Komisi Informasi DIY

10. Komisi Informasi DIY

Komisi Informasi Daerah (KID) merupakan lembaga mandiri yang berfungsi menjalankan UU No. 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan perat uran pelaksanaannya, menetapkan petunjuk teknis standar layanan informasi publik dan menyelesaikan sengketa informasi publik melalui mediasi dan/ at au ajudikasi nonlitigasi. Tugas KID DIY adalah menerima, memeriksa dan memutuskan sengketa informasi publik di daerah melalui mediasi dan/ at au ajudikasi nonlitigasi. Kegiat an KID DIY meliputi:

a. Bidang Kelembagaan.

Kegiat an Bidang Kelembagaan untuk memperkuat kelembagaan dan SDM komisioner/ st af sekretariat . Hasil yang dicapai antara lain:

1) Tiga dari 5 komisioner telah mengantongi sertifikat dari Pusat M ediasi Indonesia (UGM ). Dua orang komisioner lainnya akan mengikuti Pelat ihan M ediat or Bersertifikat di PM I UGM pada Februari 2017, sehingga tahun ini seluruh komisioner sudah bersertifikat .

2) Tiga orang panitera telah mengikuti Pelat ihan Penanganan Administ rasi Penyelesaian Sengketa Informasi yang diselenggarakan Komisi Informasi (KI) Pusat .

b. Bidang Penyelesaian Sengketa Informasi (PSI)

Kegiat an Bidang PSI adalah menyelesaikan sengketa informasi yang diadukan ke KID DIY. Tahun 2016 dari jumlah sengketa yang masuk, semuanya dapat diselesaikan dalam w aktu 100 hari kerja.

Tabel 7.8. Sengketa Informasi yang Diadukan ke Komisi Informasi DIY Tahun 2015-2016

No Tahun

Jumlah Sengketa

Obyek Sengketa

14 Pert anahan (9) Risalah lelang (2) Perpajakan (3)

17 Pert anahan (11) Putusan PN (2) Perpajakan (2) Perceraian (1)

Perizinan (1)

Sumber: Komisi Informasi DIY, 2017

LKPJ AM J Gubernur 189 2012-2017 LKPJ AM J Gubernur 189 2012-2017

Kegiat an Bidang ASE adalah melakukan pengenalan/ sosialisasi tentang keterbukaan informasi publik dan upaya percepat an implementasinya. Sasarannya

masyarakat / kelompok masyarakat . Kepada badan publik, disosialisasikan kew ajiban untuk membentuk PPID dan melayani permohonan informasi publik sekaligus percepat an implementasinya, sedangkan kepada masyarakat / kelompok masyarakat diberi penyadaran tentang hak akses informasi publik.

Hasil yang sudah dicapai selama tahun 2016 adalah t ersosialisasikannya keterbukaan informasi publik ke PPID Pemda se-DIY, instansi vertikal, legislat if dan yudikat if, kepala desa, SKPD pemda se-DIY, PKK desa dan kecamat an di Kabupat en/ Kota.

Tabel 7.9. Perbandingan Sasaran Sosialisasi Tahun 2015-2016:

Tahun

Badan Publik/ M asyarakat

Jumlah

2015 Sekolah 300 2016

SKPD Pem da DIY 40 Inst ansi Vertikal, Yudikatif, Eksekut if

30 SKPD Pem kab/ Pem kot

150 Kepala Desa

30 Kelom pok M asyarakat

100 M asyarakat (m elalui pam eran di Bant ul dan Slem an)

Jumlah Tahun 2016

Sumber: Komisi Informasi DIY, 2017

Hasil M onit oring dan Evaluasi (M onev) Keterbukaan Informasi pada tahun 2016 di lembaga pemerintahan di DIY sebagai berikut:

Tabel 7.10. Perbandingan hasil M onev tahun 2015-2016

Nilai Peringkat Kategori

Nama Badan Publik

SKPD Pemerint ah Daerah DIY

Dinas Kebudayaan

65,22 - - 3

Dinas Kesehat an

76,76 - 1

45,77 3 - SKPD Kabupat en Kot a se-DIY

DPU-PE-SDM

Kecamat an Nanggulan

98,57 - 1 -

BKD Gunungkidul

85,75 - 2 -

Set da Kulon Progo

82,17 - 3 -

Dinas Kesehat an Kulon Progo

78,92 - 4 -

Disdik Kot a Jogjakart a

77,45 - 5 -

190 LKPJ AM J Gubernur 2012-2017

Nilai Peringkat Kategori

Nama Badan Publik

Disdukcapil Bantul

63,4 - 1

Kantor Pengelolaan Pasar Bant ul

61,89 - 2

Disperindagkop Sleman

59,14 - 3

Disbudpar Sleman

55,55 - 4

53,32 - 5 BUM D

Bappeda Sleman

PD BPR Bank Jogja

PDAM Tirt amart a Jogjakart a.

- 3 - Part ai Polit ik

PT Anindya M it ra Int ernat ional

PDI Perjuangan

Part ai Keadilan Sejaht era

- 3 - Kecamat an

Part ai Amanat Nasional

Kecamat an Depok

55,31 - 1

Kecamat an Girimulyo

42,11 - 2

37,61 - 3 Badan Publik Vert ikal

Kecamat an Pakem

Perw akilan BPKP DIY

49,72 - 3 Badan Publik Yudikatif

KPU Kulon Progo

Pengadilan Agama Wat es

78,48 - 1

Pengadilan Agama Bantul

60,33 - 2

56,61 - 3 PPID Ut ama

Pengadilan Negeri Wates

PPID/ Pemkab Kulon Progo

54,87 - 1

Humas / PPID Kab Sleman

50,87 - 2

31,79 - 3 Legislat if

Humas Setda Kab Bant ul

Sekret ariat DPRD Sleman

32,1 - 1

Sekret ariat DPRD Kulon Progo

25,19 - 2

24,3 - 3 Sumber: Komisi Informasi DIY, 2017

Sekret ariat DPRD Bantul