Pelaksanaan Kegiatan Kegiatan Daerah

Petunjuk Teknis Peningkatan Produksi dan Nilai Tambah Hortikultura APBN-P 2017 308

BAB II PELAKSANAAN

A. Pelaksanaan Kegiatan Kegiatan Daerah

Kegiatan Fasilitasi Prasarana Pascapanen berupa bangunan gudang bangsal pasca panen dilaksanakan oleh Satker Dinas Provinsi Kabupaten yang menangani kegiatan pascapanen hortikultura. Persiapan : Petugas Dinas Pertanian untuk mengidentifikasi calon penerima bantuan yaitu kelompok tani dan atau gapoktanlembaga usaha hortikultura penerima manfaat dan calon lokasinya. Untuk dana TP kabkota, CPCL ditetapkan oleh kepala dinas kabupaten kota selaku KPA. Bila merupakan dana TP provinsi, CPCL diusulkan oleh Dinas Pertanian kabkota kepada Dinas Pertanian Provinsi, dan ditetapkan oleh Kepala Dinas Pertanian Provinsi selaku KPA. Petugas Dinas melakukan konsultasi perencana dan pengawasan kegiatan pengadaan bangunan gudang bangsal pascapanen hortikultura. Pelaksanaan Fasilitasi Bantuan sarana pascapanen, dengan akun Belanja Gedung dan Bangunan untuk diserahkan kepada MasyarakatPemda 526113 berupa bagunan gudang bangsal pascapanen hortikultura. Proses pengadaan dilakukan oleh pihak ketiga secarakontraktual sesuai dengan Perpres Nomor 54 tahun 2010 dan penyempurnaannya pada Perpres Nomor 70 tahun 2012, Perpres Nomor 172 Tahun 2014, Perpres Nomor 4 Tahun 2015. Berdasarkan hasil identifikasi CPCL Tim Teknis membuat rencanarencana kebutuhan dan spesifikasi bangsal pasca panen panengudang tidak berpendingin yang dibutuhkan untuk kemudian diserahkan ke Panitia pengadaan untuk diproses sesuai peraturan yang berlaku. Distribusi dan serah terima barang kepada Ketua Kelompok taniGapoktan selaku penerima manfaat diatur melalui petunjuk mekanisme serah terima barang yang masih relevan. Dinas pertanian ProvinsiKabupatenKota mengusulkan proposal prasarana pascapanen APBN-P 2017 berupa gudangbangsal pascapanen kepada Direktorat Jenderal Hortikultura.. Petunjuk Teknis Peningkatan Produksi dan Nilai Tambah Hortikultura APBN-P 2017 309 Kelompok tanigapoktanlembaga usaha hortikultura penerima APBN-P 2017gudangbangsal pascapanen wajib memanfaatkan, memelihara dan menyediakan biaya operasionalnya. Pembinaanpendampinganbimbingan teknis, Dinas Pertanian ProvinsiKabupatenKota melakukan pembinaan pendampinganbimbingan teknis, monev dan laporan kepada Direktorat Jenderal Hortikultura.

B. Lokasi