Upaya berhenti merokok Faktor kepribadian

daging, susu, telur sebesar 3,21, kesehatan 2,02 dan pendidikan sebesar 1,88. 15 - Penerimaan sosial Merokok kurang dapat diterima pada sebagian besar lingkungan terutama sekolah-sekolah tempat-tempat bekerja, bangunan umum, acara olahraga, beberapa restoran dan bar, tidak megizinkan merokok bebas dalam ruangan. Perokok di tempat kerja ataupun di ruangan dapat meningkatkan biaya pemeliharaan dari bau rokok pada karpet, tirai, dan kain lainnya karena residu dari asap rokok yang masuk. 17

2.1.9. Alasan umum tidak berhenti merokok

Beberapa penelitian yang telah dilakukan didapatkan beberapa pernyataan yang umumnya dijawab oleh seorang yang perokok, yaitu, Pernyataan bahwa: 1. Ayah saya seorang perokok dan masih hidup hingga usia 85 tahun. Faktanya disadari atau tidak 2 dari 5 perokok meninggal lebih awal karena merokok dibandingkan yang tidak merokok. 18 2. Sudah terlanjur menjadi perokok sehingga sudah terjadi perburukan kesehtan. Faktanya bahwa semakin cepat seseorang berhenti merokok maka semakin baiklah kualitas hidupnya, begitupun yang sudah lama menjadi perokok akan jauh lebih baik jika dibandingkan tidak berhenti merokok sama sekali. 18 3. Banyak dokter merokok. Faktanya tidak banyak dokter yag merokok dan saat ini sudah banyak dokter yang menyerah dan mencoba berhenti merokok. 18 Pada seseorang yang telah mencoba berhenti merokok, akan terjadi gejala-gejala putus nikotin berupa; pusing yang dapat berlangsung 1-2 hari setelah berhenti merokok, tanda gejala depresi, yaitu perasaan frustasi, kecemasan, ketidak sabaran, cepat marah, gangguan tidur berupa sulit tidur atau terlalu banyak tidur dan mengalami mimpi buruk. Masalah berkonsentrasi, gelisah, merasa bosan, rasa lelah, meningkat atau menurunnya nafsu makan, peningkatan atau penurunan berat badan, konstipasi atau sembelit, batuk, mulut kering, sakit tenggorokan, sesak nafas, denyut jantung lambat. Dapat berlangsung mulai dari beberapa jam, dan memuncak sekitar 2 – 3 hari kemudian dari rokok terakhir yang dihisap hingga beberapa minggu. 17

2.1.10. Label rokok

Label rokok adalah setiap keterangan mengenai peringatan bahaya rokok yang berbentuk gambar, tulisan, kombinasi keduanya, atau bentuk lain yang disertakan pada bungkus rokok, dimasukkan ke dalam rokok atau merupakan bagian dari rokok, serta kemasan rokok. Berdasarkan peraturan Pemerintah Republik Indonesia nomor 19 tahun 2003 tentang, “pengamanan rokok bagi kesahatan, Pada bagian ketiga tentang keterangan pada label” yaitu; Pada Pasal 6 disebutkan bahwa : Setiap orang yang memproduksi rokok wajib mencantumkan informasi tentang kandungan kadar nikotin dan tar disetiap batang rokok pada label dengan penempatan yang jelas dan mudah dibaca. Kemudian dalam pasal selanjutnya yaitu pasal 7 dan 8 disebutkan bahwa: selain kadar nikotin dan tar harus dicantumkan pula tuisan peringatan kesehatan pada label dibagian kemasan yang mudah dilihat dan dibaca, dengan peringatan berupa : 20 Gambar : 2.2 Label peringatan merokok tahun 2003

Dokumen yang terkait

Peranan sikap, norma subjektif dan perceived behavioral control (pbc) terhadap lntensi berhenti merokok pada perokok mahasiswa uin syarif hidayatullah jakarta

1 21 128

Hubungan antara persepsi tentang dampak merokok terhadap kesehatan dengan tipe perilaku merokok mahasiswa Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

1 7 88

Korelasi kemampuan akademik mahasiswa terhadap penyelesaian studi di program studi pendidikan fisika

0 6 65

Pengetahuan, sikap, dan perilaku mahasiswa program studi pendidikan dokter UIN Syarif Hidayatullah Jakarta tentang makanan cepat saji ( fast food) tahun 2009

0 21 71

Pustakawan akademik dan feasilibitas pengembangan insitutional repository (studi kasus di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

0 16 14

Gambaran Tingkat Pengetahuan, Perilaku Merokok dan Nikotin Dependen Mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

3 19 155

Pustakawan Akademik dan Feasilibitas Pengembangan Insitutional Repository (Studi Kasus di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

0 11 17

Perilaku pencarian informasi dosen jurusuan komunikasi fakultas ilmu dakwah ilmu komunikasi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dalam memenuhi kebutuhan berdakwah

0 12 0

Pengaruh self-regulated learning dan dukungan sosial terhadap prokrastinasi akademik mahasiswa psikologi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

0 21 0

SIKAP PEROKOK TERHADAP PESAN PERINGATAN BAHAYA MEROKOK DI SURABAYA (Study deskriptif sikap perokok Surabaya terhadap pesan peringatan bahaya merokok pada iklan,reklame, dan label bungkus rokok).

1 2 78