MENGGALI INFORMASI
  Guru meminta siswa berdiskusi untuk menggali informasi  tentang  penyelesaian  permasalah
yang diberikan pada LKS 2. MENALAR MENGASOSIASI
  Guru  meminta  siswa  untuk  menyelesaikan
permasalahan pada LKS 2. MENGKOMUNIKASIKAN
  Guru  meminta  perwakilan  kelompok  untuk mempresentasikan  hasil  diskusi  mengenai
penyelesaian permasalahan yang diberikan. 3.
Kegiatan Penutup
  Guru  memberikan  kuis  lampiran  2  tentang permasalahan  yang  berkaitan  dengan  SPLTV
kepada masing-masing siswa.   Guru  dan  siswa  melakukan  refleksi  pelajaran
pada  hari  ini  yaitu  cara  menyelesaikan permasalahan yang berkaitan dengan SPLTV.
  Guru  menginformasikan  materi  pertemuan selanjutnya yaitu konsep fungsi.
  Guru menutup pembelajaran dengan mengucap salam.
20 Menit
H. Media dan Sumber Pembelajaran
1. Media  Pembelajaran:  Slide  Presentasi,  Lembar  Kerja  Siswa  Lampiran
1. 2.
Sumber Pembelajaran:
a.  Kementrian  Pendidikan  dan  Kebudayaan  RI.  2016.  Buku  Siswa Matematika SMPMts Kelas X semester 1. Jakarta: Kemendikbud.
b.  Kementrian  Pendidikan  dan  Kebudayaan  RI.  2016.  Buku  Guru Matematika SMPMts Kelas X semester 1. Jakarta: Kemendikbud.
I. Penilaian
Kuis Lampiran 2. Klaten, 15 Agustus 2016
Mengetahui, Guru Mata Pelajaran
Mahasiswa Praktikan
Sutini, S.Pd NIP. 19731005 200701 2 007
Seftika Anggraini NIM. 13301241013
Lampiran 1. Lembar Kerja Siswa
Tujuan Pembelajaran :
Siswa dapat menyelesaikan masalah kontekstual sistem persamaan linear tiga variabel dengan metode eliminasi dan subtitusi.
Cermati dan pahami permasalahan dibawah
PENYELESAIAN
Misal : Harga 1kg teh A = x Harga 1kg teh B = y
Harga 1kg teh C =z Diketahui :
+ =
. persamaan 1
+ = .
persamaan 2 +
+ =
. persamaan 3
Ditanya : harga 1kg teh merek A, B dan C Jawab :
Eliminasi x dari persamaan 1 dan 2 +
= .
+ =
. −
= . persamaan 4
Eliminasi x dari persamaan 1 dan 3 Seorang saudagar mencampur 3 macam teh untuk menghasilkan teh
yang  enak.  Teh  campur  1  terdiri  dari  15  kg  teh  merek  A  dan  5  kg teh  merek  B  dijual  seharga
� .
, .  Teh  campur  2  dijual seharga
� .
yang terdiri dari 5 kg teh merek A dan 3 kg teh merek  C.  Teh  campur  3  terdiri  dari  2  kg  teh  merek  A,  3  kg  teh
merek B dan 5 kg teh 3 dijual dengan harga �
. , . Berapakah
harga 1kg teh merek A, B dan C?
Lembar Kerja Siswa 1
Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel