Halaman Sub bab Introduction Daftar Isi Opening Isi Buku

83

5.2 Sub Cover

Gambar 5.2 : sub cover buku Ludruk of Surabaya Sumber : gambar wieske ariesdhany, 9 Desember 2013 Sub cover berisikan hak cipta dari penerbit, tahun keluaran buku, judul buku, nama pengarang dan penerbit. Warna pada background menggunakan warna putih tulang yang diambil dari warna panggung Ludruk Nobong.

5.3 Halaman Buku

5.3.1 Halaman Sub bab

Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber 84 Gambar 5.3 : sub bab Ludruk of Surabaya Sumber : gambar wieske ariesdhany, 9 Desember 2013 Halaman sub bab sebagai halaman pemisah antara tiap isi pembahasan didalam buku. Kertas yang digunakan adalah kertas fancy yaitu, new age 120 gsm. Ketebalan kertas untuk isi dibuat tidak terlalu tebal berfungsi untuk kenyamanan saat membaca buku dengan ukuran 15x22 dengan teknik jilid spiral.

5.3.2 Introduction

Gambar 5.4 : introduction Ludruk of Surabaya Sumber : gambar wieske ariesdhany, 9 Desember 2013 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber 85 Pada halaman introduction menjelaskan sekilas tentang isi buku yang dibahas. Terdapat nama penulis sebagai tanda dan penjelas penulis dari buku Ludruk of Surabaya.

5.3.3 Daftar Isi

Gambar 5.5 : daftar isi Ludruk of Surabaya Sumber : gambar wieske ariesdhany, 9 Desember 2013 Daftar isi menggunakan bahasa yang lebih ringkas dan berbeda. Berisi daftar tiap halaman subab dalam isi buku. Menggunakan ilustrasi yang menggambarkan sebuah buku yang sedang dibuka dan sketsa gambar.

5.3.4 Opening

Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber 86 Gambar 5.6 : opening Ludruk of Surabaya Sumber : gambar wieske ariesdhany, 9 Desember 2013 Setelah daftar isi adalah halaman pembuka. Pada bagian ini menceritakan tentang pengalaman daru penulis saat melihat penampilan Ludruk.

5.3.5 Isi Buku

Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber 87 Gambar 5.7 : sejarah Ludruk of Surabaya Sumber : gambar wieske ariesdhany, 9 Desember 2013 Isi buku bagian subab pertama adalah sejarah. Asal usul Ludruk dijelaskan pada halaman ini. Menggunakan kertas fancy, yaitu New Age 120 gsm.

5.3.6 Isi Buku Perkembangan