Alat- alat Bahan-bahan Penyiapan Bahan Tumbuhan

19

BAB III METODE PENELITIAN

Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode eksperimental experimental research, yang meliputi pengumpulan bahan tumbuhan, identifikasi bahan tumbuhan, pembuatan simplisia, karakterisasi simplisia, skrining fitokimia, pembuatan ekstrak dan pengujian antibakteri ekstrak etanol, fraksi n-hesana dan etilasetat daun mindi Melia azedarach L.. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Framakognosi dan Laboratorium Mikrobiologi Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara Medan.

3.1 Alat- alat

Alat-alat yang digunakan dalam penelitian ini adalah aluminium foil, blender National, timbangan analitik Mettler Toledo, alat-alat gelas, alat tanur Nabertherm, Kurs Porselen, cawan beralas datar, rotary evaporator, penangas air, desikator, oven Memmert, autoklaf Fisons, inkubator Memmert, mikroskop, jarum ose, lampu bunsen, cawan petri, jangka sorong, pinset, pipet mikro Eppendorf, Spektrofotometer visibel Dynamica Halo Vis-10 dan Laminar Air Flow Cabinet Astec HLF 1200 L.

3.2 Bahan-bahan

Bahan-Bahan kimia pro-analisa yang digunakan adalah etilasetat, n- heksan, raksa II klorida, kalium iodida, iodium, bismut III nitrat, asam nitrat pekat, α-naftol, besi III klorida, timbal II asetat, natrium hidroksida, asam klorida pekat, asam sulfat pekat, asam asetat anhidrat, kloralhidrat, toluena, Universitas Sumatera Utara 20 kloroform, etanol, eter, metanol, isopropanol dan serbuk magnesium kecuali etanol dan air suling. Tumbuhan yang digunakan adalah daun mindi Melia azedarach L.. Bakteri yang digunakan adalah bakteri Staphylococccus aureus ATCC 6538 dan Escherichia coli ATCC 8939.

3.3 Penyiapan Bahan Tumbuhan

Penyiapan bahan tumbuhan meliputi pengumpulan bahan tumbuhan, identifikasi bahan tumbuhan dan pembuatan simplisia daun mindi Melia azedarach L.

3.3.1 Pengumpulan bahan tumbuhan

Pengumpulan bahan dilakukan secara purposif yaitu diambil dari satu daerah saja tanpa membandingkan dengan tumbuhan yang sama di daerah lain. Bahan tumbuhan yang digunakan adalah daun mindi Melia azedarach L. yang diperoleh dari Jalan Berdikari, Kelurahan Padang Bulan Selayang, Kecamatan Medan Baru, Provinsi Sumatera Utara.

3.3.2 Identifikasi bahan tumbuhan

Identifikasi tumbuhan dilakukan oleh Lembaga Imu Pengetahuan Indonesia LIPI Pusat Penelitian Biologi-LIPI Bogor Jalan Raya Jakarta-Bogor km.46 Cibinong, Indonesia. Hasil identifikasi tumbuhan dapat dilihat pada Lampiran 01, halaman 45.

3.3.3 Pembuatan simplisia

Pembuatan simplisia daun mindi dilakukan dengan cara: daun yang muda dan tua yang masih segar dibersihkan dari kotoran yang melekat kemudian dicuci bersih, ditiriskan dan ditimbang berat basahnya. Daun tersebut dikeringkan dalam lemari pengering pada suhu 40-60 o C sampai simplisia Universitas Sumatera Utara 21 menjadi rapuh diremas menjadi hancur dan ditimbang berat keringnya, kemudian daun mindi yang telah kering diserbuk menggunakan blender, dimasukkan dalam wadah plastik yang tertutup rapat dan disimpan pada suhu kamar. 3.4. Pembuatan Larutan Pereaksi 3.4.1. Pereaksi Mayer

Dokumen yang terkait

Uji Aktivitas Antibakteri Fraksi N-Heksana, Etilasetat Dan Etanol Rumput Laut Coklat (Sargassum Polycystum C.Agardh) Terhadap Bakteri Escherichia Coli Dan Staphylococcus Aureus

5 45 83

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol Daun Binara Dan Ekstrak Etanol Daun Ulam-Ulam Terhadap Bakteri Staphylococcus Aureus Dan Escherichia Coli

8 82 96

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak n-Heksana, Etilasetat dan Etanol Daun Sembung Rambat (Mikania micrantha Kunth) Terhadap Bakteri Staphylococcus aureus Dan Escherichia coli

15 77 72

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol dan Fraksi n-Heksana Serta Etilasetat Buah Babal (Artocarpusheterophyllus Lamk.)terhadap Escherichia coli dan Staphylococcus aureus

1 11 79

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol, Fraksi n-Heksana dan Etilasetat Daun Mindi (Melia azedarach L.) terhadap Bakteri Staphylococcus aureus dan Escherichia coli

0 0 2

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol, Fraksi n-Heksana dan Etilasetat Daun Mindi (Melia azedarach L.) terhadap Bakteri Staphylococcus aureus dan Escherichia coli

0 1 4

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol, Fraksi n-Heksana dan Etilasetat Daun Mindi (Melia azedarach L.) terhadap Bakteri Staphylococcus aureus dan Escherichia coli

0 0 14

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol, Fraksi n-Heksana dan Etilasetat Daun Mindi (Melia azedarach L.) terhadap Bakteri Staphylococcus aureus dan Escherichia coli

0 0 4

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol, Fraksi n-Heksana dan Etilasetat Daun Mindi (Melia azedarach L.) terhadap Bakteri Staphylococcus aureus dan Escherichia coli

0 0 20

UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK ETANOL, FRAKSI n-HEKSANA DAN ETILASETAT DAUN MINDI

0 0 15