Visi Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Klas-I Medan Misi Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Klas-I Medan Struktur Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Klas-I Medan

98 Negara. Berdasarkan keputusan Menteri Kehakiman Nomor. M.04.PR.07.03 Tahun 1985 dibentuk RUPBASAN yang terdiri dari kelas I 35 unit dan kelas II 175 unit. Dari jumlah tersebut saat ini yang sudah ada sebanyak 33 unit, terakhir Januari 2002 RUPBASAN Metro dan Kota Bumi, sedangkan yang sudah operasional baru 7 unit yaitu Palembang, Jakarta Barat, Tangerang, Bandung, Semarang, Ujung Pandang dan Medan. Di Sumatera Utara pada saat ini baru ada 1 satu kantor RUPBASAN yaitu RUPBASAN Klas-I Medan, yang berdiri sejak pertengahan tahun 2000 dan pada tanggal 25 Februari 2001, diresmikan oleh Direktur Jenderal Pemasyarakatan dan sekaligus penandatangan Prasasti. Rupbasan Klas-I Medan pada prinsipnya sudah operasional sejak pertengahan tahun 2000. Pada bulan Juli 2001 mulai menerima penyimpanan benda sitaan dan semakin efektif pada bulan Oktober 2001.

IV.1.1. Visi Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Klas-I Medan

Memulihkan kesatuan hubungan kehidupan dan penghidupan warga binaan pemasyarakatan sebagai individu, anggota masyarakat dan makhluk tuhan yang Mahas Esa Membangun Manusia Mandiri.

IV.1.2. Misi Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Klas-I Medan

Melaksanakan perawatan tahanan, pembinaan dan pembimbingan warga binaan pemasayarakan pemasyarakatan serta pengelolaan benda sitaan negara dalam rangka penegakan hukum, pencegahan dan penanggulangan kejahatan serta pemajuan sumber daya manusia. 99

IV.1.3. Struktur Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Klas-I Medan

Stuktur organisasi Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Klas-I Medan berdasarkan Surat Keputusan Menteri Kehakiman Republik Indonesia Nomor M.04.PR.07.03 tahun 1985 yang mengatur tentang organisasi dan tata kerja Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara, dengan surat keputusan tersebut Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara masuk dalam RUPBASAN Kelas I Medan. Dalam pelaksanaan tugasnya, RUPBASAN dipimpin oleh seorang kepala dan dibantu oleh staf yang terdiri dari: a. Sub Seksi Bagian Pengaman danb Pengelolaan Mempunyai tugas memelihara keamanan serta mengurus keuangan rumah tangga dan kepegawaian RUPBASAN. b. Sub Seksi Bagian Administrasi dan Pemeliharaan Mempunyai tugas melakukan pengadministrasian, penerimaan, penyimpanan, pemeliharaan dan mutasi benda sitaan dan barang rampasan negara. c. Petugas Tata Usaha Mempunyai tugas melakukan urusan surat menyurat dan kerasipan Struktur organisasi yang dijalankan oleh RUPBASAN Kelas I Medan memakai sistem organisasi garis dan staff yang menggambarkan tiap2 unit saling mempunyai hubungan pekerjaan antara satu dengan yang lainnya. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat sebagai berikut: 100 Sumber : RUPBASAN Kelas I Medan Gambar IV.1. Struktur Organisasi Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Klas Medan 2009

IV.1.4. Karakteristik Responden

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan

0 26 150

UPAYA HUKUM PEMILIK BENDA SITAAN ATAS KERUSAKAN AKIBAT KESALAHAN PENGELOLAAN BENDA SITAAN PADA RUMAH PENYIMPANAN BENDA SITAAN NEGARA (RUPBASAN)

0 18 24

ANALISIS FUNGSI RUMAH PENYIMPANAN BENDA SITAAN NEGARA (RUPBASAN) DALAM MENGELOLA BENDA SITAAN DAN RAMPASAN NEGARA (Studi Pada Kantor Rumah Penyimpanan Benda Sitnan Negara Kelas II Kota Metro)

7 59 45

ANALISIS PENANGANAN BENDA SITAAN DAN RAMPASAN NEGARA (Studi di Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Kelas I Bandar Lampung)

2 19 76

TINJAUAN TENTANG PELAKSANAAN PENGELOLAAN BENDA SITAAN NEGARA DAN BARANG RAMPASAN NEGARA DI RUMAH PENYIMPANAN BENDA SITAAN NEGARA (RUPBASAN) SURAKARTA

2 18 106

DILEMA PENYIMPANAN BENDA SITAAN DI RUMAH PENYIMPANAN BENDA SITAAN NEGARA (RUPBASAN) Dilema Penyimpanan Benda Sitaan Di Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara (Rupbasan) (Studi Kasus Di RUPBASAN Kelas I Surakarta, RUPBASAN Kelas II Wonogiri Dan POLRES Sura

0 1 13

PENDAHULUAN Dilema Penyimpanan Benda Sitaan Di Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara (Rupbasan) (Studi Kasus Di RUPBASAN Kelas I Surakarta, RUPBASAN Kelas II Wonogiri Dan POLRES Surakarta).

2 2 14

Pengaruh Remunerasi, Motivasi Kerja, dan Stres Kerja terhadap Kepuasan Kerja dan Kinerja Pegawai IMG 20160222 0001

0 0 1

Undangan Pembuktian Pembangunan Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Pangkalpinang

0 0 1

SKRIPSI STATUS BARANG BUKTI DALAM RUMAH PENYIMPANAN BENDA SITAAN NEGARA

0 0 12