruh terhadap tingkat pendidikan anak. Orang tua dengan latar belakang pendidikan yang baik tentunya mampu memberikan arahan kepada anaknya tentang pentingnya pendidikan dan begitu pula orang tua yang usia nya lebih tua atau dewasa akan lebih baik dalam mendidik anak dikarenakan sudah memiliki pengalam hidup. 2. Kondisi ekonomi, yang berupa kemampuan manusia dalam memenuhi kebutuhannya. Kondisi ekonomi dapat diukur dengan 4 indikator yaitu pendapatan, pengeluaran, tempat tinggal, dan tabungan yang dimiliki keluarga. Universitas Sumatera Utara 40 Pendapatan yang diperoleh keluarga yang biasanya berasal dari pendapatan pokok, pendapatan sampingan, dan pendapatan lain-lain. Selain itu, pengeluaran keluarga juga bisa dilihat dari pengeluaran berupa makanan dan bukan makanan. Disamping itu, tempat tinggal dan tabungan juga dapat dijadikan penilaian terhadap kondisi ekonomi suatu keluarga. Tempat tinggal biasanya dinilai dengan melihat status, jenis, dan ukuran rumah yang ditempati. 3. Tingkat pendidikan anak, dalam penelitian ini tingkat pendidikan anak yang diteliti yaitu pendidikan yang bersifat formal. Pendidikan yang formal merupakan pendidikan yang berstruktur mulai dari Sekolah Dasar SD, Sekolah Menengah Pertama SMP, Sekolah Menengah Atas SMA dan Perguruan Tinggi.

3.8 Variabel penelitian

Dokumen yang terkait

Kontribusi Buruh Tani (Aron) Perempuan Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Keluarga di Desa Beganding Kecamatan Simpang Empat Kabupaten Karo

2 57 204

HUBUNGAN KONDISI SOSIAL EKONOMI KELUARGA TERHADAP TINGKAT PENDIDIKAN ANAK (STUDI PADA KELUARGA BURUH TANI DI DUSUN ALURAN NAGA KECAMATAN PANGKATAN KABUPATEN LABUHANBATU).

0 3 26

Analisis Pengaruh Sosial Ekonomi Keluarga Terhadap Tingkat Pendidikan Anak (Studi Kasus Pada Keluarga Buruh Tani di Desa Empat Lima Kecamatan Bukit Tusam Kabupaten Aceh Tenggara)

0 0 12

Analisis Pengaruh Sosial Ekonomi Keluarga Terhadap Tingkat Pendidikan Anak (Studi Kasus Pada Keluarga Buruh Tani di Desa Empat Lima Kecamatan Bukit Tusam Kabupaten Aceh Tenggara)

0 0 4

Analisis Pengaruh Sosial Ekonomi Keluarga Terhadap Tingkat Pendidikan Anak (Studi Kasus Pada Keluarga Buruh Tani di Desa Empat Lima Kecamatan Bukit Tusam Kabupaten Aceh Tenggara)

0 0 10

Analisis Pengaruh Sosial Ekonomi Keluarga Terhadap Tingkat Pendidikan Anak (Studi Kasus Pada Keluarga Buruh Tani di Desa Empat Lima Kecamatan Bukit Tusam Kabupaten Aceh Tenggara)

0 0 26

Analisis Pengaruh Sosial Ekonomi Keluarga Terhadap Tingkat Pendidikan Anak (Studi Kasus Pada Keluarga Buruh Tani di Desa Empat Lima Kecamatan Bukit Tusam Kabupaten Aceh Tenggara)

0 0 3

Analisis Pengaruh Sosial Ekonomi Keluarga Terhadap Tingkat Pendidikan Anak (Studi Kasus Pada Keluarga Buruh Tani di Desa Empat Lima Kecamatan Bukit Tusam Kabupaten Aceh Tenggara)

0 0 17

Kontribusi Buruh Tani (Aron) Perempuan Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Keluarga di Desa Beganding Kecamatan Simpang Empat Kabupaten Karo

0 0 18

Kontribusi Buruh Tani (Aron) Perempuan Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Keluarga di Desa Beganding Kecamatan Simpang Empat Kabupaten Karo

0 0 2