Uji Signifikan Parsial Uji t

Tabel 4.7 Hasil Uji Simultan Uji f ANOVA b Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. Regression 1.051 4 .263 14.058 .000 a Residual .804 43 .019 Total 1.855 47 a. Predictors: Constant, PertumbuhanPenjualan, DER, ASV, ROA b. Dependent Variable: DAR Sumber: Hasil Pengolahan SPSS 19 2013 Pada tabel 4.7 diatas dapat dilihat bahwa nilai p-value uji si multan ini adalah sebesar 0.000 α = 0,05 dan dari tabel diatas menunjukan bahwa nilai Fhitung Ftabel 14.058 2,67. Berdasarkan hasil tersebut maka dapat disimpulkan bahwa Leverage keuangan, Struktur Aktiva, Profitabilitas dan Pertumbuhan Penjualan secara simultan berpengaruh signifikan terhadap struktur modal.

4.2.3.4 Uji Signifikan Parsial Uji t

Uji t digunakan untuk mengetahui hubungan antara variabel- variabel independen terhadap variabel dependen secara parsial individu. Kesimpulan yang dapat diambil dari uji t ini adalah: Jika probabilitas signifikasi lebih besar dari 0,05 α maka variabel bebas secara individu tidak berpengaruh terhadap struktur modal, jika lebih bersama-sama tidak berpengaruh terhadap variabel struktur modal, tetapi jika probabilitas signifikansi lebih kecil dari α 0,05 maka variabel independen secara bersama-sama berpengaruh terhadap variabel sturuktur modal. Hasil uji parsial ini dapat dilihat pada tabel 4.8 sebagai berikut: Universitas Sumatera Utara Table 4.8 Hasil Uji Parsial Uji t Coefficientsª Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig B Std. Error Beta 1. Constant .505 .089 5.692 .001 DER .038 .007 .582 5.291 .001 ASV .055 .159 .036 .348 .730 ROA -1.076 .378 -.315 -2.844 .007 Pertumbuhan Penjualan .001 .002 .041 .394 .696 a. Dependent Variable: DAR Sumber: Hasil Pengolahan SPSS 19 2013 Berdasarkan hasil penelitian diatas dapat diambil kesimpulan bahwa variabel DER memiliki nilai p value sebesar 0.001 lebih kecil dari 0,05. Nilai tersebut menyimpulkan bahwa leverage keuanga berpengaruh signifikan terhadap struktur modal DER. Nilai p value variabel ASV adalah sebesar 0.73 lebih besar dari 0,05, Hal ini menyimpulkan bahwa struktur aktiva tidak berpengaruh signifikan terhadap struktur modal. Nilai p value variabel ROA adalah sebesar 0,007 lebih kecil dari 0,05 hal ini menyimpulkan bahwa profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap struktur modal. Nilai p value variabel pertumbuhan penjualan adalah sebesar 0,696 lebih besar dari 0,05 hal ini menyimpulkan bahwa pertumbuhan penjualan tidak berpengaruh terhadap struktur modal.

4.3 Pembahasan Hasil Penelitian

Hasil analisa statistik menunjukkan bahwa secara simultan variabel leverage keuangan, struktur aktiva, profitabilitas dan pertumbuhan penjualan berpengaruh terhadap struktur modal. Berdasarkan F-tabel dapat dilihat signifikansinya, Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Pertumbuhan Penjualan, Ukuran Perusahaan dan Struktur Aset Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Otomotif Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

1 50 100

Pengaruh Struktur Modal dan Aktiva Produktif terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

3 29 70

Pengaruh Struktur Modal dan Profitabilitas Terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Otomotif yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2010-2014

8 117 64

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, STRUKTUR AKTIVA, DAN PROFITABILITAS TERHADAP STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN Pengaruh Ukuran Perusahaan, Struktur Aktiva, dan Profitabilitas Terhadap Struktur Modal Perusahaan Food and Beverage Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 6 14

PENGARUH RASIO PROFITABILITAS, PERTUMBUHAN PENJUALAN, DAN STRUKTUR AKTIVA TERHADAP STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN TEKSTIL DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 1 99

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, DAN STRUKTUR AKTIVA TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 2 125

Pengaruh Levarge Keuangan, Struktur Aktiva, Profitabilitas Dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Sturktur Modal Pada Perusahaan Insdustri Otomotif Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 28

PENGARUH PROFITABILITAS, STRUKTUR AKTIVA, DAN PERTUMBUHAN PENJUALAN TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

0 0 14

PENGARUH STRUKTUR ASET, PERTUMBUHAN PENJUALAN, UKURAN PERUSAHAAN DAN PROFITABILITAS TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI

0 2 18

KATA PENGANTAR - PENGARUH RASIO PROFITABILITAS, PERTUMBUHAN PENJUALAN, DAN STRUKTUR AKTIVA TERHADAP STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN TEKSTIL DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 13