Waktu Layanan Tempat Pelayanan

24

2.6.1 Waktu Layanan

Mengingat layanan Perpustakaan Kelilig bersifat demokratis yang berarti melayani semua lapisan masyarakat, maka waktu layanan perlu diatur sebaik- baiknya sehingga dapat melayani semua pihak yang membutuhkan informasi dan jasa perpustakaan keliling. Menurut buku Panduan Penyelenggaraan Perpustakaan Keliling 1992: 21, “Secara ideal waktu layanan perpustakaan keliling perlu dilakukan didalam dua shift perhari, yaitu shift pagi antara pukul 08.30 – 14.00 dan shift siang antara pukul 15.00 - 20.00. Dengan demikian shift pagi dapat melayani satu pos layanan service Poin dan shift siang dapat melayani satu pos layanan service poin sehingga setiap hari per satu unit mobil perpustakaan keliling dapat melayani dua pos layanan membaca”. Berdasarkan uraian di atas dapat disimpulkan bahwa layanan perpustakaan keliling melayani semua pihak yang membutuhkan informasi, merata untuk semua kalangan, tanpa memandang golongan, status, dan ekonomi. Universitas Sumatera Utara 25 BAB III PELAYANAN PERPUSTAKAAN KELILING PEMERINTAH KOTA MEDAN 3.1 Sejarah Singkat Perpustakaan Keliling Sumatera Utara Keliling di Perpustakaan Umum Pemko Medan. Perpustakaan Keliling pertama dimulai beroperasi pada tanggal 01 Desember 1978 dengan menggunakan satu unit mobil Perpusrtakaan Keliling. Mobil yang digunakaan saat pertama kali operasi adalah buatan Ford tahun 1987 dengan bahan bakar berjenis solar. Mobil Perpustakaan keliling ini dilengkapi dengan koleksi pertama berjumlah sekitar 6.000 judul buku, yang berasal dari pusat pembinaan Perpustakaan Jakarta . diawali Surat Keputusan Walikota Medan Kepala Daerah Kota Medan no.8391972 tanggal 27 desember 1972 tentang mendirikan pusat Perpustakaan Umum Kota Medan.Untuk mengetahui jalannya sejarah Perpustakaan pengoperasiannya, perpustakaan keliling ini hanya melayani desa- desa disekitar kota Medan. Pada tahun 1985, Perpustakaan Keliling Pemko Medan ditambah dengan empat unit mobil perpustakaan baru bermesin Daihatsu yang pengoperasiaannaya dilakukan di Kabupaten Karo 6 desa, Kotamadya Tebing Tinggi 8 desa, Kotamadya Binjai 7 desa dan Kotamadya Medan 20 desa, yang keseluruhannya terdiri dari 41 desa. Kelima buah mobil tersebut beroperasi dari Perpustakaan Daerah Sumatera Utara dan akan kembali setelah operasi dilakukan. Pada tahun 1986 mobil Perpustakaan Keliling Pemko Medan ditambah lima unit lagi, yang biayanya berasal dari proyek Pengembangan Perpustakaan Depdikbud Kelima buah unit mobil perpustakaan ini menggunakaan mesin isuzu berjenis Truk, yang dioperasikan di daerah : Kabupaten Tapanuli Utara, Kabupaten Tapanuli Tengah dan Kabupaten Tapanuli Selatan, Kelima mobil ini dikelola oleh Perpustakaan Umum setempa. Kemudian pada tahun 1991 Perpustakaan Keliling Pemko Medan menerima dua unit mobil bermesin Toyota yang keduanya dioperasikan didaerah; Kabupaten Dairi dan Kotamadya Pematang Siantar. Dua buah mobil terakhir yang diberikan juga di kelola oleh Perpustakaan Umum Setempat. Universitas Sumatera Utara 26

3.1.1 Visi Perpustakaan Keliling Pemko Medan