PengaruhDukungan Suamiterhadap Pemilihan Metode Kontrasepsi

4.3.10 PengaruhDukungan Suamiterhadap Pemilihan Metode Kontrasepsi

Suntik di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016 Tabel 4.22 PengaruhDukungan Suamiterhadap Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016 No Dukungan Suami Metode Kontrasepsi Suntuk Total P Ya Tidak F f F 1 Kurang Baik 13 29,5 31 70,5 44 100 0,035 2 Baik 19 52,8 17 47,2 36 100 Total 32 40 48 60 80 100 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa dari 44 responden yang mengatakan dukungan suami kurang baik, yang memilih metode kontrasepsi suntik sebanyak 13 orang 29,5 dan yang tidak memilih metode kontrasepsi suntik sebanyak 31 orang 70,5 Sedangkan dari 36 responden yang mengatakan peran dukungan suami baik, yang memilih metode kontrasepsi suntik sebanyak 19 orang 52,8 dan yang tidak memilih metode kontrasepsi suntik adalah 17 orang 47,2. Berdasarkan uji statistik pada analisis bivariat terhadapChi squarepada tingkat kepercayaan 95, diperoleh nilai p=0,035 p0,05 sehingga Ho ditolak Artinya ada pengaruh yang bermakna antara dukungan keluargaterhadappemilihan metode kontrasepsi suntik Universitas Sumatera Utara 73

BAB V PEMBAHASAN

5.1 PengaruhFaktor Predisposisiterhadap Pemilihan Metode Kontrasepsi

Suntik di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016 Faktor predisposisi pada penelitian ini adalah umur, pendidikan, pekerjaan, penghasilan, agama, pengetahuan, dan sikap.

5.1.1 Pengaruh Umur terhadapPemilihan Metode Kontrasepsi Suntik di

Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016 Umur merupakan faktor demografi yang mencerminkan karakteristik dari seseorang yang cenderung akan berpengaruh pada pengambilan keputusan, termasuk keputusan dalam pemilihan metode kontrasepsi suntik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel umur tidak berpengaruhterhadap pemilihan metode kontrasepsi suntik. Hasil ini tidak sejalanterhadap hasil yang ditemukan oleh Rizali 2013 yang menemukan bahwa tidak ada pengaruh antara umur terhadap pemilihan metode kontrasepsi suntik di kelurahan Mattoangin, kota Makassar. Dari segi kepercayaaan masyarakat seseorang yang lebih dewasa lebih dipercaya dari seseorang yang belum tinggi kedewasaannya.Umur Wanita Usia Subur merupakan salah satu faktor pemudah yang berguna untuk melakukan suatu tindakan yang mendukung kesehatan dalam hal ini adalah pemilihan metode kontrasepsi suntik. Untuk Wanita Usia Subur yang usia muda cenderung Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Faktor-faktor yang mempengaruhi pemilihan metode kontrasepsi suntik pada pasangan usia subur (PUS) di Kelurahan Losung Kecamatan Padangsidimpuan Selatan

5 54 121

Gambaran Perilaku Masyarakat Tentang Penyakit Malaria di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2004

1 37 82

Beberapa Faktor Sosial Ekonomi Yang Mempengaruhi SiKap Nelayan Buruh Terhadap Juragan (Toke) (Studi Kasus: Desa Bagan Dalam, Kecamatan Tanjung Tiram, Kabupaten Asahan)

0 46 100

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016

0 0 19

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016

0 0 2

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016

0 0 9

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016

0 1 38

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016

0 0 3

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016

0 0 28

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT WANITA USIA SUBUR MEMILIH METODE KONTRASEPSI MOW (METODE KONTRASEPSI WANITA) DI DESA BUTUH

0 0 12