TUJUAN SASARAN STRATEGIS TUJUAN DAN SASARAN

RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 21

2.3. TUJUAN DAN SASARAN

Dengan mengacu pada visi dan misi yang telah ditetapkan, selanjutnya ditentukan tujuan Setjen DPD RI adalah:

2.3.1. TUJUAN

Tujuan merupakan penjabaran atau implementasi dari misi yang ingin dicapai dalam jangka waktu satu atau lima tahun. Dengan diformulasikan tujuan, maka Setjen DPD RI dapat secara tepat mengetahui apa yang harus dilaksanakan oleh organisasi dalam mencapai misinya. 
 Berdasarkan misi di atas maka keberhasilan Setjen DPD RI dapat diukur dari keberhasilan dalam mewujudkan tujuan Setjen DPD RI yaitu: 1. Terwujudnya peningkatan dukungan persidangan DPD RI; 2. Terwujudnya penigkatan dukungan penelitianpengkajian; 3. Terwujudnya peningkatan dukungan pengolahan asmas; 4. Terwujudnya peningkatan dukungan penguatan kapasitas kelembagaan DPD RI; 5. Terwujudnya SDM yang professional; 6. Terwujudnya kelembagaan dan ketatalaksanaan Setjen DPD yang dinamis dan modern; 7. Terwujudnya peningkatan dukungan administrasi keuangan; 8. Terwujudnya peningkatan pengelolaan data dan informasi DPD RI serta publikasi DPD RI di media massa; 9. Terwujudnya peningkatan sarana dan prasarana; dan 10. Terwujudnya pengawasan terhadap pelaksanaan tugas Setjen DPD RI.

2.3.2. SASARAN STRATEGIS

Dalam sasaran Setjen DPD RI digambarkan beberapa hal yang ingin dicapai pada setiap tahun selama 5 lima tahun ke depan dengan rumusan yang terukur dan spesifik, yang pencapaiannya dilakukan secara gradual dengan mempertimbangkan berbagai aspek, khususnya ketersediaan anggaran. Dengan mengacu kepada tujuan yang telah ditetapkan, selanjutnya ditentukan sasaran strategis Setjen DPD RI yang meliputi: Tujuan Sekretariat Jenderal DPD RI pada tahun 2015-2019, yaitu: 1. Terwujudnya peningkatan dukungan persidangan DPD RI; 2. Terwujudnya peningkatan dukungan PenelitianPengkajian; RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 22 3. Terwujudnya peningkatan dukungan dalam pengolahan aspirasi masyarakat; 4. Terwujudnya peningkatan dukungan penguatan kapasitas kelembagaan DPD RI; 5. Terwujudnya SDM yang profesional; 6. Terwujudnya kelembagaan dan ketatalaksanaan Setjen DPD RI yang dinamis dan modern; 7. Terwujudnya peningkatan dukungan administrasi keuangan; 8. Terwujudnya peningkatan pengelolaan data dan informasi DPD RI serta publikasi DPD RI di media massa; 9. Terwujudnya peningkatan sarana dan prasarana; dan 10. Terwujudnya pengawasan terhadap pelaksanaan tugas Setjen DPD RI. Pencapaian tujuan dilaksanakan melalui sasaran strategis Sekretariat Jenderal DPD RI, yaitu: 1. Meningkatnya kualitas dukungan sidangrapatpertemuan DPD RI; 2. Meningkatnya kualitas draft keputusanperaturan DPD RI; 3. Meningkatnya kualitas hasil penelitianpengkajian; 4. Meningkatnya kualitas dukungan representasi melalui pengolahan aspirasi masyarakat dan daerah; 5. Meningkatnya kualitas dukungan materi terhadap penguatan kelembagaan DPD RI; 6. Terwujudnya SDM Aparatur yang menduduki jabatan sesuai dengan standar kompetensi; 7. Terwujudnya kelembagaan yang tepat ukuran dan tepat fungsi; 8. Tersedianya sistem dan prosedur kerja yang efektif dan efisien; 9. Meningkatnya layanan perencanaan dan pengelolaan keuangan yang tertib dan akuntabel; 10. Meningkatnya layanan sistem informasi manajemen; 11. Meningkatnya layanan pemberitaan DPD RI; 12. Meningkatnya layanan perpustakaan DPD RI; 13. Meningkatnya pemenuhan sarana prasarana kerja yang