Uji t Koefisien Determinasi R²

4.3.3.2. Koefisien Determinasi R²

Berikut adalah nilai korelasi R² dan nilai koefisien determinasi atau R- Square yang dihasilkan dari model regresi : Tabel 4.12 : Nilai Koefisien Determinasi Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .487 a .237 .210 3466.98806 Sumber : Lampiran 10 Berdasarkan tabel 4.12 diperoleh nilai korelasi R sebesar 0,487. Hal ini menunjukkan keeratan hubungan antara penerapan good corporate governance GCG dengan kinerja keuangan perusahaan yang di proxykan oleh economic value added EVA sangat erat. Sedangkan R-Square sebesar 0,237 yang artinya perubahan variabel terikat kinerja keuangan perusahaan yang di proxykan oleh economic value added EVA pada perusahaan mampu dijelaskan oleh penerapan good corporate governance GCG sebesar 23,7 .

4.3.3. Uji t

Uji t digunakan untuk menguji signifikan atau tidaknya pengaruh variabel bebas terhadap varibel terikat. Berikut ini adalah hasil uji t antara penerapan good corporate governance GCG terhadap kinerja keuangan perusahaan yang di proxykan oleh economic value added EVA: Tabel 4.13 : Hasil Uji t Coefficients a Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients Model B Std. Error Beta t Sig. Constant -19336.433 7188.053 -2.690 .012 1 X 265.306 89.913 .487 2.951 .006 a. Dependent Variable: Y Sumber : Lampiran 10 Berdasarkan tabel 4.13 dapat dijelaskan hasil uji t sebagai berikut : 1. Pengujian pengaruh penerapan good corporate governance GCG terhadap kinerja keuangan perusahaan yang di proxykan oleh economic value added EVA menghasilkan nilai t hitung sebesar 2,951 dengan tingkat siginifikansi sebesar 0,006, karena tingkat signifikan lebuh kecil dari 0,05 sehingga diputuskan untuk menolak H dan menerima H 1, dengan demikian disimpulkan bahwa ada pengaruh yang signifikan penerapan good corporate governance GCG terhadap kinerja keuangan perusahaan yang di proxykan oleh economic value added EVA . Kemungkinan salah atas penolakan H adalah sebesar 0,6 . Berdasarkan hasil tersebut hipotesis penelitian yanng menduga bahwa penerapan good corporate governance GCG secara parsial berpengaruh terhadap kinerja keuangan perusahaan yang di proxykan oleh economic value added EVA, terbukti kebenarannya. 4.4. Pembahasan 4.4.1. Implikasi Hasil Penelitian Berdasarkan hasil analisis regresi linear sederhana diperoleh bahwa model regresi yang dihasilkan cocok untuk menguji pengaruh penerapan good corporate governance GCG terhadap kinerja keuangan perusahaan yang di proxykan oleh economic value added EVA . Selain itu hasil analisis regresi linear sederhana juga diperoleh hasil bahwa penerapan good corporate governance GCG yaitu penerapan sistem dan struktur yang baik untuk mengelola perusahaan dengan tujuan meningkatkan nilai pemegang saham serta mengakomodasi berbagai pihak yang berkepentingan dengan perusahaan stakeholder yang merupakan sebagai fondasi yang kokoh bagi perkembangan perusahaan, mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kinerja keuangan yang diproxykan oleh economic value added EVA. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya hubungan positif antara penerapan good corporate governance GCG dengan kinerja keuangan perusahaan yang di proxykan oleh economic value added EVA yang berarti jika penerapan good corporate governance GCG semakin baik maka kinerja keuangan perusahaan yang di proxykan oleh economic value added EVA pun akan baik dengan adanya peningkatan jumlah rupiah. Dalam era globalisasi saat ini, tuntutan terhadap paradigma good governance dalam seluruh aktivitas perekonomian tidak dapat dielakkan lagi. Apabila kondisi good governance dapat dicapai maka diharapkan terwujudnya negara yang bersih clean government dan terbentuknya masyarakat sipil serta tata kelola

Dokumen yang terkait

Pengaruh Struktur Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI

1 30 99

Pengaruh Pengungkapan Corporte Social Responsibility, Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan dan Nilai Perusahaan sebagai Variabel Pemoderasi pada Perusahaan Pertambangan

15 166 138

Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance terhadap Kinerja Keuangan dengan mengunakan Manajemen Laba sebagai variabel intervening , Studi Pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

6 170 122

Pengaruh Good Corporate Governance dan Struktur Kepemilikan Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

3 56 110

Perbandingan Kinerja Keuangan Sebelum dan Sesudah Penerapan Good Corporate Governance di Perusahaan Perbankan yang Telah Go Public.

1 83 82

Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Yang Termasuk Kelompok Sepuluh Besar Menurut Corporate Governance Perception Index (CGPI)

1 45 106

Pengaruh Penerapan Corporate Governance Terhadap Kinerja Perusahaan

1 25 1

Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Perusahaan Perbankan Yang Tedaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 29 121

Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance terhadap Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Manajemen Laba Sebagai Variabel Intervening
( Studi Pada Perusahaan Perbankan Yang terdaftar di Bursa efek Indonesia)

1 33 101

Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan.

0 3 24