Uji Parsial t-test Uji Simultan F-test Koefisien Determinasi

X 1 X : Capital Adequacy Ratio 2 e : error : Loan To Deposit Ratio

a. Uji Parsial t-test

Pengujian ini digunakan untuk mengetahui bagaimana pengaruh variable independen yaitu non performing financing dan capital adequacy ratio secara parsial terhadap likuiditas bank. Bentuk pengujian yang akan dilaksanakan pada t- test adalah sebagai berikut : H : β 1, β 2 H = 0, artinya, Capital Adequacy Ratio dan Loan To Deposit Ratio tidak berpengaruh secara parsial terhadap Return On Asset bank yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. A : β 1, β 2 Kriteria yang akan digunakan dalam pengambilan keputusan adalah sebagai berikut. ≠ 0, artinya, Capital Adequacy Ratio dan Loan To Deposit Ratio berpengaruh secara parsial terhadap Return On Asset bank yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. H H diterima jika t hitung t tabel. A Jika nilai signifikansi 0,05 maka H diterima jika t hitung t tabel. A

b. Uji Simultan F-test

diterima. Uji F digunakan untuk menguji pengaruh dari variabel independen yaitu Capital Adequacy Ratio dan Loan To Deposit Ratio secara simultan terhadap Universitas Sumatera Utara variabel dependen yaitu Return On Asset bank. Bentuk pengujian yang akan dilaksanakan pada t-test adalah sebagai berikut. H : β 1 = β 2 tidak berpengaruh secara simultan terhadap Return On Asset bank yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. = 0 , artinya Capital Adequacy Ratio dan Loan To Deposit Ratio H A : β 1 ≠ β 2 Ratio berpengaruh secara simultan terhadap Return On Asset bank yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. ≠ 0, artinya Capital Adequacy Ratio dan Loan To Deposit Kriteria yang akan digunakan dalam pengambilan keputusan adalah sebagai berikut. H H diterima jika F hitung F tabel. A Jika nilai signifikansi penelitian 0,05 maka H diterima jika F hitung F tabel. A

c. Koefisien Determinasi

diterima. Menurut Ghozali 2005:83, “koefisien determinasi atau biasa diberi simbol R 2 , pada dasarnya untuk mengukur seberapa jauh kemampuan model dalam menerangkan variasi variabel dependen.” Nilai koefisien determinasi adalah antara nol dan satu. Semakin mendekati angka satu nilai dari koefisien determinasi, maka variabel-variabel independen dapat memberikan hampir semua informasi yang diperlukan dalam memprediksi variasi dari variabel dependen. Universitas Sumatera Utara

H. Jadwal Penelitian

Jadwal penelitian direncanakan sebagai berikut: Tabel 3.3 Jadwal Penelitian Tahapan penelitian Tahun 2010 Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agts Sep Pengajuan Judul Penyelesaian Proposal Bimbingan Proposal Seminar Proposal Pengumpulan dan pengolaan data Analisis data Bimbingan skripsi Penyelesaian skripsi Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Likuiditas (Current Ratio), Profitabilitas (Return On Equity, Return On Investment, Earning Per Share), dan Inventory Turnover Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Tekstil Dan Garmen Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

2 110 99

Analisis Pengaruh Rasio Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Peforming Loan (NPL), Operating Expenses/Operating Income (BOPO), Return On Asset (ROA), dan Net Interest Margin (NIM) Terhadap Loan to Deposit Ratio (LDR) Dengan Dana Pihak Ketiga (DPK) Sebagai Va

5 73 122

Perbandingan Return on Assets (ROA), Capital Adequacy Ratio (CAR), dan Banking Ratio antara Bank Pemerintah dengan Bank Swasta yang Go Public pada Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 30 86

Pengaruh Return On Equity, Capital Adequacy Ratio, Net Interest Margin Dan Dividen Payout Ratio Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Perbankan Di Bursa Efek Indonesia

1 45 79

Pengaruh Rentabilitas Dan Likuiditas Terhadap Capital Adequacy Ratio (Car) Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012 - 2015

0 3 96

Pengaruh Capital Adequacy Ratio, Non Performing Financing dan Financing to Deposit Ratio terhadap Return on Asset pada Bank Umum Syariah di Indonesia

1 8 96

Pengaruh Capital Adequacy Ratio (Car), Return on Asset (ROA) dan Non Performing Loan (NPL) terhadap Volume Kredit pada Bank yang Go Public di Indonesia.

0 1 17

Pengaruh Capital Adequacy Ratio, Non Performing Financing dan Financing to Deposit Ratio terhadap Return on Asset pada Bank Umum Syariah di Indonesia

0 0 10

Pengaruh Capital Adequacy Ratio, Non Performing Financing dan Financing to Deposit Ratio terhadap Return on Asset pada Bank Umum Syariah di Indonesia

0 0 2

Pengaruh Capital Adequacy Ratio, Non Performing Financing dan Financing to Deposit Ratio terhadap Return on Asset pada Bank Umum Syariah di Indonesia

0 0 9