Penggunaan perlengkapan pelindung saat kontak dengan pestisida

Dari tabel VIII diketahui bahwa sebagian besar responden telah mengetahui dan melakukan cara penyimpanan pestisida yang tepat. Penyimpanan zat berbahayapestisida secara terpisah dengan benar dan aman. Untuk melindungi keselamatan manusia dan supaya pestisida dapat digunakan efektif, maka penyimpanan dan penggunaan pestisida diatur dengan Peraturan Pemerintah No. 7 Tahun 1973.

5. Penggunaan perlengkapan pelindung saat kontak dengan pestisida

Penggunaan perlengkapan pelindung saat kontak dengan pestisida sangat penting perannya untuk mencegah keracunan pestisida dan terjadinya gangguan kesehatan akibat pestisida. Selain itu pada bagian ini juga dimaksudkan untuk mengetahui tentang pengetahuan responden mengenai penggunaan perlengkapan pelindung yang dapat dilihat dari alasan responden mengenai perlengkapan pelindung. 52 50 Penggunaan perlengkapan pelindung Ya Tidak Gambar 17. Penggunaan perlengkapan pelindung Dari gambar 17 dapat dilihat bahwa 52 responden telah menggunakan pelengkapan pelindung dan 50 responden tidak menggunakan perlengkapan pelindung. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Tabel IX. Macam perlengkapan pelindung yang digunakan responden No. Perlengkapan pelindung Jumlah n Persentase 1 Baju lengan panjang 85 31,48 2 Celana panjang 83 30,74 3 Sarung tangan 22 8,15 4 Pelindung mata dan wajah 8 2,96 5 Masker 44 16,30 6 Jaket 5 1,85 7 Sepatu boot 22 8,15 8 Lain-lain 1 0,37 Total 270 100 Catatan: Jawaban boleh lebih dari satu Macam perlengkapan pelindung yang digunakan responden dapat dilihat dari tabel IX. Berdasarkan tabel IX tersebut dapat dilihat bahwa masih banyak responden atau pekerja yang tidak menggunakan perlengkapan pelindung secara lengkap, sehingga masih ada bagian tubuh yang tidak terlindungi. Hal ini menyebabkan pestisida dapat masuk ke dalam tubuh melalui kulit dan atau saluran pernafasan. Alasan responden menggunakan atau tidak menggunakan perlengkapan pelindung dapat dilihat pada tabel X. Tabel X. Alasan responden mengenai penggunaan perlengkapan pelindung No. Alasan Jumlah n Persentase 1 Tidak terbiasa 26 25 2 Tidak nyaman 4 3,84 3 Ketinggian tanaman masih rendah 2 1,92 4 Pestisida tidak berbahaya 6 5,77 5 Pemakaian tergantung arah angin 8 7,69 6 Pemakaian tergantung jenis pestisida yang digunakan 4 3,84 7 Mencegah keracunan pestisida 34 32,69 8 Supaya aman 3 2,88 9 Tidak punya 3 2,88 10 Tidak memberi alasan 14 13,49 Total 104 100 Catatan: Jawaban boleh lebih dari satu PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Terbilang penggunaan perlengkapan pelindung, 34 responden menyatakan untuk mencegah keracunan pestisida dan 3 responden memberikan alasan agar aman bagi mereka saat kontak dengan pestisida karena mereka mengetahui gangguan kesehatan yang akan mereka alami jika tidak menggunakan perlengkapan pelindung. Responden yang tidak menggunakan perlengkapan pelindung dengan alasan tidak terbiasa menggunakan perlengkapan pelindung sebanyak 26 responden, 4 responden tidak nyaman menggunakan perlengkapan pelindung, 6 responden mengangap bahwa pestisida tidak berbahaya. Responden yang menyatakan mereka tidak menggunakan perlengkapan pelindung karena tanaman masih rendah sehingga pestisida tidak berbahaya bagi mereka sebanyak 2 responden. Hal ini berarti bahwa meskipun responden mengetahui bahaya dari pestisida bagi kesehatan mereka tidak menggunakan perlengkapan pelindung secara lengkap atau sesuai dengan standar keamanan.

5. Penggunaan pestisida