Implementasi Random Index n

4.2.6 Hasil Akhir Perankingan AHP

Form Hasil Akhir Perankingan AHP berfungsi untuk menampilkan hasil perhitungan dari program. Form ini menampilkan data wilayah bencana yang dipilih, data kriteria yang dipilih, dan hasil vektor prioritas. Gambar 4.10 Form Hasil Akhir

4.3 Pengujian

Pendistribusian Logistik dengan cepat, tepat dan benar dapat menghasilkan hasil yang baik, sebaiknya pula dapat menyesuaikan diri dengan kriteria dan wilayah yang sedang dan atau terkena bencana alam. Dari banyaknya kriteria dan wilayah yang dapat digunakan sebagai asumsi perhitungan ,metode Analytical Hierarchy Process cocok diterapkan dalam pendistribusian logistik. Karena pada metode Analytical Hierarchy Process ini diperlukan penentuan prioritas dan uji konsistensi terhadap pilihan-pilihan yang telah dilakukan. Terlebih lagi ,dapat dilakukan dalam situasi yang kompleks, pengambilan keputusan tidak dipengaruhi oleh suatu faktor saja melainkan multifaktor dan mencakup berbagai jenjang dan berbagai kepentingan. Hal ini terdapat pada contoh perhitungan berikut. Terdapat data Biaya Usulan Dana BUD, data Jumlah Kerusakan Kerugian JKK dan data Kategori Kerusakan KK periode kejadian bulan Januari 2015 data dapat dilihat dalam lampiran. Tabel 4.1 Tabel data Biaya Usulan Dana bulan Januari 2015 Nama Daerah Usulan Dana Hit ungan dalam persen Hit ungan dalam desimal Bandongan Rp 1.000.000 3,571428571 0,035714286 Candi M ulyo Rp 5.000.000 17,85714286 0,178571429 Pakis Rp 3.000.000 10,71428571 0,107142857 Salaman Rp 1.000.000 3,571428571 0,035714286 Sawangan Rp 4.500.000 16,07142857 0,160714286 Srumbung Rp 2.000.000 7,142857143 0,071428571 Windusari Rp 11.500.000 41,07142857 0,410714286 Tabel 4.2 Tabel data Jumlah Kerusakan Kerugian bulan Januari 2015 Nama Daerah Jumlah Kerusakan Kerugian Hit ungan dalam persen Hit ungan dalam desimal Bandongan Rp 2.000.000 3,883495146 0,038834951 Candi M ulyo Rp 10.000.000 19,41747573 0,194174757 Pakis Rp 5.000.000 9,708737864 0,097087379 Salaman Rp 2.000.000 3,883495146 0,038834951 Sawangan Rp 16.500.000 32,03883495 0,32038835 Srumbung Rp 7.000.000 13,59223301 0,13592233 Windusari Rp 9.000.000 17,47572816 0,174757282