Bibit Bagal Bibit Dederan

5 Analisis Biaya Total biaya produksi merupakan penjumlahan biaya-biaya yang dikeluarkan perusahaan mulai dari kegiatan pengadaan bahan baku yang meliputi pengolahan lahan, pemeliharaan tanaman, pemanenan dan pengangkutan ke pabrik serta kegiatan pengolahan di dalam pabrik. Biaya penjualan tidak termasuk dalam perhitungan biaya total. Keseluruhan biaya tersebut dipisahkan lagi menjadi biaya tetap dan biaya variabel berdasarkan sifat atau ketentuan yang dibuat oleh perusahaan Rahmad 1990. a. Biaya Tetap Biaya tetap yang dikeluarkan terdiri dari biaya umum dan administrasi, biaya pemeliharaan pabrik dan biaya penyusustan. Biaya umum dan administrasi meliputi biaya gaji dan tunjangan administrasi, staf dan pegawai, pemeliharaan kantor dan peralatan, asuransi, perlengkapan dan peralatan kantor, pajak bumi dan bangunan, biaya penerangan kantor dan rumah dinas, serta biaya lain-lain. Biaya pemeliharaan meliputi biaya pemeliharaan mesin-mesin industri, bangunan pabrik, kendaraan, dan lain-lain, sedangkan biaya penyusustan meliput i mein-mesin industri, bangunan pabrik, kendaraan bermotor dan alat-alat perbengkelan. Data didapatkan dari arsip perusahaan.

b. Biaya Variabel

Biaya variabel yang dikeluarkan terdiri dari biaya upah, biaya pengolahan tanah, pemeliharaan tanaman, biaya pengangkutan dan biaya sumber tenaga. Data didapatkan dari arsip perusahaan. METODE Waktu dan Tempat Kegiatan penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 5 April - 23 Mei 2013 di PT. Madubaru PG. Madukismo Yogyakarta. Kebun yang dijadikan obyek penelitian ada di dua kabupaten, yaitu Sleman dan Bantul, seluruhnya berjumlah enam kebun, yaitu: Sragan, Donokitri, Samberembe, Wetan Pundang, Jayan, Kranom dengan rincian seperti pada Tabel 1. Sementara itu Tabel 2 memberikan gambaran rencana jadwal pelaksanaan Plant Cane dan Ratoon Cane. Tabel 1 Rincian Petak Kebun yang Diamati No. Petak Lokasi Desa Luasan ha 1 2 3 4 5 6 Sragan Donokitri Samberembe Wetan Pundang Jayan Kranom 1.26 2.89 1.77 4.17 3.18 1.38 6 Tabel 2 Rencana Jadwal Pelaksanaan Plant Cane dan Ratoon Cane No Urutan Pekerjaan Umur Plant Cane Ratoon Cane 1 Penyulaman 2 minggu 10-25 hari 2 Pemupukan - Pupuk I - Pupuk II 7-10 hari 30-35 hari 0-10 hari 40-45 hari 3 Penyiangan Sebelum tanam dan bersamaan dengan bumbun I,II,III 4 Pembumbunan - Bumbun I - Bumbun II - Bumbun III 1-1.5 bulan 2-3 bulan 3-3.5 bulan 1-1.5 bulan 2-3 bulan 5 Penyiraman - Sebelum dan sesudah pupuk I - Sebelum dan sesudah pupuk II - Menjelang bumbun III 7-10 hari 2 bulan 3-3.5 bulan 2-3 minggu 6 Klentek 6 bulan 6 bulan 7 Kuras got - Kuras got I - Kuras got II - Kuras got III Setelah tanam 5 bulan Menjelang tebu akan ditebang 8 Pengendalian hama penyakit Segera bila terdapat tanda- tanda atau gejala serangan hama dan penyakit Segera bila terdapat tanda- tanda atau gejala serangan 9 Pemotongan akar Bersamaan dengan pelaksanaan keprasan 10 Kepras 1 minggu setelah tebang 11 Pembongkaran tanaman keprasan Menurut kehendak petani sendiri