Kemanaan Kebersihan Distribusi Frekuensi Jawaban Responden

Jawaban Frekuensi Prosentase Pernah 39 40 Tidak 58 60 Total 97 100 Sumber : Lampiran 6 Distribusi Frekuensi Pelayanan Dari tabel 1.22 dapat dilihat apakah responden pernah kecewa dengan sikap penjual di Pasar Soponyono Rungkut adalah tidak sebanyak 58 responden 60 dan pernah sebanyak 39 responden 40.

4.2.3.5 Kemanaan

Tabel 1.23 Aman berbelanja di Pasar Soponyono Jawaban Frekuensi Prosentase Ya 79 81 Tidak 18 19 Total 97 100 Sumber : Lampiran 7 Distribusi Frekuensi Keamanan Dari tabel 1.23 dapat dilihat apakah responden merasa aman berbelanja di Pasar Soponyono Rungkut adalah ya sebanyak 79 responden 81 dan tidak sebanyak 18 responden 19. Tabel 1.24 Petugas terkoodinasi dengan baik Jawaban Frekuensi Prosentase Ya 78 80 Tidak 19 20 Total 97 100 Sumber : Lampiran 7 Distribusi Frekuensi Keamanan Dari tabel 1.24 dapat dilihat apakah petugas di Pasar Soponyono telah terkoordinasi dengan baik adalah ya sebanyak 78 responden 80, dan tidak sebanyak 19 Responden 20. Tabel 1.25 Keamanaan fasilitas parkir kendaraan Jawaban Frekuensi Prosentase Sangat baik 1 1 Baik 58 60 Buruk 38 39 Sangat buruk Total 97 100 Sumber : Lampiran 7 Distribusi Frekuensi Keamanan Dari tabel 1.25 dapat dilihat kemanaan fasilitas parkir kendaraan pada Pasar Soponyono adalah baik pada urutan pertama yaitu sebanyak 58 responden 60, pada urutan kedua buruk yaitu sebanyak 38 responden 39, dan yang terakhir sangat baik sebanyak 1 responden 1. Tabel 1.26 Faktor keamanan menjadi pertimbangan dalam berbelanja Jawaban Frekuensi Prosentase Ya 67 69 Tidak 30 31 Total 97 100 Sumber : Lampiran 7 Distribusi Frekuensi Keamanan Dari tabel 1.26 dapat dilihat faktor keamanan menjadi pertimbangan responden dalam berbelanja adalah ya pada urutan pertama yaitu sebanyak 67 responden 69, dan tidak pada urutan kedua sebanyak 30 responden 31.

4.2.3.6 Kebersihan

Tabel 1.27 Kondisi kebersihan Pasar Soponyono Rungkut Jawaban Frekuensi Prosentase Sangat baik Baik 70 72 Buruk 27 28 Sangat buruk Total 97 100 Sumber : Lampiran 8 Distribusi Frekuensi Kebersihan Dari tabel 1.27 dapat dilihat kondisi kebersihan pada Pasar Soponyono adalah baik pada urutan pertama sebanyak 70 responden 72, dan kedua buruk sebanyak 27 responden 28. Tabel 1.28 Kondisi lingkungan Pasar Soponyono Jawaban Frekuensi Prosentase Sangat baik Baik 70 72 Buruk 27 28 Sangat buruk Total 97 100 Sumber : Lampiran 8 Distribusi Frekuensi Kebersihan Dari tabel 1.28 dapat dilihat kondisi lingkungan Pasar Soponyono adalah baik urutan pertama yaitu sebanyak 70 responden 72, dan buruk urutan kedua yaitu sebanyak 27 responden 28. Tabel 1.29 Faktor kebersihan menjadi pertimbangan dalam berbelanja Jawaban Frekuensi Prosentase Ya 65 67 Tidak 32 33 Total 97 100 Sumber : Lampiran 8 Distribusi Frekuensi Kebersihan Dari tabel 1.29 dapat dilihat faktor kebersihan menjadi pertimbangan dalam berbelanja adalah ya urutan pertama sebanyak 65 responden 67, dan tidak urutan kedua yaitu sebanyak 32 responden 33.

4.2.3.7 Fasilitas