Identifikasi Masalah Batasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

9

B. Identifikasi Masalah

Dari latar belakang masalah, dapat diidentifikasi beberapa masalah yang timbul yaitu: 1. Terdapat beberapa mahasiswa yang memiliki permasalahan akademik, yaitu tidak bisa menahan diri untuk menggunakan sosial media saat mahasiswa tersebut harus menyelesaikan tugas-tugas akademiknya. 2. Penyelesaian tugas-tugas akademik yang tertunda dapat mengganggu tujuan akademik yang akan dicapai oleh mahasiswa. 3. Ketidakmampuan mahasiswa dalam membagi waktu untuk penyelesaian tugas akademik dan penggunaan sosial media. 4. Prokrastinasi akademik yang disebabkan oleh penggunaan sosial media sudah sedikit terlihat namun belum diketahui secara pasti serta belum ada penelitian sebelumnya tentang prokrastinasi akademik pada pengguna sosial media studi mahasiswa UNY angkatan 2013.

C. Batasan Masalah

Dari beberapa identifikasi masalah yang ada, penulis membatasi penelitian pada belum diketahui secara pasti adanya prokrastinasi akademik yang dilakukan oleh pengguna sosial media pada mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta angkatan 2013. Pembatasan dilakukan agar penelitian lebih fokus serta mendapatkan hasil yang optimal. 10

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan masalah-masalah yang teridentifikasi, maka rumusan masalahnya adalah sebagai berikut: 1. Bagaimana prokrastinasi akademik pada mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta angkatan 2013? 2. Bagaimana penggunaan sosial media pada mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta angkatan 2013? 3. Bagaimana pengaruh antara intensitas penggunaan sosial media dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta angkatan 2013?

E. Tujuan Penelitian

Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui mengenai: 1. Mengetahui tingkat prokrastinasi pada mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta angkatan 2013. 2. Mengetahui bagaimana penggunaan sosial media terkait dengan intensitas penggunaannya, sosial media yang dimiliki, aktivitas dalam penggunaan sosial media, perasaan saat sedang mengakses sosial media serta manfaat dan dampak yang ditimbulkan dari penggunaan sosial media pada mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta. 11 3. Mengetahui seberapa besar pengaruh dari intensitas penggunaan sosial media terhadap prokrastinasi akademik pada mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta angkatan 2013.

F. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

PEMAKNAAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA SEMESTER AKHIR Pemaknaan Prokrastinasi Akademik Pada Mahasiswa Semester Akhir Di Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 3 20

PEMAKNAAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA SEMESTER AKHIR Pemaknaan Prokrastinasi Akademik Pada Mahasiswa Semester Akhir Di Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 3 16

HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN JEJARING SOSIAL TWITTER DENGAN EFIKASI DIRI AKADEMIK PADA MAHASISWA FAKULTAS Hubungan Antara Penggunaan Jejaring Sosial Twitter Dengan Efikasi Diri Akademik Pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Angkatan 2013-2014 Universitas Muham

0 1 16

PENDAHULUAN Hubungan Antara Penggunaan Jejaring Sosial Twitter Dengan Efikasi Diri Akademik Pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Angkatan 2013-2014 Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 1 6

HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN JEJARING SOSIAL TWITTER DENGAN EFIKASI DIRI AKADEMIK PADA MAHASISWA FAKULTAS Hubungan Antara Penggunaan Jejaring Sosial Twitter Dengan Efikasi Diri Akademik Pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Angkatan 2013-2014 Universitas Muham

0 3 15

PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA AKTIVIS ORGANISASI Prokrastinasi Akademik Pada Mahasiswa Aktivis Organisasi.

1 4 15

HUBUNGAN ANTARA EFIKASI DIRI DENGAN PERILAKU PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA BIMBINGAN DAN KONSELING ANGKATAN 2010 UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 142

HUBUNGAN ANTARA SELF-EFFICACY DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK DALAM MENYELESAIKAN SKRIPSI PADA MAHASISWA BIMBINGAN DAN KONSELING ANGKATAN 2008 UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

1 19 153

Hubungan Antara Self Esteem Dan Prokrastinasi Akademik Pada Mahasiswa Angkatan 2010 Fakultas Psikologi Universitas Surabaya - Ubaya Repository

0 0 1

Kecenderungan perilaku prokrastinasi akademik pada mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD Repository

0 0 136