Kerangka Teori Perbandingan sistem penghimpunan dana (Fundraising) wakaf uang pada dompet dhuafa Republika dan badan wakaf Indonesia

9 secara efektif. Pengelolaan wakaf yang dijalankan oleh Tabung Wakaf Indonesia memberikan kepercayaan baik kepada masyarakat. Sedangkan dalam penelitian skripsi ini membahas tentang ” Perbandingan Sistem Penghimpunan Dana Fundraising Wakaf Uang Pada Dompet Dhuafa Republika dan Badan Wakaf Indonesia. Yang mana dalam hal ini membahas mengenai bagaimana mekanisme penghimpunan dana fundraising wakaf uang serta melakukan studi perbandingan yaitu pada Dompet Dhuafa Republika yaitu lembaga kenazhiran dan Badan Wakaf Indonesia yaitu lembaga independen yang dibentuk pemerintah.

E. Kerangka Teori

Kata ”wakaf” atau ”waqf” berasal dari bahasa Arab ”Waqafa”. Asal kata ”Waqafa” berarti ”menahan” atau ”berhenti” atau ”diam di tempat” atau ”tetap berdiri”. 11 Wakaf adalah institusi sosial Islami yang tidak memiliki rujukan yang eksplisit dalam Al- Qur‟an dan sunnah. Ulama berpendapat bahwa perintah wakaf merupakan bagian dari perintah untuk melakukan al-khayr secara harfiah berarti kebaikan. 12 Dasarnya adalah firman Allah, sebagai berikut:            11 Direktorat Pengembangan Zakat dan Wakaf, Fiqh Wakaf Jakarta: Direktorat Jenderal Bima Islam Departemen Agama RI, 2003, h. 1-2. 12 Jaih Mubarok, Wakaf Produktif Jakarta: Simbiosa Rekatama Media, 2008, h. 7. 10 “ Hai orang-orang yang beriman, rukulah kamu, sujudlah kamu, sembahlah Tuhanmu dan perbuatlah kebajikan, supaya kamu mendapat kemenangan.”QS.Al- Hajj [22] : 77. Dalam hadis dikatakan bahwa wakaf disebut sedekah jariyah. Dalam perspektif ini, wakaf dijadikan sebagai bagian dari sedekah. Imam Muslim meriwayatkan dari Abu Hurairah yang menyatakan bahwa Nabi Muhammad saw. Bersabda: ا َ ْ ا ْ َ ْ ْ ْ : ذ دص ،ثاث ْ م َا م عطقْنإ د ْ م ل ْ ْد حل ص دل ْ عفتْن ْ ْ ، ج م ه ”Apabila anak adam manusia meninggal dunia, maka putuslah amalnya, keculai tiga perkara : sedekah jariyah, ilmu yang bermanfaat dan anak sholeh yang mendo akan orangtuanya”. HR.Muslim. Wakaf sebagai suatu lembaga mempunyai unsur-unsur pembentuknya. Tanpa unsur itu, wakaf tidak dapat berdiri. Unsur-unsur pembentuk yang merupakan rukun wakaf itu adalah 1 orang yang berwakaf yang mewakafkan hartanya atau waqif, 2 harta yang diwakafkan atau mauquf, 3 tujuan wakaf atau yang berhak menerima hasil wakaf, disebut mauquf ‟alaih, dan 4 pernyataan wakaf dari waqif, yang disebut sighat atau ikrar wakaf. Pengembangan wakaf selalu dikembangkan diantaranya tentang wakaf uang, sudah dipertegas dengan lahirnya fatwa MUI tentang wakaf uang selanjutnya dalam peraturan pemerintah Nomor 41 Tahun 2004 Tentang Wakaf terdapat klausul mengenai obyek wakaf berupa uang dan surat berharga. 13 13 Jaih Mubarok, Wakaf Produktif Jakarta: Simbiosa Rekatama Media, 2008, h. 121. 11 Wakaf uang adalah wakaf yang dilakukan seseorang, kelompok orang, dan lembaga atau badan hukum dalam bentuk uang tunai. 14 Metode penghimpunan dana fundrising yaitu bagaimana wakaf uang itu dimobilisasikan. Dalam hal ini, sertifikasi merupakan salah satu cara paling mudah, yaitu bagaimana dengan menerbitkan sertifikat dengan nilai nominal yang berbeda-beda untuk kelompok sasaran yang berbeda. Aspek inilah yang merupakan keunggulan wakaf uang dibandingkan wakaf harta lainnya, karena besarannya dapat menyesuaikan kemampuan calon waqif. Lembaga perlu membangun etika fundrising dengan mengacu pada misi lembaga, secara mudah etika fundrising ini merupakan ketentuan tentang sumber dana mana yang dapat diterima karena sejalan dengan misi lembaga dan sumber daya mana yang tidak dapat diterima karena bertentangan dengan misi lembaga. Etika ini mencegah lembaga terjebak dalam benturan kepentingan conflict of interests. Etika fundrising juga mengarah pada terbentuknya dukungan konstituen yang memiliki misi yang sama. 15 Definisi sistem adalah sebuah cara, proses atau prosedur yang teratur. Definisi sistem lebih menekankan pada prosedur adalah suatu jaringan kerja dan prosedur- prosedur yang saling berhubungan, berkumpul bersama-sama untuk melakukan suatu 14 Direktorat Pengembangan Zakat dan Wakaf , Pedoman Pengelolaan Wakaf Tunai Jakarta: Direktorat Jenderal Bimas Islam, Departemen Agama RI, 2005, h. 1. 15 Darwina Widjajanti, Rencana Strategis Fundrising Jakarta: PIRAMEDIA, 2006, Cet 1, h.4 12 kegiatan atau menyelesaikan sasaran tertentu. 16 Jadi yang dimaksud sistem adalah sebuah kesatuan dari bagian atau komponen yang saling berhubungan dalam prosedur kerja tertentu untuk mencapai tujuan dalam mengolah masukan untuk menghasilkan keluaran.

F. Metode Penelitian