modern dan sesuai dengan kebutuhan; dan 14. Meningkatnya pengawasan pelaksanaan kegiatan pada unit kerja Setjen DPD RI. RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 23 Pencapaian tujuan dan sasaran Sekretariat Jenderal DPD RI diukur melalui indikator tujuan dan indikator sasaran. Tujuan dan sasaran yang ingin dicapai sampai dengan Tahun 2019 adalah : 1 Tujuan 1 Terwujudnya peningkatan dukungan persidangan DPD RI Indikator Tujuan 1 Tingkat Kepuasan Anggota DPD RI terhadap penyelenggaraan sidangrapatpertemuan DPD RI Sasaran Meningkatnya kualitas dukungan sidangrapatpertemuan DPD RI Indikator Sasaran 1. Tingkat kepuasan Anggota DPD RI terhadap dukungan Sidang Paripurna DPD RI dan sidangrapat alat kelengkapan DPD RI 2. Tingkat pemenuhan kebutuhan pertemuan Pimpinan DPD dengan Lembaga Negara, Pemerintah, Pemerintah Daerah, dan Unsur Masyarakat Daerah Indikator Tujuan 2 Persentase draft keputusanperaturan DPD RI di bidang legislasi, pengawasan dan penganggaran yang diakomodir sebagai Keputusan DPD RI Sasaran Meningkatnya kualitas draft keputusanperaturan DPD Indikator Sasaran 1. Persentase draft keputusanperaturan DPD RI terkait fungsi legislasi yang digunakan menjadi keputusanperaturan DPD RI 2. Persentase draft keputusanperaturan DPD RI terkait fungsi pengawasan yang digunakan menjadi keputusanperaturan DPD RI 3. Persentase draft keputusanperaturan DPD RI terkait fungsi anggaran yang digunakan menjadi keputusanperaturan DPD RI 4. Persentase draft keputusanperaturan DPD RI RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 24 mengenai pedoman dan tata kerja yang digunakan menjadi keputusanperaturan DPD RI 2 Tujuan 2 Terwujudnya peningkatan dukungan PenelitianPengkajian. Indikator Tujuan Tingkat kemanfaatan hasil penelitianpengkajian Sasaran Meningkatnya kualitas hasil penelitiankajian Indikator Sasaran Persentase hasil penelitianpengkajian yang digunakan dalam penyusunan hasil kerja DPD RI 3 Tujuan 3 Terwujudnya peningkatan dukungan dalam pengolahan aspirasi masyarakat Indikator Tujuan Persentase peningkatan dukungan representasi melalui pengolahan aspirasi masyarakat dan daerah Sasaran Meningkatnya kualitas dukungan representasi melalui pengolahan aspirasi masyarakat dan daerah Indikator Sasaran Persentase hasil analisis aspirasi masyarakat dan daerah yang ditidaklanjuti oleh alat kelengkapan DPD RI 4 Tujuan 4 Terwujudnya peningkatan dukungan penguatan kapasitas kelembagaan DPD RI Indikator Tujuan Tingkat pemenuhan kebutuhan materi kerjasama dalam dan luar negeri Sasaran Meningkatnya kualitas dukungan materi terhadap penguatan kelembagaan DPD RI Indikator Sasaran Tingkat pemenuhan kebutuhan materi kerjasama dalam dan luar negeri 5 Tujuan 5 Terwujudnya SDM yang profesional Indikator Tujuan Persentase SDM aparatur yang profesional RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 25 Sasaran Terwujudnya SDM Aparatur yang menduduki jabatan sesuai dengan standar kompetensi Indikator Sasaran 1. Persentase pegawai yang menyelesaikan diklat teknis sesuai persyaratan 2. Persentase pegawai yang memiliki prestasi akademik dengan Indeks Prestasi Kumulatif di atas 3,00 pada program rintisan gelar 6 Tujuan 6 Terwujudnya kelembagaan dan ketatalaksanaan Setjen DPD yang dinamis dan modern Indikator Tujuan 1 Persentase kelembagaan yang tepat ukuran dan tepat fungsi Sasaran Terwujudnya kelembagaan yang tepat ukuran dan tepat fungsi Indikator Sasaran 1. Tingkat pemanfaatan telaahan,evaluasi dan rekomendasi struktur