Subjek Penelitian 1 S Hasil Penelitian

4.2 Hasil Penelitian

Penelitian yang dilaksanakan pada tanggal 4 November 2010 sampai dengan tanggal 14 Desember 2010, dilakukan dengan melakukan pembelajaran dengan materi sistem persamaan linear dua variabel sebanyak 3 kali pertemuan dan 1 kali pertemuan dengan memberikan tes tentang materi pokok sistem persamaan linear dua variabel kepada peserta didik kelas VIII-D SMP Negeri 30 Semarang.

4.2.1 Subjek Penelitian 1 S

1 Subjek penelitian 1 S 1 dari 7 butir soal yang dikerjakan, soal yang salah dalam mengerjakan hanya soal nomor 1. Analisis selengkapnya adalah sebagai berikut. a. Analisis jawaban soal nomor 1 1 Hasil pekerjaan S 1 a Petikan soal nomor 1 Jumlah dua bilangan adalah 45 dan selisih bilangan pertama dengan dua kali bilangan kedua adalah 15. Tentukan bilangan pertama dan bilangan kedua berturut-turut b Petikan hasil pekerjaan S 1 c Analisis Dari pekerjaan S 1 terlihat bahwa S 1 sudah bisa menggunakan data yang ada dalam soal dengan benar. Selain itu, S 1 mampu menyatakan bahasa sehari-hari kedalam bahasa matematika. Hal ini dapat dibuktikan dengan model matematika yang telah dibuatnya. Namun, dalam tahap akhir S 1 melakukan kesalahan dalam penarikan kesimpulan yaitu terbalik dalam menyimpulkan data hasil akhir. 2 Wawancara mengenai jawaban nomor 1 a Petikan wawancara P : Coba perhatikan soal nomor 1 Apa yang diketahui dari soal tersebut? S 1 : Jumlah dua bilangan adalah 45 dan selisih bilangan pertama dengan dua kali bilangan kedua adalah 15. P : Apa yang ditanyakan dari soal tersebut? S 1 : Menentukan bilangan pertama dan bilangan kedua. P : Apa yang pertama kamu lakukan untuk menyelesaikan soal ini? S 1 : Membuat pemisalannya. P : Apa yang dimisalkan? S 1 : Bilangan pertama dan bilangan kedua. Bilangan pertama dimisalkan dan bilangan kedua dimisalkan . P : Apa yang kamu lakukan selanjutnya? S 1 : Membuat model matematika kemudian menyelesaikannya dengan menggunakan metode substitusi dan eliminasi Bu. P : Ya, sekarang lihat proses pekerjaanmu ini. Apa yang kamu dapatkan setelah mengerjakannya? S 1 : Diperoleh nilai dan . P : Jadi, apa kesimpulannya? S 1 : Bilangan pertama 10 dan bilangan kedua 35. P : Coba perhatikan kembali, tadi apa yang kamu misalkan? S 1 : bilangan pertama dan bilangan kedua P : Ya, bilangan pertama dan bilangan kedua. Sekarang lihat hasil akhirnya = bilangan pertama = 35 dan bilangan kedua =10. S 1 : Oh iya, saya kurang teliti dalam menyimpulkan hasil akhirnya. P : Ya, sekarang kamu sudah paham dimana letak kesalahanmu. S 1 : Ya Bu. P : Besok lagi lebih teliti lagi dalam menyelesaikan setiap soal yang diberikan ya, agar tidak terulang kembali kesalahan yang telah kamu lakukan ini. S 1 : Ya Bu. b Analisis Dari hasil wawancara dapat diketahui bahwa S 1 sudah bisa menyelesaikan soal yang telah diberikan dengan benar tetapi S 1 melakukan kesalahan dalam penarikan kesimpulan hasil akhirnya. 3 Triangulasi Dengan membandingkan analisis hasil pekerjaan S 1 dengan analisis hasil wawancara diperoleh bahwa S 1 sudah dapat menggunakan informasi yang ada dalam soal dengan benar dan mampu menterjemahkan bahasa sehari-hari kedalam bahasa matematika. Namun, S 1 melakukan kesalahan dalam penarikan kesimpulan yaitu keliru dalam menyimpulkan hasil akhirnya.

4.2.2 Subjek Penelitian 2 S

Dokumen yang terkait

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA POKOK BAHASAN SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL PADA SISWA KELAS VIII SEMESTER GANJIL

0 5 68

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Sistem Persamaan Linear Dua Variabel Ditinjau Dari Taksonomi Solo Pada Siswa Kelas X SMA Muhammadiyah

0 2 15

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA PERSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Cerita Persamaan Linear Satu Variabel (di SMP Muhammadiyah 8 Surakarta Tahun Ajaran 2015/2016).

0 3 18

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKANSOAL CERITA PERSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Cerita Persamaan Linear Satu Variabel (di SMP Muhammadiyah 8 Surakarta Tahun Ajaran 2015/2016).

0 1 16

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL URAIAN MATEMATIKA BERBENTUK CERITA PADA POKOK BAHASAN Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Uraian Matematika Berbentuk Cerita Pada Pokok Bahasan Sistem Persamaan Linier Dua Variabel (SPLDV) K

0 5 16

ANALISIS KESALAHAN SISWA MENYELESAIKAN SOAL URAIAN MATEMATIKA BERBENTUK CERITA POKOK BAHASAN SISTEM Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Uraian Matematika Berbentuk Cerita Pada Pokok Bahasan Sistem Persamaan Linier Dua Variabel (SPLDV) Kelas

0 1 13

ANALISIS KESALAHAN DALAM MENYELESAIKAN SOAL SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL SISWA KELAS VIII SMP IT WAHDAH ISLAMIYAH MAKASSAR

0 0 186

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL POKOK BAHASAN SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL (SPLDV) SMP NEGERI 1 PURWOKERTO - repository perpustakaan

0 0 15

TINGKAT-TINGKAT BERPIKIR SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA PADA POKOK BAHASAN SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL SKRIPSI

0 0 179

Analisis kesalahan siswa kelas VIII A SMP Pangudi Luhur Yogyakarta dalam menyelesaikan soal cerita pada pokok bahasan sistem persamaan linear dua variabel tahun pelajaran 2010/2011 - USD Repository

0 2 162