Proses Penelitian METODE PENELITIAN

commit to user 25 b. Menyiapkan alat dan instrument penelitian dan evaluasi 3. Tahap pengumpulan data dan treatment Pada tahap penelitian ini peneliti mengumpulkan data tentang a. Hasil belajar lompat jauh gaya jongkok b. Kepuasan siswa terhadap proses pembelajaran c. Ketepatan rencana pelaksanaan pembelajaran d. Alat bantu pembelajaran e. Pelaksanaan pembelajaran f. Semangat dan keaktifan siswa 4. Tahap analisis data Dalam tahap ini analisis yang digunakan penelitian adalah deskritif kualitatif. Teknik analisis tersebut dilakukan karena sebagian besar data yang dikumpulkan berupa uraian diskriptif tentang perkembangan proses pembelajaran, yaitu partisipasi siswa dalam pembelajaran pada sub pokok bahasan lompat jauh gaya jongkok. 5. Tahap penyusunan laporan Pada tahap ini peneliti menyusun laporan dari semua kegiatan dari awal survey sampai dengan menganalisis data yang dilakukan pada waktu penelitian.

H. Proses Penelitian

Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah peningkatan kemampuan lompat jauh gaya jongkok SD Negeri 1 Tanjunganom tahun pelajaran 20102011. Adapun setiap tindakan upaya untuk pencapaian tujuan tersebut dirancang dalam satu unit sebagai satu siklus. Setiap siklus terdiri dari empat tahap, yaitu : perencanaan tindakan, pelaksanaan tindakan, observasi dan interpretasi, analisis dan refleksi untuk perencanaan siklus berikutnya. Penelitian ini direncanakan dalam dua siklus. 1. Rancangan Siklus I a. Tahap Perencanaan commit to user 26 Pada tahap ini peneliti dan guru kelas menyusun sekenario pembelajaran yang terdiri dari : 1 Tim peneliti melakukan analisis kurikulum untuk mengetahui kompetensi dasar yang akan disampaikan siswa dalam pembelajaran penjasorkes. 2 Membuat rencana pembelajaran dengan mengacu pada tindakan treatment yang diterapkan dalam PTK, yaitu pembelajaran lompat jauh gaya jongkok 3 Menyusun instrument yang digunakan dalam siklus PTK, penilaian lompat jauh gaya jongkok 4 Menyiapkan media yang diperlukan untuk membantu pengajaran 5 Menyusun alat evaluasi pembelajaran b. Tahap Pelaksanaan Peda tahap pelaksanaan, kegiatan yang dilakukan adalah melaksanakan proses pembelajaran di lapangan dengan langkah-langkah kegiatan antara lain : 1 Menjelaskan kegiatan belajar mengajar lompat jauh gaya jongkok 2 Melakukan pemanasan 3 Membentuk kelompok dalam proses pembelajaran 4 Melakukan latihan teknik dasar lompat jauh gaya jongkok a Cara melakukan awalan melalui pendekatan permainan yang telah disiapkan oleh guru dan peneliti. b Cara melakukan tolakan lompat jauh melalui pendekatan permainan yang telah disiapkan oleh guru dan peneliti. c Sikap yang benar saat melayang diudara d Sikap gerakan pendaratan melalui pendekatan permainan 5 Menarik kesimpulan 6 Penilaian dilaksanakan selama proses pembelajaran berlangsung 7 Melakukan pendinginan commit to user 27 c. Pengamatan tindakan Pengamatan dilakukan terhadap: 1 Hasil keterampilan lompat jauh gaya jongkok 2 Kemampuan melakukan rangkaian gerakan keterampilan lompat jauh gaya jongkok 3 Aktivitas siswa selama pembelajaran berlangsung. d. Tahap Evaluasi Refleksi Refleksi merupakan uraian tentang prosedur analisis terhadap hasil penelitian dan refleksi berkaitan dengan proses dan dampak tindakan perbaikan yang dilaksanakan serta criteria dan rencana bagi siklus tindakan berikutnya. Prosentase indikator pencapaian keberhasilan penelitian pada tabel berikut : Aspek yang diukur Prosentase target capaian Cara mengukur Kondisi awal Siklus 1 Siklus 2 Minat belajar dan ketrampilan gerak lompat jauh gaya jongkok 36.1 60 70 Diamati saat guru memberikan materi lompat jauh gaya jongkok pada awal pembelajaran 2. Rancangan siklus II Pada siklus II perencanaan tindakan dikaitkan dengan hasil yang telah dicapai pada tindakan siklus I sebagai upaya perbaikan dari siklus tersebut dengan materi pembelajaran sesuai dengan silabus mata pelajaran pendidikan jasmani. Demikian juga termasuk perwujudan tahap pelaksanaan, observasi, dan interprestasi, serta analisis, dan refleksi yang juga mengacu pada siklus sebelumnya. commit to user 28

