Variabel Minat dan Bakat Variabel Keluarga

59 pertanyaan nomor 2, sebanyak 35 responden mengatakan bahwa mereka pernah mengikuti pelatihan non-formal kursus dan seminar untuk memperlancar mereka dalam berwirausaha. Untuk pertanyaan nomor 3, sebanyak 70 responden, dan pertanyaan nomor 4, sebanyak 85 responden menyetujui bahwasannya mereka mempunyai pengetahuan bisnis yang luas tentang bagaimana mengelola usaha mereka serta mengembangakan kreatifitas mereka dalam menjalankan usaha ini misalnya tidak hanya menjual suku cadang, tetapi juga dapat melakukan service bagi kendaraan yang bermasalah. Pendidikan juga sama pentingnya dalam mempengaruhi kesuksesan berbisnis, dengan adanya pendidikan seorang wirausaha tidak gampang dipengaruhi dalam pengambilan keputusan serta dengan mudah dapat membuat laporan keuangan dan perencanaan bisnis. Dari 20 responden yang saya teliti, 80 dari mereka menyatakan bahwa pendidikan terakhir mereka sudah cukup membantu mereka dalam menjalankan usahanya.

4. Variabel Minat dan Bakat

Berdasarkan kuesioner yang telah disebarkan kepada 20 responden, variabel minat dan bakat terdiri dari 3 item pertanyaan. Distribusi jawaban responden tentang variabel minat dan bakat dapat dilihat pada Tabel 5.2 Universitas Sumatera Utara 60 Tabel 5.2 Distribusi Jawaban Responden Variabel Minat dan Bakat Item Pertanyaaan Ya 1 Tidak 0 Total Total Responden F F 1 17 85 3 15 100 20 2 17 85 3 15 100 20 3 12 60 8 40 100 20 Sumber : Penelitian 2010 data diolah Berdasarkan Tabel 5.2 diatas dapat dilihat bahwa persentase untuk pertanyaan nomor 1, sebanyak 85 responden, dan pertanyaan nomor 2, sebanyak 85 responden setuju bahwa mereka memiliki keahlian dan mengerti betul tentang seluk beluk sepeda motor, tentang sparepart dan mesin sepeda motor. Selanjutnya untuk pertanyaan nomor 3, sebanyak 60 responden menyatakan bahwa mereka mendirikan usaha ini adalah berdasarkan hobi mereka. Minat atau bakat yang timbul atau sudah tertanam dalam diri seseorang akan mempermudah beradaptasi dalam mengembangkan usahanya, karena usaha tersebut dijalankan dengan sungguh-sungguh sesuai keahlian. Seseorang yang memang memiliki minat dan bakat dalam bidang tertentu, pastinya ia akan menjalankan usaha tersebut dengan sungguh-sungguh dan tetap konsisten. Beberapa responden yang saya telusuri, 60 dari mereka mendirikan usaha ini adalah berdasarkan hobi mereka yang memang sudah mempunyai minat dan bakat dalam bidang perbengkelan. Universitas Sumatera Utara 61

5. Variabel Keluarga

Berdasarkan kuesioner yang telah disebarkan kepada 20 responden, variabel keluarga terdiri dari 3 item pertanyaan. Distribusi jawaban responden tentang variabel keluarga dapat dilihat pada Tabel 5.3 Tabel 5.3 Distribusi Jawaban Responden Variabel Keluarga Item Pertanyaaan Ya 1 Tidak 0 Total Total Responden F F 1 2 10 18 90 100 20 2 3 15 17 85 100 20 3 18 90 2 10 100 20 Sumber : Penelitian 2010 data diolah Berdasarkan Tabel 5.3 diatas dapat dilihat bahwa persentase untuk pertanyaan nomor 1, sebanyak 10 responden mengatakan bahwa usaha yang mereka jalani adalah usaha yang diwariskan secara turun-temurun. Untuk pertanyaan nomor 2, sebanyak 15 responden menyatakan bahwasannya usaha yang mereka dirikan adalah berdasarkan tuntutan keluarga yang mengharuskan mereka berwirausaha. Selanjutnya untuk pertanyaan nomor 3, sebanyak 90 responden sangat setuju bahwa usaha yang mereka geluti sekarang adalah untuk membantu ekonomi keluarga. Faktor keluarga juga diperlukan dalam keberhasilan berwirausaha, dengan adanya motivasi atau dukungan dari keluarga seorang wirausaha akan gigih dalam Universitas Sumatera Utara 62 menjalankan usahanya. Sebanyak 90 responden menggeluti usaha ini adalah karena untuk membantu ekonomi keluarga. Tetapi ada juga sebahagian kecil dari mereka menjalankan usaha ini karena usaha yang diwariskan secara turun-temurun dan juga merupakan tuntutan dari keluarga yang mengharuskan mereka berwirausaha dari pada bekerja dikantoran.

6. Variabel Yang Mendorong Entrepreneur Dalam Berwirausaha

Dokumen yang terkait

Analisis Faktor-faktor yang Menghambat Produktivitas Berwirausaha pada Wanita Pengusaha Salon Kecamatan Medan Maimun

3 111 115

Analisa faktor-faktor ketertarikan Konsumen terhadap Sepeda Motor Honda di Kota Medan dengan Analisis Konjoin

5 45 65

Analisis Faktor – Faktor Yang Mendorong Keberhasilan Usaha Pada Usaha Cafe Mandiri Dan Café Joulie Kompleks Setia Budi 2 Medan

8 99 75

Analisis Faktor-Faktor Yang Mendorong Women Entrepreneur Dalam Mendirikan Usaha Salon Di Jalan Jamin Ginting.

1 36 63

Faktor – faktor penghambat women entrepreneur dalam berwirausaha (Studi Kasus Pada Wanita Pengusaha Salon Di Jalan Sei Mencirim Medan).

7 77 72

Analisis Faktor-Faktor Yang Memotivasi Wanita Memilih Untuk Berwirausaha (Studi Kasus Pada Pengusaha Wanita Salon Kecantikan Di Kecamatan Medan Tembung)

13 123 106

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Konsumen Dalam Pembelian Sepeda Motor Honda Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Konsumen Dalam Pembelian Sepeda Motor Honda (Studi Kasus di Kecamatan Weru).

0 2 14

ABSTRAK ANALISIS FAKTOR – FAKTOR YANG MENGHAMBAT PRODUKTIVITAS BERWIRAUSAHA PADA WANITA WIRAUSAHA (STUDI KASUS PADA WANITA PENGUSAHA SALON KECAMATAN MEDAN MAIMUN)

0 0 10

Analisis Faktor – Faktor Yang Mendorong Keberhasilan Usaha Pada Usaha Cafe Mandiri Dan Café Joulie Kompleks Setia Budi 2 Medan

0 1 10

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi konsumen dalam memilih bengkel resmi sepeda motor Honda : studi kasus pada bengkel resmi sepeda motor Honda AHASS Akur Motor Jl. Raya Ahmad Yani No. 124 Pringsewu, Tanggamus-Lampung - USD Repository

0 0 137