Indikator Pencapaian Kompetensi Modul Indonesia SMP KK B Bagian 1 Profesional

60 | Modul Guru Pembelajar Bahasa Indonesia SMP Kelompok Kompetensi Profesional B maknanya dengan memalsukan sumpah. Hal ini yang tidak boleh dilakukan oleh generasi mana pun.

5. Iklan Baris

Iklan adalah salah satu bentuk komunikasi persuasif yang merupakan bagian dari kegiatan pemasaran yang bermaksud membujuk khalayak untuk memanfaatkan barnga atau jasa. Banyak jenis-jenis iklan yang dapat digunakan untuk membujuk guna mengenal pesan yang disampaikan melalui iklan. Hanya saja komunikasi persuasif dalam periklanan memiliki audien yang tidak mengetahui secara pasti sumber pengirim, keputusan yang mereka buat, tergantung pada seberapa besar komunikator memengaruhi atau meyakinkan mereka.

D. Aktivitas Pembelajaran

1. Pendahuluan Silakan Anda pahami tujuan, kompetensi, dan indikator pencapaian kompetensi pada kegiatan pembelajaran ini supaya pembelajaran lebih terarah dan terukur. 2. Curah Pendapat Pada kegiatan ini Anda diminta untuk menyebutkan berbagai masalah yang dihadapi dalam pembelajaran, khususnya pada saat menulis. Sebagai langkah awal dan agar kegiatan curah pendapat berjalan dengan baik, Anda dapat mengisi pertanyaan berikut ini. Modul Guru Pembelajar Bahasa Indonesia SMP Kelompok Kompetensi Profesional B | 61

3. Diskusi Kelompok

Kelas dibagai menjadi empat kelompok besar sesuai dengan topik bahasan, yaitu pengertian dan konsep menulis, karakteristik menulis dan tahap-tahap menulis, jenis-jenis menulis deskripsi, eksposisi, narasi, argumentasi, dan persuasi, iklan, pengumuman. Masing-masing Anda dibagi ke dalam kelompok tersebut sehingga terbentuk empat kelompok ahli, yaitu satu kelompok ahli pengertian, konsep menulis dan tahap-tahap menulis, kelompok ahli karakteristik menulis dan paragraf , kelompok ahli jenis-jenis tulisan . Setelah itu, setiap kelompok membaca, mengkaji, dan menelaah sumber belajar yang berhubungan dengan hal yang ingin dipahami tersebut. Adapun sumber belajar yang dirujuk adalah bahan bacaan yang terdapat pada bagian uraian materi dan sumber belajar lainnya yang relevan. Setelah setiap kelompok ahli mengkaji dan menelaah masing-masing sumber belajar yang terkait, mereka diminta kembali ke kelompok asal. Di kelompok asal silakan Anda kerjakan LK 1 s.d LK 4 sebagai laporan hasil diskusi. Perlukah guru bahasa Indonesia mengetahui dan memahami pengertian menulis Adakah perbedaan antara yang memahami konsep dengan yang tidak memahami konsep menulis ? Apakah Bapak Ibu pernah mengalami kesulitan dalam hal melaksanakan menulis? Coba sebutkan Apa yang menyebabkannya? Jika seorang guru dalam membelajarkan menulis hanya menguasai kosep dan hakikat menulis. Apakah guru tersebut dapat membelajarkan menulis dengan tepat jika tidak menguasai teknik- teknik