Jenis Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian Batasan Operasional Defenisi Operasional Variabel

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian

Jenis penelitian berupa penelitian survei. Penelitian survei merupakan suatu jenis penelitian yang banyak dilakukan oleh peneliti dalam bidang, sosiolog, bisnis, politik, pemerintahan, dan pendidikan. Informasi dari penelitian survei dapat dikumpulkan dari seluruh populasi dan dapat pula dari sebagian populasi.

3.2 Tempat dan Waktu Penelitian

Adapun penelitian ini dilakukan di PT.Bank Mandiri Persero Tbk Cabang Kapten Muslim Medan dan penelitian ini dilaksanakan mulai bulan Januari sampai dengan bulan Maret 2014

3.3. Batasan Operasional

Batasan Operasional penelitian ini adalah mengenai human relation hubungan antar manusia dan disiplin kerja dan pengaruhnya terhadap lingkungan kerja dan kinerja karyawan PT. Bank Mandiri Persero Tbk Cabang Kapten Muslim Medan. 1. Variabel independen X, yaitu: a. Human Relation Hubungan Antar Manusia X1 Universitas Sumatera Utara b. Disiplin Kerja X2 2. Variabel dependen Y, yaitu: a. Lingkungan Kerja Y1 b. Kinerja Y2

3.4 Defenisi Operasional Variabel

Pada penelitian ini variabel-variabel yang dioperasionalkan adalah semua variabel yang termasuk dalam hipotesis yang telah dirumuskan. Untuk memberikan gambaran yang jelas dan memudahkan pelaksanaan penelitian, maka defenisi dari variabel-variabel tersebut akan diuraikan sebagai berikut: 1. Variabel Independen X : Human Relation Hubungan Antar Manusia X1 2. Variable Independen : Disiplin Kerja X2 3. Variabel Dependen Y : Lingkungan Kerja Y1 4. Variabel Dependen : Kinerja Y2 Berdasarkan variabel-variabel diatas dapat dijelaskan bahwa : a. Variabel Independen X 1. Human Relation Hubungan Antar Manusia X1 Human Relation adalah kemampuan keterampilan pegawai berkomunikasi dengan pegawai yang lain secara tatap muka dalam Universitas Sumatera Utara segala situasi dan semua bidang kehidupan, sehingga menimbulkan kebahagiaan dan kepuasan hati pada kedua belah pihak. 2. Disiplin Kerja X2 Disiplin kerja adalah kesadaran dan kesediaan seorang pegawai dalam menaati semua peraturan perusahaan dan norma-norma sosial yang berlaku. b. Variabel Dependen Y 1. Lingkungan Kerja Y2 Lingkungan kerja adalah : keadaan sekitar tempat kerja baik secara fisik maupun non fisik yang dapat memberikan kesan yang menyenangkan, mengamankan, menentramkan, dan betah kerja 2. K inerja Y2 Kinerja merupakan hasil pekerjaan yang mempunyai hubungan kuat dengan tujuan strategis organisasi, kepuasaan konsumen, dan memberikan kontribusi pada ekonomi Armstrong Baron, 1998:15. Dengan demikian, kinerja merupakan gambaran dalam melakukan pekerjaan dan hasil yang dicapai dari pekerjaan tersebut. Dalam hal ini apa yang dikerjakan dan bagaimana cara mengerjakannya Universitas Sumatera Utara Tabel. 3.1 Operasional Variabel Variabel Defenisi Dimensi Indikator Skala Human Relation Hubungan Antar Manusia X1 Human Relation adalah kemampuan keterampilan pegawai berkomunikasi dengan pegawai yang lain secara tatap muka dalam segala situasi dan semua bidang kehidupan, sehingga menimbulkan kebahagiaan dan kepuasan hati pada kedua belah pihak. 1. Komunikasi 2. Kerjasama a. Penyampaian Pesan b. Budaya c. Kerukunan a. Kerjasama tim b. Kekompakan Likert Disiplin Kerja X2 Disiplin kerja adalah kesadaran dan kesediaan seorang pegawai dalam menaati semua peraturan perusahaan dan norma- norma sosial yang berlaku. 1. Sikap 2. Norma 3. Tanggung Jawab a. Kehadiran b. Tepat waktu a. Menggunaka n Seragam sesuai aturan b. Kerapian c. Sanksi a. Melaksanaka n tugas b. Penyelesaian tugas Likert Universitas Sumatera Utara Sumber : Moeheriono 2009, Mathis dan Jackson 2006, Uchjana Effendy 2009, Mangkunegara , Anwar Prabu. 2005, Nawawi 2000. Lingkungan Kerja Y1 lingkungan kerja adalah : keadaan sekitar tempat kerja baik secara fisik maupun non fisik yang dapat memberikan kesan yang menyenangkan, mengamankan, menentramkan, dan betah kerja 1. Lingkungan Fisik 2. Lingkungan Non Fisik a. Penerangan tempat kerja b. Penggunaan warna c. Kebersihan d. Kebisingan a. Adanya Hubungan dengan atasan b. Adanya Hubungan dengan sesama karyawan Likert Kinerja Y2 Hasil kerja yang dapat dicapai oleh karyawan dalam rangka melaksankan tugas dan tanggung jawab perusahaan. 1. Kualitas 2. Kuantitas 3. Pemanfaatan Waktu a. Bekerja sesuai prosedur b. Ketelitian a. Target b. Standar kerja a. Efektif b. Efisien Likert Universitas Sumatera Utara