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

Penelitian tindakan kelas ini tidak berdasarkan jumlah pertemuan atau tatap muka dalam pembelajaran, tetapi lebih mengutamakan perkembangan dan kemajuan siswa setelah siswa mendapatkan tindakan, dalam hal ini pembelajaran pendidikan jasmani dengan materi pembelajaran lompat jauh gaya jongkok melalui penerapan metode bermain. Pembelajaran lompat jauh gaya jongkok melalui penerapan metode bermain ini sistematiknya secara umum terdiri dari pendahuluan meliputi membariskan siswa, apersepsi, menyampaikan materi dan memimpin pemanasan. Berikutnya adalah kegiatan inti, kegiatan inti dalam penelitian ini terdiri dari permainan dan teknik melompat. Terakhir adalah penutup, yang terdiri dari membariskan siswa, evaluasi pembelajaran, doa dan pembubaran. Penyampaian materi pembelajaran lompat jauh gaya jongkok melalui penerapan metode bermain dengan cara guru menyampaikan atau menjelaskan materi sesuai dengan rencana pelaksanaan pembelajaram, siswa mendengarkan, memahami dan kemudian mempraktekkan. Koreksi atas kesalahan siswa dilaksanakan pada saat proses pembelajaran berlangsung. Pemberian materi dilakukan oleh peneliti, guru bertugas sebagai pengamat observer pembelajaran dan dibantu oleh critical friend. Data observasi digunakan sebagai evaluasi kegiatan belajar mengajar atara peneliti, guru dan teman yang tidak berkepentingan dengan peneliti. Kekurangan di siklus pertama akan lebih dicermati sehingga tidak akan muncul lagi.

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN MINAT SISWA DALAM PEMBELAJARAN ATLETIK NOMOR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI APLIKASI BERMAIN PADA KELAS 5 SD NEGERI 2 SALAMERTA TAHUN PELAJARAN 2011

0 6 37

UPAYA MENINGKATKAN PEMBELAJARAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK DENGAN PENDEKATAN PERMAINAN LOMPAT KATAK PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 6 KLAMPOK PURWAREJA KLAMPOK BANJARNEGARA TAHUN PELAJARAN 2010 2011

0 3 59

PENINGKATAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI MODEL PEMBELAJARAN BERMAIN PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 3 KANDANGWANGI KECAMATAN WANADADI KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2010 2011

0 3 61

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK DENGAN PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 BAWANG KEC. BAWANG KAB. BANJARNEGARA

0 1 49

PENINGKATAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS VII D SMP NEGERI 16 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2014/2015.

0 0 19

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS VII F SMP NEGERI 5 SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2011/2012.

0 0 24

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 PUCANGAN KECAMATAN SADANG KABUPATEN KEBUMEN TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013.

0 0 17

PENINGKATAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 BOJANEGARA K ABUPATEN PURBALINGGA TAHUN PELAJARAN 2012/2013.

0 0 16

UPAYA PENINGKATAN PEMBELAJARAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK DENGAN BERMAIN LOMPAT DAN LONCAT PADA SISWA KELAS V SD NEGERI SIGENUK KECAMATAN PITURUH KABUPATEN PURWOREJO.

1 6 128

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PADA PEMBELAJARAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PERMAINAN LOTON(LOMPAT KARTON) PADA SISWA KELAS V SD NEGERI KRAMAT 02 KECAMATAN KRAMAT KABUPATEN TEGAL TAHUN PELAJARAN 2015 2016 -

0 1 56