Proyeksi Penjualan Aspek Pasar dan Pemasaran

pada harga produk usaha Moca Cafe ini. Namun ketika inflasi turun maka bahan baku penolong juga akan turun sehingga berimbas pula pada harga produk usaha ini. Dari segi tingkat suku bunga, faktor inin juga mempengaruhi akan perkembangan usaha ini. Namun dapat dilihat bahwa tingkat bunga mempengaruhi ketika usaha yang dijalannkan mendapat pinjaman dari pihat ketiga yakni Bank. Dalam usaha ini, modal untuk pendirian usaha ini merupakan usaha dari modal sendiri dan usaha ini tidak terpengaruh akan naik atau turunnya tingkat suku bunga. Dengan modal sendiri ini kami sangat yakin akan dapat mengembangkan usaha ini menjadi perusahaan yang besar.

2.4.6 Proyeksi Penjualan

Dari pengamatan langsung dilapangan dan dari data jumlah MobilSepeda motor yang melakukan parkir di Cafe lain yang sudah sukup terkenal di kota Medan, dimana rata-rata pengunjung setiap hari kurang lebih 100 orang maka dapat diambil kesimpulan sementara bahwa “Moca Cafe” yang menjual aneka makanan dan minuman ditambah lagi dengan fasilitas yang telah disebutkan diatas cukup laris dan dapat memasyarakat serta dari segi ekonomi layak untuk dijadikan produk yang akan dipasarkan. Dengan mengambil asumsi bahwa kalau usaha “Moca Cafe” ini berjalan dimana pada tahap awal dapat menjual 75 porsi dari berbagai menu yang ditawarkan, maka asumsinya dalam sebulan dapat dijual 2250 porsi 75 porsi x 30 hari , jadi dalam setahun permintaan konsumen sebesar 27000 porsi yaitu 2250 porsi x 12 bulan . Maka peningkatan permintaan tiap tahunnya menjadi 27000 x 20 = 5400 porsi, sehingga untuk tahun berikutnya dapat dihasilkan 32400 porsi yaitu berasal dari 27000 + 5400, demikian akumulasi tahun berikutnya. Berikut disajikan dalam tabel Tabel 2.1 Proyeksi Penjualan Moca Cafe Selama Satu Tahun No Bulan Penjualan Porsi 1 Januari 2250 2 Februari 2286 3 Maret 2322 4 April 2346 5 Mei 2355 6 Juni 2365 7 Juli 2388 8 Agustus 2399 9 September 2414 10 Oktober 2439 11 November 2460 12 Desember 2487 Keterangan tabel : pengingkatan proyeksi penjualan diperkirakan mengalami kenaikan sebesar 1,6 per bulan tetapi sewaktu-waktu penjualan dapat mengalami penurunan yang dissebabkan oleh selera dari masyarakat yang berbeda-beda. Dari gambar tabel 2.1 diatas memperlihatkan pengingkatan permintaan setiap bulannya dari penjualan. Pada bulan Januari permintaan sebanyak 75 porsi dan akan terus naik setiap bulannya.Ini dapat disebabkan hadirnya konsepinovasi baru yang dapat direspon pasar dengan baik. Untuk perencanaan strategis, proyeksi kapasitas penjualan dilakukan dalam jangka minimal 5 tahun kedepan, sesuai dengan rencana produksinya. Tabel 2.2 Proyeksi penjualan 5 tahun kedepan Tahun Perkiraan penjualan dalam porsi 2012 27000 2013 32400 2014 38880 2015 46656 2016 55987 Berikut hasil dari peningkatan permintaan selama satu tahun dalam bentuk grafik : Gambar 2.7 Grafik Proyeksi Penjualan Selama Setahun Selain itu penulis juga menyajikan hasil peningkatan penjualan selama lima tahun mendatang dalam bentuk diagram : 2100 2150 2200 2250 2300 2350 2400 2450 2500 2550 proyeksi penjualan MOCA CAFÉ selama satu tahun Column2 Column1 Penjua lan porsi

2.4.7 Analisis Pesaing