3.5 Skala Pengukuran Variabel

Dokumen yang terkait

Pengaruh Learning Organization dan Kompetensi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk. Cabang USU Medan

16 111 106

PENGARUH HUMAN RELATION (HUBUNGAN ANTAR MANUSIA), KONDISI LINGKUNGAN KERJA, DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN HOTEL DAFAM SEMARANG.

0 2 17

PENGARUH HUMAN RELATION (HUBUNGAN ANTAR MANUSIA ) DAN KONDISI LINGKUNGAN FISIK TERHADAP ETOS KERJA Pengaruh Human Relation (Hubungan Antar Manusia ) Dan Kondisi Lingkungan Fisik Terhadap Etos Kerja Karyawan Pada Pt. Delta Merlin Sandang Tekstil 1 Sragen.

2 11 19

PENGARUH HUMAN RELATION (HUBUNGAN ANTAR MANUSIA ) DAN KONDISI LINGKUNGAN FISIK TERHADAP ETOS KERJA KARYAWAN Pengaruh Human Relation (Hubungan Antar Manusia ) Dan Kondisi Lingkungan Fisik Terhadap Etos Kerja Karyawan Pada Pt. Delta Merlin Sandang Tekstil

0 4 14

Analisis Pengaruh Human Relation (Hubungan Antar Manusia) dan Disiplin Kerja Terhadap Lingkungan Kerja dan Kinerja Karyawan pada PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk Cabang Kapten Muslim Medan

0 0 13

Analisis Pengaruh Human Relation (Hubungan Antar Manusia) dan Disiplin Kerja Terhadap Lingkungan Kerja dan Kinerja Karyawan pada PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk Cabang Kapten Muslim Medan

0 0 2

Analisis Pengaruh Human Relation (Hubungan Antar Manusia) dan Disiplin Kerja Terhadap Lingkungan Kerja dan Kinerja Karyawan pada PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk Cabang Kapten Muslim Medan

0 1 14

Analisis Pengaruh Human Relation (Hubungan Antar Manusia) dan Disiplin Kerja Terhadap Lingkungan Kerja dan Kinerja Karyawan pada PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk Cabang Kapten Muslim Medan

0 1 33

Analisis Pengaruh Human Relation (Hubungan Antar Manusia) dan Disiplin Kerja Terhadap Lingkungan Kerja dan Kinerja Karyawan pada PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk Cabang Kapten Muslim Medan

1 2 3

Analisis Pengaruh Human Relation (Hubungan Antar Manusia) dan Disiplin Kerja Terhadap Lingkungan Kerja dan Kinerja Karyawan pada PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk Cabang Kapten Muslim Medan

0 0 39