Penelitian Terdahulu Kerangka Konseptual

diharapkannya. Maksudnya adalah manajer umumnya memiliki informasi yang lengkap dan akurat daripada pihak luar perusahaan mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi nilai perusahaan. Asimetri informasi akan terjadi jika manajer tidak secara penuh menyampaikan seluruh informasi yang diperolehnya tentang semua hal yang dapat mempengaruhi perusahaan ke pasar modal. Jika manajer menyampaikan suatu informasi ke pasar, maka umumnya pasar akan merespon informasi tersebut sebagai suatu sinyal terhadap adanya peristiwa tertentu yang dapat mempengaruhi nilai perusahaan yang tercermin dari perubahan harga dan volume perdagangan saham yang terjadi sebagai implikasinya. Pengumuman perusahaan untuk menambah jumlah lembar saham baru yang beredar akan direspon oleh pasar sebagai suatu sinyal yang menyampaikan adanya informasi baru yang dikeluarkan oleh pihak manajer selanjutnya akan mempengaruhi nilai saham perusahaan dan aktivitas perdagangan saham.

2.5 Penelitian Terdahulu

Penelitian tentang right issue telah banyak dilakukan sebelumnya. Rasyid Ridla 2005 melakukan penelitian terhadap 28 perusahaan non manufaktur yang tercatan di Bursa Efek Jakarta melakukan right issue mulai dari tahun 1996 – 2003, hasil penelitian menunjukkan terdapatnya penurunan rata-rata return saham antara sebelum dan setelah pengumuman right issue yang cukup signifikan. Sedangkan untuk rata-rata dividen per share antara sebelum dan setelah right issue juga terdapat penurunan yang cukup signifikan. Universitas Sumatera Utara Listiana Sri Mulatsih 2009 melakukan penelitian analisis reaksi pasar modal terhadap pengumuman right issue di Bursa Efek Indonesia pengamatan terhadap return, abnormal return, security return variability dan trading volume activity menunjukkan bahwa adanya pebedaan yang signifikan return dan trading volume activity sebelum dan setelah pengumuman right issue. Sedangkan abnormal return dan security return variability tidak menunjukkan perbedaan yang signifikan sebelum dan setelah pengumuman. Henny Septiana Amalia 2012 melakukan penelitian pengaruh right isuue terhadap reaksi pasar suatu event study di BEI pada periode 2009- 2011 menunjukkan bahwa reaksi pasar terhadap pengumuman penawaran umum terbatas pada t = 0 atau pada saat tanggal terbatas pada t = 0 atau pada saat tanggal penawaran umum terbatas adalah negatif. Demikian juga untuk t = -1 sampai dengan t = +1 sampai dengan t = +5 terjadi respon pasar yang negatif signifikan. Penemuan respon pasar yang negatif disekitar tangal pengumuman dan setelah tanggal pengumuman right issue tersebut sesuai dengan hasil penelitian yang telah dilakukan oleg Bayless dan Chaplinsky 1996 yang mengemukakan bahwa reaksi harga saham pada pengumuman right issue akan berkurang disaat tingginya volume aggregate right issue hot period dibandingkan dengan reaksi harga saham disaat cold period. Universitas Sumatera Utara

2.6 Kerangka Konseptual

Model 1 : Model 2 : Gambar 2.1: Kerangka Konseptual Kebijakan yang dilakukan suatu perusahaan untuk mengeluarkan right issue otomatis akan menambah jumlah saham yang akan beredar yang akan mempengaruhi struktur modal perusahaan. Kebijakan tersebut akan berdampak pada harga saham perusahaan. Dengan adanya fluktusi harga saham akan CAPITAL GAIN PENGUMUMAN RIGHT ISSUE TRADING VOLUME ACTIVITY Pengumuman Right Issue Capital Gain dan Trading volume activity Sebelum Right Issue Capital gain dan Trading volume activity Setelah Right Issue Uji Beda Universitas Sumatera Utara berakibat terhadap capital gain dan volume perdagangan saham perusahaan. Berdasarkan model kerangka konseptual diatas, pada model 1 menggambarkan bagaimana pengaruh pengumuman right issue terhadap capital gain dan trading volume activity pada sebelum dan setelah pengumuman dilakukan. Sedangkan pada model 2 peneliti akan menganalisis perbedaan yang terjadi terhadap rata-rata capital gain dan trading volume activity pada sebelum dan setelah pengumuman right issue.

2.7 Hipotesis Penelitian

Dokumen yang terkait

Pengaruh Right Issue Terhadap Harga Saham dan Volume Perdagangan Pada Perusahaan yang Tercatat di Bursa Efek Indonesia.

6 75 107

Analisis Pengaruh Pengumuman Right Issue Terhadap Return Saham dan Volume Perdagangan Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar pada Bursa Efek Indonesia

3 63 84

ANALISIS DAMPAK PENGUMUMAN RIGHT ISSUE TERHADAP Analisis Dampak Pengumuman Right Issue Terhadap Return Saham Di Perusahaan Manufaktur Dalam Bursa Efek Indonesia.

0 1 12

ANALISIS DAMPAK PENGUMUMAN RIGHT ISSUE TERHADAP RETURN SAHAM DI PERUSAHAAN MANUFAKTUR Analisis Dampak Pengumuman Right Issue Terhadap Return Saham Di Perusahaan Manufaktur Dalam Bursa Efek Indonesia.

1 2 15

ANALISIS PENGARUH DEVIDEN DAN CAPITAL GAIN TERHADAP VOLUME PERDAGANGAN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

13 44 10

PENGARUH RIGHT ISSUE TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN GO PUBLIK DI BURSA EFEK JAKARTA.

0 0 9

PENGARUH PENGUMUMAN RIGHT ISSUE TERHADAP PENGARUH PENGUMUMAN RIGHT ISSUE TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAPAT DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2005-2008.

0 1 6

ANALISIS REAKSI PASAR MODAL TERHADAP PENGUMUMAN RIGHT ISSUE DI BURSA EFEK JAKARTA (BEJ) (PENGAMATAN TERHADAP RETURN, ABNORMAL RETURN, SECURITY RETURN VARIABILITY DAN TRADING VOLUME ACTIVITY)

0 0 16

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pengertian Right Issue - Analisa Pengaruh Pengumuman Right Issue Terhadap Capital Gain dan Trading Volume Activity Pada Perusahaan Non Manufaktur Di Bursa Efek Jakarta.

0 0 14

Analisa Pengaruh Pengumuman Right Issue Terhadap Capital Gain dan Trading Volume Activity Pada Perusahaan Non Manufaktur Di Bursa Efek Jakarta.

0 0 13