Bahan dan Alat Penelitian Rancangan Penelitian Variabel-Variabel Yang Diamati Dalam Penelitian

commit to user 21 III. METODOLOGI PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian ini dilaksanakan mulai bulan Juni sampai Desember 2009. Penanaman tanaman padi dan pengambilan sampel tanah dilakukan di Desa Pereng, Mojogedang, Karanganyar, dengan ketinggian 280 m dpl dan terletak pada 7 32’10 LS dan 111 00’05 BT sedangkan analisis laboratorium dilakukan di Laboratorium Kimia dan Kesuburan Tanah Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta.

B. Bahan dan Alat Penelitian

a. Bahan 1. Contoh tanah kering angin ukuran 0,5 mm dan lolos 2 mm 2. Seresah Gliricidia maculat gamal 3. Brangkasan tanaman padi varietas Sintanur 4. Pupuk kandang sapi 5. Pupuk Urea 6. Pupuk SP36 7. Pupuk KCl 8. Kemikalia untuk analisis laboratorium b. Alat 1. Seperangkat alat untuk analisis ketersediaan dan serapan P 2. Seperangkat alat untuk analisis bahan organik 3. Seperangkat alat untuk analisis kapasitas pertukaran kation 4. Seperangkat alat untuk analisis tekstur tanah 5. Seperangkat alat untuk analisis pH tanah 6. Cangkul 7. Bor tanah 8. Plastik 9. Belati 10. Timbangan 21 commit to user 22 11. Papan nama 12. Tali 13. Meteran 14. Alat tulis

C. Rancangan Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian dengan menggunakan rancangan dasar Rancangan Acak Kelompok Lengkap RAKL faktor tunggal dengan rancangan perlakuan sebagai berikut : No. Perlakuan Spesifikasi 1 D0 Dosis kebiasaan petani 400 kgha urea, 100 kgha SP36, 100 kgha KCl + 0 pupuk organik 2 D1 Dosis pupuk rekomendasi 250 kgha urea, 75 kgha SP36, 100 kgha KCl + 0 pupuk organik 3 D2 Pupuk kandang sapi 10 tonha + 0 pupuk anorganik 4 D3 4,5 tonha pupuk kandang sapi + 0,5 tonha seresah gamal + 100 dosis rekomendasi 5 D4 4,5 tonha pupuk kandang sapi + 0,5 tonha seresah gamal + 50 dosis rekomendasi 6 D5 4,25 tonha pupuk kandang sapi + 0,75 tonha seresah gamal + 100 dosis rekomendasi 7 D6 4,25 tonha pupuk kandang sapi + 0,75 tonha seresah gamal + 50 dosis rekomendasi 8 D7 4 tonha pupuk kandang sapi + 1 tonha seresah gamal + 100 dosis rekomendasi 9 D8 4 tonha pupuk kandang sapi + 1 tonha seresah gamal + 50 dosis rekomendasi Keterangan :Departemen Pertanian Kecamatan Mojogedang, Kabupaten Karanganyar, 2007 Pada setiap perlakuan diulangan tiga kali pada blok yang berbeda sehingga didapat 27 kombinasi perlakuan. commit to user 23

D. Variabel-Variabel Yang Diamati Dalam Penelitian

Tabel 3.1 Variabel Pengamatan Variabel Metode Tanah awal Vegetatif maksimum Panen a. Variabel utama : Tanah: 1. Ketersediaan P kgha 2. Serapan P tanah sawah kgha Tanaman 1. P jaringan tanaman 2. Bobot gabah kering panen tonha 3. Bobot 1000 biji g b.Variabel pendukung : Tanah: 1. Bahan organik tanah 2. Kapasitas pertukaran kation me 3. Tekstur tanah 4. pH H 2 O Tanaman: 1. Berat brangkasan segar dan kering g 2. Tinggi tanaman cm 3. Jumlah anakan total anakan 4. Jumlah anakan produktif anakan 5. Persentase berat gabah isi dan hampa Bray I P jaringan tanaman x berat brangkasan kering Pengabuan basah dengan HNO 3 dan HClO 4 Gravimetri Gravimetri Walky and Black Penjenuhan Amonium Asetat Hidrometer Elektrometri Gravimetri Meteran Menghitung secara manual Menghitung secara manual Gravimetri ü - - - - ü ü ü ü - - - - - ü ü ü - - ü ü - ü - ü ü ü - - - - ü ü - - - - ü ü ü ü ü Keterangan: Bobot 1000 biji diukur dari pengambilan sampel secara acak biji yang isi maupun biji yang hampa. commit to user 24

E. Tata Laksana Penelitian

Dokumen yang terkait

EFISIENSI SERAPAN P DAN K SERTA HASIL TANAMAN PADI (Oryza sativa L ) PADA BERBAGAI IMBANGAN PUPUK KANDANG PUYUH DAN PUPUK ANORGANIK DI LAHAN SAWAH PALUR SUKOHARJO

1 8 85

EFISIENSI SERAPAN N DAN HASIL TANAMAN PADI ( Oryza sativa L. ) PADA BERBAGAI IMBANGAN PUPUK ORGANIK DAN PUPUK ANORGANIK DI LAHAN SAWAH PALUR SUKOHARJO

0 3 58

PENGARUH PENAMBAHAN PUPUK ORGANIK KOTORAN SAPI DAN SERESAH GAMAL ( Gliricidia maculata ) TERHADAP KETERSEDIAAN DAN SERAPAN Ca DAN Mg TANAMAN PADI

0 16 63

PENGELOLAAN KADAR LENGAS TANAH VERTISOL DAN PEMANFAATAN PUPUK KANDANG SAPI YANG DIPERKAYA UNTUK MENINGKATKAN SERAPAN Fe DAN HASIL PADI BERAS MERAH ‘SEGRENG’

1 9 71

N TOTAL DAN SERAPAN N TANAMAN PADI PADA BERBAGAI IMBANGAN PUPUK ANORGANIK PUPUK KANDANG SAPI DAN SERESAH SENGON (Paraserianthes falcataria L )

0 2 2

EFISIENSI SERAPAN N SERTA HASIL TANAMAN PADI (Oryza sativa L.) PADA BERBAGAI IMBANGAN PUPUK KANDANG PUYUH DAN PUPUK ANORGANIK DI LAHAN SAWAH PALUR SUKOHARJO.

0 1 64

N TOTAL DAN SERAPAN N TANAMAN PADI PADA BERBAGAI IMBANGAN PUPUK ANORGANIK PUPUK KANDANG SAPI DAN SERESAH SENGON (Paraserianthes falcataria L.).

0 2 46

Pengaruh Pupuk Kandang Sapi dengan Biodekomposer dan Pupuk Anorganik terhadap Efisiensi Serapan K dan Hasil Tanaman Padi (Oryza Sativa L.) di Lahan Sawah Palur Sukoharjo

0 0 8

Efisiensi Serapan P dan Hasil Tanaman Padi (Oryza Sativa L.) pada Berbagai Imbangan Pupuk Kandang Puyuh dan Pupuk Anorganik di Lahan Sawah Palur Sukoharjo (Musim Tanam II)

0 1 8

Efisiensi Serapan S dan Hasil Padi dengan Pemberian Pupuk Kandang Puyuh dan Pupuk Anorganik di Lahan Sawah (Musim Tanam II)

0 2 10