Komposisi Penduduk

b. Komposisi Penduduk

Komposisi penduduk adalah suatu gambaran susunan penduduk menurut karakteristik yang sama. Disini penulis hanya membahas tentang komposisi penduduk menurut mata pencaharian dan komposisi penduduk menurut tingkat pendididkan akan disajikan dalam bentuk tabel. Padahal total penduduk di Kecamatan Magetan Tahun 2011 sebesar 47.762 jiwa yang terdiri dari 22.769 jiwa penduduk laki-laki dan 24.993 jiwa penduduk perempuan.

1) Komposisi penduduk menurut mata pencaharian. Komposisi penduduk menurut mata penaharian sangat berguna

untuk memberikan gambaran mengenai jumlah penduduk yang menggantungkan hidupnya pada berbagai macam lapangan pekerjaan dan dapat memeberikan gambaran tentang struktur ekonomi suatu daerah. Komposisi penduduk menurut mata pencaharian dapat dilihat pada tabel.

commit to user

Tahun 2011

No

Mata Pencaharian

2 Industri (anyaman, kulit, dan lainnya)

4 Jasa (konstruksi, pertambangan dan penggalian, listrik, gas, air, dan lembaga keuangan)

1.067

5 Angkutan dan Komunikasi

378

6 Pegawai Negeri

3.573

7 TNI dan POLRI

977

8 Pegawai Swasta

Sumber : Kecamatan Magetan Dalam Angka 2011

Dari tabel diatas dapat disimpulkan bahwa penduduk Kecamatan Magetan sebagian besar hidup pada sektor Swasta, yaitu sebesar 4.978 jiwa, sedangkan mata pencaharian terkecil adalah pada sektor Angkutan dan Komunikasi sebesar 378 jiwa, sedangkan mata pencaharian di bidang TNI dan POLRI sebesar 977 jiwa.

2) Komposisi Penduduk Berdasarkan Umur dan Jenis Kelamin

Pembahasan komposisi penduduk menurut umur dan jenis kelamin sangat penting karena dapat memberikan gambaran tentang golongan umur produktif dan umur non produktif. Komposisi penduduk menurut umur dapat digunakan untuk mengetahui persebaran penduduk menurut kelompok umur dan beban tanggungan. Dengan demikian komposisi penduduk dapat digunakan sebagai petunjuk atau dasar untuk menyusun beberapa kebijaksanaan pemerintah dimasa mendatang yang berkaitan dengan pendidikan, penyusunan kebijaksanaan penduduk yang berhubungan dengan masalah keluarga berencana dan kebijaksanaan tenaga kerja.

commit to user

Kecamatan Magetan Tahun 2011 disajikan dalam tabel berikut ini :

Tabel 7 . Komposisi Penduduk Menurut Umur dan Jenis Kelamin di Kecamatan

Magetan Tahun 2011

No

Kelompok

Umur (Tahun)

Jumlah (Jiwa)

16 75 - Keatas

Sumber : Kecamatan Magetan Dalam Angka 2011

Bila dilihat dari tabel diatas, maka komposisi penduduk menurut jenis kelamin di Kecamatan Magetan antara laki-laki dan perempuan hanya berbeda 2.224 jiwa lebih banyak penduduk perempuan.

Apabila dilihat dari komposisi menurut umur dan pada tabel diatas dapat diketahui besarnya rasio jenis kelamin dengan menggunakan rumus yang dikemukakan oleh Ida Bagus Mantra (1985) sebagai berikut :

commit to user

π‘…π‘Žπ‘ π‘–π‘œ 𝑗𝑒𝑛𝑖𝑠 π‘˜π‘’π‘™π‘Žπ‘šπ‘–π‘› = a

Γ— 100

Keterangan :

a = Jumlah penduduk laki-laki

b = Jumlah penduduk perempuan

jadi rasio jenis kelamin =

22.769 24.993

Γ— 100

= 91,1 ( π‘‘π‘–π‘π‘’π‘™π‘Žπ‘‘π‘˜π‘Žπ‘› π‘šπ‘’π‘›π‘—π‘Žπ‘‘π‘– 91) Dari rumus tersebut diatas dapat diketahui bahwa rasio

jenis kelamin penduduk di Kecamatan Magetan adalah 91. Rasio jenis kelamin merupakan angka perbandingan antara jumlah penduduk laki-laki dengan jumlah penduduk perempuan di suatu daerah. Penyajian data mengenai sex ratio dapat ditampilkan secara umum atau juga dapat didasarkan kelompok umur tertentu. Sehingga pada tahun 2011 setiap 100 penduduk perempuan di Kecamatan Magetan terdapat 91 penduduk laki-laki.

3) Komposisi Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan Melihat data komposisi penduduk menurut tingkat pendidikan

dapat memberikan gambaran tentang tingkat pendidikan formal yang telah dijalani oleh penduduk di suatu daerah. Tingkat pendidikan suatu daerah dapat mencerminkan status sosial masyarakatnya. Dengan pendidikan tingi dapat mempengaruhi pola pikir dalam kehidupan masyarakat. Komposisi penduduk menurut tingkat pendidikan di Kecamatan Magetan dapat dilihat pada tabel di bawah ini :

commit to user

Magetan Tahun 2011

No

Tingkat Pendidikan

Jumlah

(Jiwa)

1 Tidak sekolah

14.894

2 Tamat SD

8.217

3 Tamat SLTP

8.972

4 Tamat SLTA

10.271

5 Tamat PT/Akademi

Sumber : Kecamatan Magetan Dalam Angka 2011

Berdasarkan tabel diatas menunjukan bahwa pendidikan penduduk Kecamatan Magetan cukup tinggi sebanyak 14.894 jiwa Tidak sekolah, 8.217 jiwa tamat SD, 8.972 jiwa tamat SLTP, 10.271 jiwa tamat SLTA, dan 5.270 jiwa tamat PT/Akademi.

Tentang klasifikasi tingkat pendidikan dapat digolongkan menjadi 3 tingkatan, yaitu :

a. Rendah : jumlah penduduk yang tamat SD ke atas kurang

dari 30%

b. Sedang : jumlah penduduk yang tamat SD ke atas 30-60%

c. Tinggi : jumlah penduduk yang tamat SD ke atas lebih

dari 60%

Menurut kriteria tersebut, maka tingkat pendidikan penduduk di Kecamatan Magetan tergolong dalam tingkat pendidikan Tinggi. Hal ini dapat dilhat dari presentase tamatan SD lebih dari 60% dari keseluruhan presentase penduduk.

commit to user