Pil KB Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016

d. Senggama terputus Coitus interuptus e. Metode simpto-therma 2. Dengan alat atau obat antara lain: a. Kondom b. Intro vagina wanita antara lain :diafragma ,spons dan kap serviks c. Kimiawi dengan spermisid antara lain : vaginal cream, vaginal foam, vagina jelly, vagina suppositoria, vaginal tablet.

B. Metode Kontrasepsi Efektif MKE

1. Kontrasepsi hormonal: a. KB pil ,antara lain : Pil Oral Kombinasi POK, Mini Pil b. KB Suntik : Depo Provera , Cylofem ,Norigest 2. Implant AKBK 3. Alat kontrasepsi dalam rahim AKDR

C. Metode Kontrasepsi Mantap

a. Metode Operatif pria MOP Vasektomi b. Metode Operatif wanita MOW Tubektomi Hartanto, 2007.

2.3.6 Kontrasepsi Hormonal

1. Pil KB

Pil KB adalah suatu cara kontrasepsi untuk wanita yang berbentuk pil atau tablet di dalam strip yang berisi gabungan hormon estrogen dan progesterone. Pil ini bekerja menekan ovulasi, yakni mencegah lepasnya sel telur dari indung telur dan mengendalikan lendir mulut rahim sehingga lebih kental dan sperma sukar masuk ke dalam rahim. Universitas Sumatera Utara

a. Keuntungan Menggunakan Pil KB

1. Efektifitas tinggi, 1 kehamilan per 1000 perempuan dalam tahun pertama bila digunakan setiap hari hampir menyerupai efektifitas tubektomi. 2. Risiko terhadap kesehatan sangat kecil 3. Tidak mengganggu hubungan seksual 4. Siklus haid menjadi teratur, mencegah anemia karena banyaknya darah haid berkurang, tidak terjadi nyeri haid 5. Dapat digunakan dalam jangka panjang selama perempuan masih ingin menggunakannya 6. Dapat digunakan sejak usia remaja hingga menopause 7. Dapat dihentikan setiap saat 8. Keseuburan segera kembali setelah penggunaan pil dihentikan 9. Dapat digunakan sebagai kontrasepsi darurat 10. Dapat mmebantu mencegah: kehamilan ektopik, kanker ovarium, kanker endometrium, kista ovarium, penyakit radang panggul, kelainan jinak pada payudara, dismenore atau akne.

b. Keterbatasan Menggunakan Pil Oral

1. Mual, terutama pada 3 bulan pertama 2. Perdarahan bercak atau perdarahan sela, terutama 3 bulan pertama 3. Pusing 4. Berat badan naik sedikit,tetapi pada perempuan tertentu kenaikan berat badan memiliki dampak positif 5. Nyeri pada payudara Universitas Sumatera Utara 6. Berhenti haid amoneria jarang terjadi pada pil kombinasi 7. Mengurangi produksi ASI 8. Pada sebagian kecil perempuan, dapat menimbulkan depresi dan perubahan suasana hati sehingga keinginan untuk bersenggama berkurang 9. Dapat meningkatkan tekanan darah dan retensi cairan, sehingga risiko stroke dan gangguan pembekuan darah pada vena meningkat sedikit. Oleh karena itu perlu hati-hati pada perempuan usia 35 tahun dan merokok 10. Tidak mencegah infeksi menular seksual IMS HBV, HIVADS 11. Mahal dan membosankan karena harus menggunakan nya setiap hari Pinem,2009

2. Implan

Dokumen yang terkait

Faktor-faktor yang mempengaruhi pemilihan metode kontrasepsi suntik pada pasangan usia subur (PUS) di Kelurahan Losung Kecamatan Padangsidimpuan Selatan

5 54 121

Gambaran Perilaku Masyarakat Tentang Penyakit Malaria di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2004

1 37 82

Beberapa Faktor Sosial Ekonomi Yang Mempengaruhi SiKap Nelayan Buruh Terhadap Juragan (Toke) (Studi Kasus: Desa Bagan Dalam, Kecamatan Tanjung Tiram, Kabupaten Asahan)

0 46 100

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016

0 0 19

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016

0 0 2

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016

0 0 9

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016

0 1 38

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016

0 0 3

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Metode Kontrasepsi Suntik Pada Wanita Usia Subur (WUS) di Desa Bagan Asahan Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2016

0 0 28

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT WANITA USIA SUBUR MEMILIH METODE KONTRASEPSI MOW (METODE KONTRASEPSI WANITA) DI DESA BUTUH

0 0 12