Gambaran berat badan lahir pada ibu usia reproduktif

belum siap untuk menerima kehamilan sehingga seringkali mempengaruhi perkembangan janin dalam uterus. 18,19 Menurut Manuaba, Begitu juga pada usia muda 20 tahun yang merupakan usia remaja seringkali kurang memperhatikan asupan gizi seimbang serta ditunjang oleh faktor psikologis remaja dalam kesiapan untuk hamil sehingga dapat mengakibatkan kelahiran prematur, dismatur dan cacat bawaan. 20 Sedangkan pada kelompok ibu hamil usia 35 tahun memilki resiko BBLR pada bayi yang akan dilahirkanya. Menurut Surasmi hal ini disebabkan penurunan fungsi otot panggul sehingga terjadi penyulit kehamilan dan persalinan. Selain itu pada usia ini juga sering terjadi masalah kesehatan seperti pre-eklampsia, hipertensi, diabetes mellitus dan anemia. 12

4.3 Persentase paritas Ibu hamil di RS Prikasih Tahun 2014

Grafik 4.4 Persentase paritas ibu hamil Dari grafik diatas didapatkan bahwa persentase ibu hamil terbanyak pada paritas primipara sebanyak 39 ibu hamil 40, paritas multipara sebanyak 56 ibu hamil 59 dan paritas grandemultipara hanya sebanyak 1 ibu hamil saja 1. Pada penelitian Puskesmas kota Karang Bandar lampung yang dilakukan selama kurun waktu 1 januari 2012 Primipara 40 Multipara 59 Grandemultipara 1 Persentase Paritas Ibu hamil Primipara Multipara Grandemultipara sampai 31 desember 2012 mendapatkan persentase ibu hamil dengan paritas primipira 34.6, multipara 58.9, grandemultipara 6.5. 21 Penelitian Menurut Prawirohartono bahwa Paritas 2 dan 3 merupakan paritas yang paling aman di tinjau dari kematian ibu. Paritas 1 dan paritas lebih dari 4 mempunyai angka kematian ibu yang lebih tinggi dan dilihat ibu yang hamil dengan jumlah paritas beresiko tinggi BBLR pada RS prikasih sebanyak 77 dan ibu hamil dengan jumlah paritas tanpa resiko sebanyak 23. 22

4.4 Gambaran berat badan lahir di lihat dari faktor paritas ibu

4.4.1 Gambaran berat badan lahir pada ibu dengan paritas beresiko tinggi

Grafik 4.5 Gambaran berat badan lahir pada paritas primipara Dari grafik 4.5 didapatkan bahwa pada ibu dengan paritas primipara memiliki bayi dengan kejadian terbanyak pada bayi yang tidak BBLR sebanyak 38 94,74 bayi, dengan BBLR hanya terdapat 1 bayi 2,63. 1 38 5 10 15 20 25 30 35 40 Prematuritas Dismaturitas BBLR Tidak BBLR Primipara