Karakteristik umum subjek penelitian Gambaran potensi interaksi obat analgetika subjek penelitian

4.1.2 Karakteristik umum subjek penelitian

Berdasarkan sampel yang diambil dari 721 lembar resep pasien yang menggunakan analgetika dalam lembar resepnya, diperoleh gambaran umum karakteristik subjek yang dominan antara lain 62 perempuan; 33,43 usia 46 – 55 tahun; 92,20 jumlah obat dalam resep 5 obat. Karakteristik umum subjek yang diteliti secara garis besar ditunjukkan pada Tabel 4.2. Tabel 4.2 Karakteristik subjek penelitian No Karakteristik subjek Jumlah resep n=721 Jumlah resep 1 2 3 Jenis Kelamin Laki-laki Perempuan Kelompok Usia 18 – 25 tahun 26 – 35 tahun 36 – 45 tahun 46 – 55 tahun 56 – 65 tahun 65 tahun Jumlah Obat 5 obat ≥ 5 obat 274 447 13 35 161 241 160 111 665 56 38 62 1,80 4,85 22,33 33,43 22,19 15,39 92,20 7,80

4.1.3 Gambaran potensi interaksi obat analgetika subjek penelitian

Berdasarkan analisis terhadap 721 resep pasien, ditemukan adanya potensi interaksi obat analgetika di dalam resep 20,25 dengan diagnosa dominan yang mengalami potensi interaksi obat analgetika adalah Hipertensi 41,09 Tabel 4.4. Gambaran umum kejadian potensi interaksi obat secara keseluruhan ditunjukkan pada Tabel 4.3. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.3 Gambaran potensi interaksi obat analgetika subjek penelitian No Kriteria Subjek Total Pasien n=721 Berinteraksi Tidak Berinteraksi 1 Kelompok Usia 18 – 25 tahun 26 – 35 tahun 36 – 45 tahun 46 – 55 tahun 56 – 65 tahun 65 tahun 1 5 26 42 39 33 0,14 0,69 3,61 5,83 5,41 4,58 12 30 135 199 121 78 1,66 4,16 18,72 27,60 16,78 10,82 Total 146 20,25 575 79,75 2 Jumlah Obat 5 obat ≥ 5 obat 119 27 16,50 3,74 546 29 75,73 4,02 Total 146 20,25 575 79,75 Penelitian terhadap 721 lembar resep pasien mengenai kejadian potensi interaksi obat dan faktor yang mempengaruhinya menggambarkan bahwa: a. Potensi interaksi obat terjadi pada pasien dengan kelompok umur 46 - 55 tahun tahun persentasenya paling tinggi yaitu 5,83 b. Potensi interaksi obat terjadi pada pasien yang menerima 5 obat memiliki persentase lebih tinggi yaitu 16,50 sedangkan pada pasien yang menerima ≥ 5 dengan persentase 3,74. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.4 Diagnosa penyakit yang mengalami potensi interaksi obat analgetika subjek penelitian 4.1.4 Gambaran kejadian potensi interaksi obat analgetika subjek penelitian Berdasarkan analisis terhadap 721 resep pasien, diperoleh persentase potensi interaksi obat analgetika yaitu 20,25, ditemukan 180 kasus potensi interaksi, terdiri dari 45 jenis kejadian potensi interaksi obat analgetika Tabel 4.5. Obat yang paling sering mengalami potensi interaksi adalah natrium diklofenak dengan persentase 42,78, meloksikam 22,22 dan asam mefenamat 12,22 Tabel 4.6, dengan mekanisme interaksi farmakodinamik 83,89, farmakokinetik 12,22, dan unknown 3,89 Tabel 4.7. Tingkat keparahan potensi interaksi obat antara lain minor 13,89, moderate 84,44, dan major 1,67 Tabel 4.8. Kejadian potensi interaksi obat analgetika pada subjek penelitian dapat dilihat pada Tabel 4.5. No Diagnosa penyakit Jumlah resep berinteraksi n=146 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 Abscess of liver Arthrosis Ca cervix Congestive heart failure Dyspepsia End-stage renal disease Essential thrombocytosis Gastritis Hypertension Idiopathic gout Low back pain Mild depressive episode Other specified disorders of bone density and structure Other spondylosis Personal history of diseases of the circulatory system Unspecified diabetes melitus without complication Skizoafektif 3 16 1 2 3 2 2 3 60 2 17 5 3 9 5 12 1 2,05 10,96 0,68 1,37 2,05 1,37 1,37 2,05 41,09 1,37 11,64 2,74 2,05 6,16 2,74 8,22 0,68 Universitas Sumatera Utara Tabel 4.5 Jenis kejadian potensi interaksi obat analgetika subjek penelitian No Nama obat Pola mekanisme interaksi obat Tingkat keparahan interaksi obat Jumlah kejadian 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 Natrium diklofenak– Furosemida Natrium diklofenak– Cotrimoxazole Natrium diklofenak– Telmisartan Natrium diklofenak– Terazosin Natrium diklofenak– Irbesartan Natrium diklofenak– Captopril Natrium diklofenak– Metil prednisolon Natrium diklofenak– Valsartan Natrium diklofenak– Probenesid Natrium diklofenak– Hidroklortiazid Natrium diklofenak– Kandesartan Natrium diklofenak– Aspirin Natrium diklofenak– Gliquidone Natrium diklofenak– Ramipril Meloksikam–Valsartan Meloksikam–Irbesartan Meloksikam– Telmisartan Meloksikam–Terazosin Meloksikam–Aspirin Meloksikam–Glimepirid Meloksikam– Probenesid Meloksikam– Furosemida Meloksikam–Metil prednisolon Meloksikam–Captopril Meloksikam– Amidarone Meloksikam– Gliquidone Farmakodinamik Farmakokinetik Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakokinetik Farmakokinetik Farmakodinamik Farmakodinamik Unknown Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakodinamik Unknown Farmakokinetik Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakokinetik Unknown Minor Minor Moderate Moderate Moderate Moderate Moderate Moderate Minor Minor Moderate Moderate Moderate Moderate Moderate Moderate Moderate Moderate Moderate Moderate Minor Minor Moderate Moderate Minor Moderate 4 1 28 1 15 5 7 5 1 2 2 2 2 2 6 12 7 1 2 1 1 2 1 3 1 2 Universitas Sumatera Utara Tabel 4.5 Lanjutan 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 41 42 43 44 45 Meloksikam–Ramipril Asam mefenamat–Metil prednisolon Asam mefenamat– Telmisartan Asam mefenamat– Gliquidone Asam mefenamat– Irbesartan Asam mefenamat– Aspirin Asam mefenamat– Captopril Asam mefenamat– Probenesid Ibuprofen–Aspirin Ibuprofen– Metronidazole Ibuprofen–cefadroxil Parasetamol– Metronidazole Parasetamol– Metoklopramid Parasetamol– Propranolol Parasetamol–Diazepam Parasetamol–Penytoin Kodein–Quetiapine Kodein–Diazepam Mst continus– Amitriptylin Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakodinamik Unknown Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakokinetik Farmakodinamik Farmakokinetik Farmakokinetik Farmakokinetik Farmakokinetik Farmakokinetik Farmakokinetik Farmakokinetik Farmakodinamik Farmakodinamik Farmakodinamik Moderate Moderate Moderate Moderate Moderate Moderate Moderate Minor Major Minor Minor Minor Minor Minor Minor Moderate Moderate Moderate Moderate 1 2 10 2 4 1 1 2 3 1 1 4 2 2 2 3 1 2 20 Total 180 Tabel 4.6 Jumlah obat analgetika yang mengalami potensi interaksi pada subjek penelitian No Nama Obat Jumlah n=180 1 2 3 4 5 6 7 Asam mefenamat Kodein Ibuprofen Meloksikam Mst continus Natrium diklofenak Parasetamol 22 4 5 40 20 77 12 12,22 2,22 2,78 22,22 11,11 42,78 6,66 Universitas Sumatera Utara Tabel 4.7 Mekanisme interaksi obat analgetika subjek penelitian Tabel 4.8 Tingkat Keparahan Potensi Interaksi Obat Analgetika Pada Subjek Penelitian 4.1.5 Analisis bivariat 4.1.5.1 Faktor usia

