Produk Pendanaan Produk Pembiayaan

Universitas Sumatera Utara perbankan syariah, kontraprestasi berupa bunga tidak ada dan digantikan dengan kontrapestasi berupa bagi hasil, margin keuntungan, bonus, biaya sewa, biaya administrasi dan fee. Sedangkan dalam perbankan konvensional, kontraprestasi yang ada berupa bunga atas simpanan dan kredit atau fee untuk produk jasa yang diberikan. Dengan demikian, lingkup perndapatan yang diperoleh oleh bank syariah lebih bervariatif, tanpa adanya unsur bunga di dalamnya 55 .

2. Produk Perbankan Syariah

Produk-produk bank syariah muncul karena didasari oleh operasionalisasi fungsi bank syariah. Dalam menjalankan operasinya bank syariah memiliki empat fungsi. Dari keempat fungsi operasional tersebut kemudian diturunkan menjadi produk-produk bank syariah, yang secara garis besar dapat dikelompokkan ke dalam produk pendanaan, produk pembiayaan, dan produk jasa perbankan.

a. Produk Pendanaan

Produk-produk pendanaan bank syariah ditujukan untuk memobilisasi dan investasi tabungan untuk pembangunan perkonomian dengan cara yang adil sehingga keuntungan yang adil dapat dijamin bagi semua pihak. Tujuan mobilisasi dana merupakan hal penting karena Islam secara tegas mengutuk penimbunan tabungan dan menuntut penggunaan sumber dana secara produktif dalam rangka mencapai tujuan sosial-ekonomi Islam. Dalam hal ini, bank syariah melakukannya tidak dengan prinsip bunga riba, melainkan dengan prinsip- 55 Abdul Ghofur Anshhori, Per bankan Syariah di Indonesia Yogyakarta : Gadjah Mada University Press, 2007 , hal. 77 Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara prinsip yang sesuai dengan syariat Islam, terutama wadi’ah penitipan , qardh pinjaman, mudharabahbagi hasil dan ijarah. Tabel 1 Produk Pendanaan dan Akad yang digunakan Wadi’ah Qardh Mudharabah Ijarah Giro √ √ Tabungan √ √ √ Deposito √ ObligasiSukuk √ √ Dari tabel 1 dapat disimpulkan bahwa produk-produk pendanaan bank syariah mempunyai empat jenis yang berbeda, yaitu : 1 Giro, dengan prinsip wadi’ah atau qardh 2 Tabungan, dengan prinsip wadi’ah, qardh, atau mudharabah 3 Deposito, dengan prinsip mudharabah 4 Obligasisukuk, dengan prinsip mudharabah, ijarah dan lain-lain.

b. Produk Pembiayaan

Produk-produk pembiayaan bank syariah yang khususnya ditujukan untuk menyalurkan investasi dan simpanan masyarakat ke sektor riil dengan tujuan produktif dalam bentuk investasi bersama investment financing yang dilakukan bersama mitra usaha kreditor menggunakan pola bagi hasil mudharabah atau musyarakah dan dalam bentuk investasi sendiri trade financing kepada yang membutuhkan pembiayaan menggunakan pola bagi jual beli mudharabah, salam, dan istishna dan pola sewa ijarah dan ijarah muntahiya bittamlik. Produk-produk pembiayaan bank syariah dapat menggunakan empat pola yang berbeda, yakni: 1 Pola bagi hasil, untuk investment financing : a Musyarakah Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara b Mudharabah 2 Pola Jual beli, untuk trade financing : a Murabahah b Salam c Istishna 3 Pola Sewa, untuk trade financing : a Ijarah b Ijarah Muntahiya Bittamlik 4 Pola Pinjaman, untuk dana talangan adalah Qardh Dari sekian banyak produk pembiayaan bank syariah, tiga produk pembiayaan utama yang mendominasi portofolio pembiayaan bank syariah adalah pembiayaan aneka barang dan properti. Akad-akad yang digunakan dalam aplikasi pembiayaan tesebut sangat bervariasi dari pola bagi hasil, pola jual beli ataupun pola sewa. Produk lain yang cukup penting adalah pembiayaan proyek, pembiayaan ekspor, pembiayaan pertanian, pembiayaan manufaktur`dan kontruksi. Akad-akad yang digunakan lebih spesifik sesuai dengan karakteristiknya 56 .

c. Produk Jasa Perbankan

Dokumen yang terkait

Strategi pengelolaan dana produk giro wadi'ah pada perbankan syariah : studi perbandingan pada PT Bank Muamalat tbk. dan PT Bank Bukopin Syariah tbk.

0 10 109

Analisis hubungan antara kebijakan moneter terhadap dana pihak ketiga pada perbankan syariah di Indonesia

0 4 94

Analisis swot terhadap deposito mudharabah : studi kasus pt.bank muamalat indonesia tbk.cabang pemabantu kalimantan

0 31 0

PENERAPAN SISTEM BAGI HASIL PROGRAM TABUNGAN MUDHARABAH, DEPOSITO MUDHARABAH, SERTA GIRO WADI’AH Penerapan Sistem Bagi Hasil Program Tabungan Mudharabah, Deposito Mudharabah, Serta Giro Wadi’ah (Studi Kasus Di Bank Syariah Bukopin, Bank Muamalat, Dan Ban

0 4 13

PENERAPAN SISTEM BAGI HASIL PROGRAM TABUNGANMUDHARABAH, DEPOSITO MUDHARABAH, SERTA GIRO WADI’AH Penerapan Sistem Bagi Hasil Program Tabungan Mudharabah, Deposito Mudharabah, Serta Giro Wadi’ah (Studi Kasus Di Bank Syariah Bukopin, Bank Muamalat, Dan Bank

0 1 17

Perbandingan Giro Wadi’ah dengan Giro Mudharabah dalam Perbankan Syariah (Studi pada PT. Bank Muamalat Indonesia Tbk, Cabang Tanjungbalai)

0 0 2

Perbandingan Giro Wadi’ah dengan Giro Mudharabah dalam Perbankan Syariah (Studi pada PT. Bank Muamalat Indonesia Tbk, Cabang Tanjungbalai)

0 0 10

Perbandingan Giro Wadi’ah dengan Giro Mudharabah dalam Perbankan Syariah (Studi pada PT. Bank Muamalat Indonesia Tbk, Cabang Tanjungbalai)

0 0 1

Perbandingan Giro Wadi’ah dengan Giro Mudharabah dalam Perbankan Syariah (Studi pada PT. Bank Muamalat Indonesia Tbk, Cabang Tanjungbalai)

0 0 15

Perbandingan Giro Wadi’ah dengan Giro Mudharabah dalam Perbankan Syariah (Studi pada PT. Bank Muamalat Indonesia Tbk, Cabang Tanjungbalai)

0 0 34