Pengaruh antara aktivitas dalam OSIS dan kedisiplinan terhadap

d Memantapkan kepribadian dan mandiri. e Mempertebal rasa tanggung jawab kemasyarakatan dan kebangsaan. Agar tujuan tersebut dapat tercapai maka diperlukan pengelolaan yang baik, dimana pengelolaan ini merupakan suatu rangkaian kegiatan mulai dari proses merencanakan, mengatur atau mengorganisasikan, melaksanakan dan mengembangkan sesuatu dalam rangka mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Ini semua akan terwujud apabila didukung oleh kepemimpinan yang baik. Pemimpin atau pengurus OSIS adalah pemimpin siswa yang dipilih oleh siswa di sekolah melalui perwakilan kelas dan memenuhi persyaratan yang telah ditetapkan. Keaktifan dalam kegiatan OSIS adalah dalam rangka meningkatkan dan mengembangkan ilmu pengetahuan, kedisiplinan,bakat dan minat serta kreatifitas dengan demikian kegiatan OSIS dapat menambah wawasan yang luas, pengalaman, ketrampilan, kedisiplinan kritis dan kreatif. Dengan dasar tersebut siswa lebih banyak untuk ingin tahu, sehingga mendorong mereka untuk lebih giat belajar, yang pada akhirnya dapat meningkatkan prestasi belajar. Apa yang diperoleh dalam proses belajar mengajar akan ditunjang dari pengetahuan, kedisiplinan dan keaktifan dalam OSIS. Dengan memperhatikan uraian di atas, dapat dikatakan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara keaktifan dalam kegitan OSIS dan kedisiplinan siswa terhadap prestasi belajar.

F. HIPOTESIS

Hipotesis menurut Maman Rachman diuraikan bahwa”hipotesis penelitian adalah jawaban sementara terhadap masalah penelitian yang kebenarannya masih harus diuji secara empiris”. Maman Rachman,1997: 47. Selanjutnya Suharsimi Arikunto berpendapat hipotesis merupakan jawaban sementara terhadap permasalahan penelitian yang harus diuji atau dibuktikan kebenarannya melalui pengumpulan data- data yang dilakukan dalam proses penelitian. Suharsimi Arikunto, 2006: 71 Berdasarkan keterangan di atas, maka hipotesis dari penelitian ini adalah : Ada pengaruh antara Aktivitas Siswa dalam OSIS dan Kedisiplinan Siswa terhadap Prestasi Belajar Pengurus OSIS. 43

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, yaitu dimana teori atau paradigma digunakan untuk menuntun peneliti menemukan masalah penelitian, menemukan hipótesis, menemukan konsep-konsep, menemukan metodologi, dan menemukan alat-alat análisis data. Karena itu, sangat penting teori dibicarakan dalam setiap pembahasan kuantitatif, mengingat perannya yang dominan itu.penelitian kuantitatif dimulai dengan kegiatan menjajaki permasalahan yang akan menjadi pusat perhatian peneliti. Setelah masalah penelitian dirumuskan, maka didesain rancangan penelitian yaitu desain model penelitian. Desain inilah yang nantinya akan menuntun pelaksanaan penelitian secara keseluruhan mulai dari awal sampai akhir penelitian. Dalam penelitian kuantitatif ini dilakukan pengumpulan data penelitian yang sesuai dengan tujuan penelitian, maka perlu didesain instrumen pengumpulan penelitian yang sesungguhnya merupakan seperangkat alat perekam data penelitian di lapangan. Alat ini digunakan oleh peneliti untuk menghimpun data dilapangan sesuai dengan bentuk instrumen itu. Kesimpulan dalam penelitian kuantitatif akan lebih baik apabila disertai dengan tabel, grafik, bagan, gambar atau tampilan lain. Adapun

Dokumen yang terkait

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

DEKONSTRUKSI HOST DALAM TALK SHOW DI TELEVISI (Analisis Semiotik Talk Show Empat Mata di Trans 7)

21 290 1

MANAJEMEN PEMROGRAMAN PADA STASIUN RADIO SWASTA (Studi Deskriptif Program Acara Garus di Radio VIS FM Banyuwangi)

29 282 2

MOTIF MAHASISWA BANYUMASAN MENYAKSIKAN TAYANGAN POJOK KAMPUNG DI JAWA POS TELEVISI (JTV)Studi Pada Anggota Paguyuban Mahasiswa Banyumasan di Malang

20 244 2

PERANAN ELIT INFORMAL DALAM PENGEMBANGAN HOME INDUSTRI TAPE (Studi di Desa Sumber Kalong Kecamatan Wonosari Kabupaten Bondowoso)

38 240 2

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

DOMESTIFIKASI PEREMPUAN DALAM IKLAN Studi Semiotika pada Iklan "Mama Suka", "Mama Lemon", dan "BuKrim"

133 700 21

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PENERAPAN MEDIA LITERASI DI KALANGAN JURNALIS KAMPUS (Studi pada Jurnalis Unit Aktivitas Pers Kampus Mahasiswa (UKPM) Kavling 10, Koran Bestari, dan Unit Kegitan Pers Mahasiswa (UKPM) Civitas)

105 442 24