BOS Bantuan Operasional Sekolah

14 Penelitian yang penulis lakukan juga berkaitan dengan pembiayaan pendidikan pemanfaatan Bantuan Operasional Sekolah dan Motivasi Orang Tua dihubungkan dengan Prestasi Akademik Siswa. Terdapat kesamaan variabel dengan penelitian yang dilakukan Rodney Stanley dan Agharuwhe A. Akiri dalam hal pembiayaan pendidikan BOS dikaitkan dengan prestasi akademik, kemudian penelitian Marites O. Monteflor dan Neha Acharya, Shobhna Joshi dalam hal motivasi dikaitkan dengan prestasi akademik.

E. Kerangka Teoritik

“Bagian ini mengungkapkan teori yang akan digunakan untuk mengungkap data atau fakta yang ditemukan sesuai dengan pokok masalah yang diteliti” 15 yaitu berkaitan dengan dana Bantuan Operasional Sekolah BOS, motivasi orang tua dan prestasi akademik siswa. Beberapa penjelasan yang akan penulis sampaikan adalah berkaitan dengan hal-hal berikut:

1. BOS Bantuan Operasional Sekolah

a. Pengertian BOS Bantuan Operasional Sekolah Bantuan Operasional Sekolah BOS adalah program pemerintah yang pada dasarnya adalah untuk penyediaan pendanaan bagi operasional non personalia bagi satuan pendidikan dasar sebagai pelaksana program wajib belajar. 16 15 Program Pasca Sarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta, Pedoman Penulisan Tesis Surakarta: PPs Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014, hlm. 11. 16 Direktorat Jendral Pendidikan Islam Kementrian Agama Republik Indonesia, Petunjuk Teknis . . . , hlm. 1. 15 b. Tujuan BOS Bantuan Operasional Sekolah “Secara umum BOS bertujuan untuk meringankan beban masyarakat terhadap pembiayaan pendidikan dalam rangka wajib belajar sembilan tahun”. 17 Adapun secara khusus BOS bertujuan untuk : 18 1 Membebaskan segala jenis biaya pendidikan bagi seluruh siswa miskin ditingkat pendidikan dasar, baik di madrasah negeri maupun di madrasah swasta. 2 Membebaskan biaya operasional sekolah bagi seluruh siswa MI negeri dan MTs Negeri. 3 Meringankan beban biaya operasional sekolah bagi siswa di madrasah swastaPPS c. Sasaran BOS Bantuan Operasional Sekolah Sasaran p rogram Bantuan Operasional Sekolah BOS “adalah semua MI, MTs, negeri dan swasta serta Pondok Pesantren Salafiyah PPS Ula dan Wushta penyelenggara Wajar Dikdas, termasuk MI- MTs Satu Atap SATAP di seluruh Provinsi di Indonesia yang telah memiliki izin operasional ”. 19 d. Manfaat BOS Bantuan Operasional Sekolah Dana Bantuan Operasional Sekolah BOS dapat dimanfaatkan untuk membiayai kegiatan kegiatan seperti: 20 Pengembangan 17 Ibid. 18 Ibid., hlm. 2. 19 Ibid. 20 Ibid., hlm. 15-19. 16 perpustakaan, kegiatan dalam rangka penerimaan peserta didik baru, kegiatan pembelajaran dan ekstra kurikuler siswa, kegiatan ulangan dan ujian, pembelian bahan-bahan habis pakai, langganan daya dan jasa, perawatan madrasah, pembayaran honorarium bulanan guru honorer dan tenaga kependidikan honorer, pengembangan profesi guru dan tenaga kependidikan, membantu siswa miskin, pembiayaan pengelolaan BOS, pembelian perangkat komputer, pembiayaan asrama dan pembelian peralatan ibadah khusus PPS penyelenggara Wajar Diksas, biaya lainnya apabila semua pembiayaan tersebut telah terpenuhi. Dalam pemanfaatan dana Bantuan Operasional Sekolah BOS harus memperhatikan hal-hal sebagai berikut: 1 Prioritas utama penggunaan dana BOS adalah untuk kegiatan operasional madrasahPPS 2 Bagi madrasah yang menerima DAK Dana Alokasi Khusus, tidak tiperkenankan menggunakan dana BOS untuk peruntukan yang sama. 3 Biaya transportasi dan uang lelah bagi guru PNS yang bertugas diluar jam mengajar, harus mengikuti batas kewajaran yang ditetapkan oleh pemerintah daerah. 4 Bagi madrasah negeri yang sudah mendapat anggaran dalam DIPA selain BOS, maka penggunaan dana BOS hanya untuk 17 menambah kekurangan, sehingga tidak terjadi double accounting . 5 Batas maksimum penggunaan BOS untuk belanja pegawai honor gurutenaga kependidikan honorer dan honor-honor kegiatan pada madrasah negeri sebesar 20 dari total dana BOS yang diterima dalam satu tahun.

2. Motivasi Orang Tua

Dokumen yang terkait

PENGARUH BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH DAN MOTIVASI ORANG TUA TERHADAP PRESTASI AKADEMIK Pengaruh Bantuan Operasional Sekolah Dan Motivasi Orang Tua Terhadap Prestasi Akademik Siswa Madrasah Ibtidaiyah Se Kecamatan Banjarejo Kabupaten Blora Tahun 2015.

0 3 22

PENGARUH BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH DAN MOTIVASI ORANG TUA TERHADAP PRESTASI Pengaruh Bantuan Operasional Sekolah Dan Motivasi Orang Tua Terhadap Prestasi Akademik Siswa Madrasah Ibtidaiyah Se Kecamatan Banjarejo Kabupaten Blora Tahun 2015.

0 3 20

DAFTAR PUSTAKA Pengaruh Bantuan Operasional Sekolah Dan Motivasi Orang Tua Terhadap Prestasi Akademik Siswa Madrasah Ibtidaiyah Se Kecamatan Banjarejo Kabupaten Blora Tahun 2015.

0 9 4

PENGELOLAAN DANA BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH (BOS) PADA MADRASAH IBTIDAIYAH (MI) Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) pada Madrasah Ibtidaiyah (MI) di Kabupaten Sukoharjo Tahun 2010-2011.

0 1 16

PENDAHULUAN Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) pada Madrasah Ibtidaiyah (MI) di Kabupaten Sukoharjo Tahun 2010-2011.

0 1 8

PENGELOLAAN DANA BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH (BOS) PADA MADRASAH IBTIDAIYAH (MI) Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) pada Madrasah Ibtidaiyah (MI) di Kabupaten Sukoharjo Tahun 2010-2011.

0 2 20

PENGARUH PEMBERIAN BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH DAN KEMAMPUAN EKONOMI ORANG TUA PENGARUH PEMBERIAN BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH DAN KEMAMPUAN EKONOMI ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI (Pada Siswa Kelas VIII SMP N 2 Bulukerto, Kabupaten Wonogiri).

0 0 17

PENDAHULUAN PENGARUH PEMBERIAN BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH DAN KEMAMPUAN EKONOMI ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI (Pada Siswa Kelas VIII SMP N 2 Bulukerto, Kabupaten Wonogiri).

0 1 9

PENGARUH PARTISIPASI ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR SE-GUGUS III KECAMATAN PANJATAN KABUPATEN KULON PROGO TAHUN 2015.

0 1 158

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V MADRASAH IBTIDAIYAH MUHAMMADIYAH KEMUSU KECAMATAN KEMUSU KABUPATEN BOYOLALI TAHUN AJARAN 20172018 SKRIPSI

1 1 200