Dokumen yang terkait

Profil penggunaan dan potensi interaksi obat analgetika pada pasien rawat jalan poli penyakit dalam di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan periode Mei 2014 - Juli 2014

2 11 90

Profil penggunaan dan potensi interaksi obat analgetika pada pasien rawat jalan poli penyakit dalam di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan periode Mei 2014 - Juli 2014

0 0 14

Profil penggunaan dan potensi interaksi obat analgetika pada pasien rawat jalan poli penyakit dalam di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan periode Mei 2014 - Juli 2014

0 0 2

Profil penggunaan dan potensi interaksi obat analgetika pada pasien rawat jalan poli penyakit dalam di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan periode Mei 2014 - Juli 2014

1 4 7

Profil penggunaan dan potensi interaksi obat analgetika pada pasien rawat jalan poli penyakit dalam di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan periode Mei 2014 - Juli 2014

0 0 16

Profil penggunaan dan potensi interaksi obat analgetika pada pasien rawat jalan poli penyakit dalam di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan periode Mei 2014 - Juli 2014

0 2 3

Profil penggunaan dan potensi interaksi obat analgetika pada pasien rawat jalan poli penyakit dalam di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan periode Mei 2014 - Juli 2014

0 0 23

Profil penggunaan dan potensi interaksi obat analgetika pada pasien rawat jalan poli penyakit dalam di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan periode Mei 2014 - Juli 2014

0 0 23

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Interaksi Obat - Profil penggunaan dan potensi interaksi obat analgetika pada pasien rawat jalan poli penyakit dalam di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan periode Mei 2014 - Juli 2014

0 0 16

Profil penggunaan dan potensi interaksi obat analgetika pada pasien rawat jalan poli penyakit dalam di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan periode Mei 2014 - Juli 2014

0 0 14