organisasi yang responsif sesuai kebutuhan lembaga 2. Persentase ketersediaan struktur organisasi yang sesuai dengan kebutuhan lembaga Indikator Tujuan 2 Tingkat pemenuhan kebutuhan SOP yang sesuai dengan business process Sasaran Tersedianya sistem dan prosedur kerja yang efektif dan efisien Indikator Sasaran Tingkat pemanfaatan SOP yang sesuai dengan mekanisme kerja business process 7 Tujuan 7 Terwujudnya peningkatan dukungan administrasi keuangan Indikator Tingkat layanan perencanaan dan pengelolaan RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 26 Tujuan keuangan Sasaran Meningkatnya layanan perencanaan dan pengelolaan keuangan yang tertib dan akuntabel Indikator Sasaran 1. Tingkat kepuasan anggota dan pegawai terhadap layanan perencanaan dan pengelolaan keuangan Sekretariat Jenderal 2. Penilaian tertinggi atas capaian standar akuntansi dan pelaporan keuangan DPD RI oleh Kementerian Keuangan 3. Capaian tertinggi opini BPK atas laporan keuangan DPD RI 8 Tujuan 8 Terwujudnya peningkatan pengelolaan data dan informasi DPD RI serta publikasi DPD RI di media massa Indikator Tujuan 1 Tingkat pemenuhan dukungan teknologi informasi Sasaran Meningkatnya layanan sistem informasi manajemen Indikator Sasaran 1. Tingkat kepuasan unit kerja Sekretariat Jenderal terhadap layanan Sistem Informasi Manajemen SIM 2. Persentase capaian implementasi roadmap IT Indikator Tujuan 2 Tingkat dukungan publikasi DPD RI Sasaran Meningkatnya layanan pemberitaan DPD RI Indikator Sasaran Tingkat pemenuhan permintaan pemberitaan kelembagaan di media massa Indikator Tujuan 3 Tingkat dukungan ketersediaan referensi DPD RI RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 27 Sasaran Meningkatnya layanan perpustakaan DPD RI Indikator Sasaran Persentase kepuasan pengunjung terhadap layanan Perpustakaan 9 Tujuan 9 Terwujudnya peningkatan sarana dan prasarana Indikator Tujuan Tingkat pemenuhan kebutuhan sarana dan prasarana Sasaran Meningkatnya pemenuhan sarana prasarana kerja yang modern dan sesuai dengan kebutuhan Indikator Sasaran Persentase pemenuhan permintaan kebutuhan sarana dan prasarana yang modern 1 Tujuan 10 Terwujudnya pengawasan terhadap pelaksanaan tugas Setjen DPD RI Indikator Tujuan Tingkat hasil pengawasan terhadap pelaksanaan tugas Setjen DPD RI Sasaran Meningkatnya pengawasan pelaksanaan kegiatan pada unit kerja Setjen DPD RI Indikator Sasaran Persentase rekomendasi hasil pengawasan yang ditindaklanjuti Hubungan antara visi, misi, tujuan, indikator tujuan, sasaran strategis, dan indikator sasaran strategis dapat dilihat pada tabel berikut ini: RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 24 Tabel 2.1 Visi, Misi, Tujuan, Indikator Tujuan, Sasaran Strategis, dan Indikator Sasaran Sekretariat Jenderal DPD RI Tahun 2015-2019 Visi : Sistem pendukung yang profesional, akuntabel dan modern kepada DPD RI Misi Tujuan Indikator Tujuan Sasaran Str ategis Indikator Sasaran 1 2 3 4 5 1.Meningkatkan dukungan keahlian dalam pelaksanaan fungsi, wewenang dan tugas DPD RI 1. Terwujudnya peningkatan dukungan persidanganDPD RI 1. Tingkat Kepuasan Anggota DPD RI terhadap penyelenggaraan sidangrapatpertemuan DPD RI 1.Meningkatnya kualitas dukungan sidangrapatpertemuan DPD RI 1. Tingkat kepuasan Anggota DPD RI terhadap dukungan Sidang Paripurna DPD RI dan sidangrapat alat kelengkapan DPD RI 2. Tingkat pemenuhan kebutuhan pertemuan Pimpinan DPD dengan Lembaga Negara, Pemerintah, Pemerintah Daerah, dan Unsur Masyarakat Daerah 