Demografi Responden Penyajian Data

Tabel 4.5 Uji Reliabilitas Strategi Pemasaran One Stop Shopping Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items ,786 9 Sumber : Hasil Pengolahan SPSS, September 2013 Berdasarkan Tabel 4.5 di atas dapat disimpulkan bahwa instrumen dari variabel Strategi Pemasaran One Stop Shopping memiliki nilai reliabilitas yang memenuhi syarat dan dinyatakan reliabel andal karena memiliki nilai Cronbach’s Alpha yang berada di atas 0,6 yaitu 0,786. Tabel 4.6 Uji Reliabilitas Kepuasan Konsumen Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items ,917 8 Sumber : Hasil Pengolahan SPSS, September 2013 Berdasarkan Tabel 4.6 di atas dapat disimpulkan bahwa instrumen dari variabel Kepuasan Konsumen memiliki nilai reliabilitas yang memenuhi syarat dan dinyatakan reliabel andal karena memiliki nilai Cronbach’s Alpha yang berada di atas 0,6 yaitu 0,917.

4.2.2 Demografi Responden

Demografi responden merupakan bagian yang berisikan pertanyaan- pertanyaan tentang karakteristik responden, yang meliputi : Universitas Sumatera Utara 1 Jenis Kelamin Berdasarkan jenis kelamin, hasil analisa dapat ditunjukkan pada Tabel 4.7 di bawah ini : Tabel 4.7 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid Laki-laki 23 32,9 32,9 32,9 Perempuan 47 67,1 67,1 100,0 Total 70 100,0 100,0 Sumber : Data Primer kuesioner, September 2013 Berdasarkan Tabel 4.7 di atas dapat dilihat bahwa mayoritas responden berjenis kelamin perempuan yaitu sebanyak 47 67,1 responden dan sisanya adalah laki-laki yaitu 23 32,9 responden. 2 Usia Responden Berdasarkan usia responden, hasil analisa dapat ditunjukkan pada Tabel 4.8 di bawah ini : Tabel 4.8 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid 17-20 Tahun 21 30,0 30,0 30,0 20-25 Tahun 29 41,4 41,4 71,4 25-30 Tahun 16 22,9 22,9 94,3 35-40 Tahun 1 1,4 1,4 95,7 40 Tahun 3 4,3 4,3 100,0 Total 70 100,0 100,0 Sumber : Data Primer kuesioner, September 2013 Universitas Sumatera Utara Berdasarkan Tabel 4.8 di atas dapat dilihat bahwa responden didominasi oleh kelompok usia 20-25 tahun yaitu sebanyak 29 41,4 responden, kemudian kelompok usia 17-20 tahun yaitu sebanyak 21 30,0 responden, selanjutnya kelompok usia 25-30 tahun yaitu sebanyak 16 22,9 responden, kelompok usia 40 tahun yaitu sebanyak 3 4,3 responden dan kelompok usia 35-40 tahun yaitu sebanyak 1 1,4 responden. 3 Jumlah Kunjungan Berdasarkan jumlah kunjungan, hasil analisa dapat ditunjukkan pada Tabel 4.9 di bawah ini : Tabel 4.9 Karakteristik Responden Berdasarkan Jumlah Kunjungan Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid 1-2 Kali 9 12,9 12,9 12,9 3-4 Kali 17 24,3 24,3 37,1 5 Kali 44 62,9 62,9 100,0 Total 70 100,0 100,0 Sumber : Data Primer kuesioner, September 2013 Berdasarkan Tabel 4.9 di atas dapat dilihat bahwa mayoritas responden telah mengunjungi sebanyak 5 kali yaitu 44 62,9 responden, kemudian sebanyak 3-4 kali yaitu 17 24,3 responden, dan sebanyak 1-2 kali yaitu 9 12,9 responden. Universitas Sumatera Utara

4.2.3 Distribusi Jawaban Responden Variabel Penelitian