Tinjauan Penelitian Terdahulu TINJAUAN PUSTAKA

2.2. Tinjauan Penelitian Terdahulu

Adapun penelitian-penelitian terdahulu yang berkaitan dengan intelletual capital: Tabel 2.1 Tinjauan Penelitian Terdahulu Peneliti Judul Variabel Penelitian Hasil Penelitian Bontis et al, 2000 Intellectual Capital Business Performance in Malaysian Industries Kuesioner, Partial Least Square HC berhubungaan dengan SC, CC berhubungan dengan SC, SCberhubungan dengan kinerja industri. Chen et al, 2005 An Emperical Investigation of the Relationship between Intellectual Capital and Firms market value and Financial Performance VAICâ„¢ , Korelasi Linear Intellectual Capital berpengaruh terhadap nilai pasar dan kinerja perusahaan, RD berpengaruh terhadap kinerja perusahaan. Cahyaning, 2010 Analisis Pengaruh Modal Intelektual Terhadap Kinerja Perusahaan Studi pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Intellectual Capital, Kinerja, Partial Least Square PLS Intellectual Capital berpengaruh positif terhadap kinerja keuangan perusahaan masa depan, PLS mencerminkan kontribusi IC untuk kinerja masa depan perusahaan berbeda sesuai dengan jenis Universitas Sumatera Utara industrinya. Wibowo dan Sabeni, 2012 Analisis value added sebagai indikator intellectual capital dan konsekuensinya terhadap kinerja perbankan Value added, intellectual capital, VAICâ„¢, VAIN, VACA, OI S, ROA, MB dan Perbankan VAIN berpengaruh signifikan terhadap ROA dan OI S, VACA tidak berpengaruh terhadap ROA namun berpengaruh signifikan terhadap OI S dan MB. Pramudita, 2012 Pengaruh intellectual capital terhadap nilai pasar dan kinerja keuangan perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI Intellectual Capital, Market to Book Value MB, ROA, ROE, GR Intellectual capital berpengaruh signifikan negatif terhadap nilai pasar M B, signifikan positif terhadap kinerja keuangan yang diukur dengan ROA dan ROE, tetapi tidak berpengaruh terhadap GR. Zeghal, Daniel dan Anis Maaloul, 2010 Analysing value added as indicator of intellectual capital and its consequences on company performance VAIN, VACA, Regresi Linear Berganda VAIN berpengaruh terhadap kinerja ekonomi dan keuangan perusahaan. VACA berpengaruh positif terhadap kinerja keuangan dan kinerja pasar modal namun berdampak negatif pada kinerja ekonomi perusahaan. Sumber: data diolah peneliti. Universitas Sumatera Utara

2.3. Kerangka Konseptual