2. Persentase draft keputusanperaturan DPD RI di bidang legislasi, pengawasan dan penganggaran yang diakomodir sebagai Keputusan DPD RI 2. Meningkatnya kualitas draft keputusanperaturan DPD RI 3. Persentase draft keputusanperaturan DPD RI terkait fungsi legislasi yang digunakan menjadi keputusanperaturan DPD RI 4. Persentase draft keputusanperaturan DPD RI terkait fungsi pengawasan yang digunakan menjadi keputusanperaturan DPD RI. RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 25 Misi Tujuan Indikator Tujuan Sasaran Str ategis Indikator Sasaran 1 2 3 4 5 5. Persentase draft keputusanperaturan DPD RI terkait fungsi anggaran yang digunakan menjadi keputusanperaturan DPD RI 6. Persentase draft keputusanperaturan DPD RI mengenai pedoman dan tata kerja yang digunakan menjadi keputusanperaturan DPD RI 2. Terwujudnya peningkatan dukungan PenelitianPengkaji an Tingkat kemanfaatan hasil penelitianpengkajian 3. Meningkatnya kualitas hasil penelitianpengkajian 7. Persentase hasil penelitianpengkajian yang digunakan dalam penyusunan hasil kerja DPD RI RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 26 Misi Tujuan Indikator Tujuan Sasaran Str ategis Indikator Sasaran 1 2 3 4 5 3. Terwujudnya peningkatan dukungan dalam pengolahan aspirasi masyarakat Persentase peningkatan dukungan representasi melalui pengolahan aspirasi masyarakat dan daerah 4. Meningkatnya kualitas dukungan representasi melalui pengolahan aspirasi masyarakat dan daerah 8. Persentase hasil analisis aspirasi masyarakat dan daerah yang ditidaklanjuti oleh alat kelengkapan DPD RI 4. Terwujudnya peningkatan dukungan penguatan kapasitas kelembagaan DPD RI Tingkat pemenuhan kebutuhan materi kerjasama dalam dan luar negeri 5. Meningkatnya kualitas dukungan materi terhadap penguatan kelembagaan DPD RI 9. Tingkat pemenuhan kebutuhan materi kerjasama dalam dan luar negeri 2.Meningkatkan dukungan administrasi dalam 5. Terwujudnya SDM yang profesional Persentase SDM aparatur yang profesional 6. Terwujudnya SDM Aparatur yang menduduki jabatan sesuai dengan standar kompetensi 10. persentase pegawai yang menyelesaikan diklat teknis sesuai persyaratan RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 27 Misi Tujuan Indikator Tujuan Sasaran Str ategis Indikator Sasaran 1 2 3 4 5 pelaksanaan fungsi, wewenang dan tugas DPD RI 11. persentase pegawai yang memiliki prestasi akademik dengan Indeks Prestasi Kumulatif diatas 3,00 pada program rintisan gelar 6. Terwujudnya kelembagaan dan ketatalaksanaan Setjen DPD RI yang dinamis dan modern 1. Persentase kelembagaan yang tepat ukuran dan tepat fungsi 7. Terwujudnya kelembagaan yang tepat ukuran dan tepat fungsi 12. Tingkat pemanfaatan telaahan,evaluasi dan rekomendasi struktur organisasi yang responsif sesuai kebutuhan lembaga 13. Persentase ketersediaan struktur organisasi yang sesuai dengan kebutuhan lembaga 2. Tingkat pemenuhan kebutuhan SOP yang sesuai dengan business process 8. Tersedianya sistem dan prosedur kerja yang efektif dan efisien 14. Tingkat pemanfaatan SOP yang sesuai dengan mekanisme kerja business process 7. Terwujudnya peningkatan dukungan administrasi keuangan Tingkat layanan perencanaan dan pengelolaan keuangan 9. Meningkatnya layanan perencanaan dan pengelolaan keuangan yang tertib dan akuntabel 15. Tingkat kepuasan anggota dan pegawai terhadap layanan perencanaan dan pengelolaan keuangan Sekretariat Jenderal RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 28 Misi Tujuan Indikator Tujuan Sasaran Str ategis Indikator Sasaran 1 2 3 4 5 16. Penilaian tertinggi atas capaian standar akuntansi dan pelaporan keuangan DPD RI oleh Kementerian Keuangan 17. Capaian tertinggi opini BPK atas laporan keuangan DPD RI 8. Terwujudnya peningkatan pengelolaan data dan informasi DPD RI serta publikasi DPD RI di media massa 1.Tingkat pemenuhan dukungan teknologi informasi 10. Meningkatnya layanan sistem informasi manajemen 18. Tingkat kepuasan unit kerja Sekretariat Jenderal terhadap layanan Sistem Informasi Manajemen SIM 19. Persentase capaian implementasi roadmap IT 2. Tingkat dukungan publikasi DPD RI 11. Meningkatnya layanan pemberitaan DPD RI 20. Tingkat pemenuhan permintaan pemberitaan kelembagaan di media massa 3. Tingkat dukungan ketersediaan referensi DPD RI 12. Meningkatnya layanan perpustakaan DPD RI 21. Persentase kepuasan pengunjung terhadap layanan Perpustakaan RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 29 Misi Tujuan Indikator Tujuan Sasaran Str ategis Indikator Sasaran 1 2 3 4 5 9. Terwujudnya peningkatan sarana dan prasarana Tingkat pemenuhan kebutuhan sarana dan prasarana 13. Meningkatnya pemenuhan sarana prasarana kerja yang modern dan sesuai dengan kebutuhan 22. Persentase pemenuhan permintaan kebutuhan sarana dan prasarana yang modern 10. Terwujudnya pengawasan terhadap pelaksanaan tugas Setjen DPD RI Tingkat hasil pengawasan terhadap pelaksanaan tugas Setjen DPD RI 14. Meningkatnya pengawasan pelaksanaan kegiatan pada unit kerja Setjen DPD RI 23. Persentase rekomendasi hasil pengawasan yang ditindaklanjuti RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT JENDERAL DPD RI 2015-2019 30 Visi pembangunan nasional 2005-2025 ditetapkan berdasarkan kondisi bangsa Indonesia saat ini, tantangan yang dihadapi dalam 20 dua puluh tahun mendatang dengan memperhitungkan modal dasar yang dimiliki oleh bangsa Indonesia adalah: Visi pembangunan nasional tahun 2005-2025 itu mengarah pada pencapaian tujuan nasional, seperti tertuang dalam Pembukaan Undang- Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Visi pembangunan nasional tersebut harus dapat diukur untuk dapat mengetahui tingkat kemandirian, kemajuan, keadilan dan kemakmuran yang ingin dicapai. Visi pembangunan nasional diwujudkan melalui 8 delapan misi pembangunan nasional yaitu 1 Mewujudkan masyarakat berakhlak mulia, bermoral, beretika, berbudaya, dan beradab; 2 Mewujudkan bangsa yang berdaya-saing; 3 Mewujudkan masyarakat demokratis berlandaskan hukum; 4 Mewujudkan Indonesia aman, damai, dan bersatu; 5 Mewujudkan pemerataan pembangunan dan berkeadilan; 6 Mewujudkan Indonesia asri dan lestari 7 Mewujudkan Indonesia menjadi negara kepulauan yang mandiri, maju, kuat, dan berbasiskan kepentingan nasional; dan 8 Mewujudkan Indonesia berperan penting dalam pergaulan dunia internasional. Berlandaskan pelaksanaan, pencapaian, dan sebagai keberlanjutan RPJM 2009-2014, tahapan RPJM 2015-2019 ditujukan untuk lebih memantapkan pembangunan secara menyeluruh di berbagai bidang dengan menekankan pencapaian daya saing kompetitif perekonomian berlandaskan keunggulan sumber daya alam dan sumber daya manusia berkualitas serta kemampuan ilmu dan teknologi yang terus meningkat melalui pemantapan pelembagaan nilai-nilai demokrasi dengan menitikberatkan pada prinsip toleransi, nondiskriminasi dan kemitraan dan semakin mantapnya pelaksanaan desentralisasi dan otonomi daerah. BAB III STRATEGI DAN KEBIJAKAN

3.1 ARAH KEBIJAKAN DAN STRATEGI NASIONAL