Tinjauan Penelitian Terdahulu TINJAUAN PUSTAKA

saham. Dividend per share digunakan untuk mengukur jumlah rupiah yang akan diberikan kepada investor dari keuntungan setiap lembar saham yang dimiliki investor. Dividend per share yang akan dibagikan kepada setiap investor atas saham yang dimiliki dapat digunakan dengan rumus sebagai berikut : ��� = ������� ���� ���������� �����ℎ ��ℎ�� ������� Perusahaan yang dividend per share lebih tinggi dibandingkan dengan perusahaan sejenisnya akan lebih diminati oleh investor, karena investor akan memperoleh kepastian modal yang ditanamkannya yakni hasilnya berupa deviden. Namun perlu diingat bahwa perusahaan juga perlu bahwa perusahaan juga perlu memperhatikan kebutuhan investasinya, sehingga perusahaan perlu menetapkan kebijakan deviden yang berkaitan dengan penentuan pembagian pendapatan earning antara penggunaan untuk dibayarkan kepada pemegang saham sebagai devidend dan untuk digunakan dalam perusahaan yang akan diperlukan untuk investasi perusahaan. Signaliling theory menyebutkan bahwa kecenderungan harga saham akan naik jika ada pengumuman kenaikan devidend dan harga saham akan turun jika ada pengumuman penurunan saham. Tetapi ada pendapat yang lain yang menyatakan bahwa deviden itu akan mengalami kenaikanpenurunan bukan karena kenaikanpenurunan harga saham tetapi kenaikanpenurunan dividen saham itu bisa disebabkan oleh prospek perusahaan.

2.2 Tinjauan Penelitian Terdahulu

Beberapa penelitian terdahulu yang berhubungan dengan harga saham perusahaan sebagaimana diuraikan sebagai berikut : Tabel 2.1 Ringkasan Tinjauan Penelitian Terdahulu Universitas Sumatera Utara No Peneliti Variabel Penelitian Hasil Penelitian 1 Susanto, 2011 - Current Ratio CR - Debt Equity to Ratio DER - Return On Asset ROA - Ukuran Perusahaan Secara parsial variabel CR, DER, ROA, dan ukuran perusahaan tidak memiliki pengaruh terhadap harga saham sedangkan secara simultan CR, ROA, DER, dan ukuran perusahaan memiliki pengaruh terhadap harga saham 2 Aprilia, 2012 - Return On Equity ROE - Dividend Payout Ratio DPR - Earning Per Share EPS - Price Earning Ratio PER - Tingkat Suku Bunga -Harga Saham Secara Parsial ROE dan EPS memiliki pengaruh yang signifikan terhadap harga saham sedangkan DPR , PER, dan tingkat suku bunga tidak berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham. Sementara ROE, EPS, DPR, dan PER berperpengaruh secara simultan terhadap harga saham.. 3 Onibala, 2014 - Return On Asset ROA - Return On Equity ROE - Net Profit Margin NPM - Resiko Kurs - Harga Saham Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Return On Asset ROA, Return On Equity ROE, Net Profit Margin NPM, dan Resiko Kurs secara parsial maupun simultan memiliki pengaruh terhadap harga saham. 4 Meythi, 2013 - Current Ratio CR - Earning Per Share EPS - Harga Saham Secara Parsial CR dan EPS tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap harga saham sedangkan variabel CR dan EPS secara simultan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap harga saham. 5 Hunjra, 2012 - Earning Per Share EPS - Return On Equity ROE - Profit After Tax On Stock Price - Dividend Yield - Harga Saham Hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa dividend yield memiliki pengaruh negatif terhadap harga saham sedangkan earning per share EPS, return on equity ROE, dan profit after tax memiliki pengaruh yang positif terhadap harga saham. Universitas Sumatera Utara 6 Hutami, 2012 - Dividen Per Share DPS - Return On Equity ROE - Net Profit Margin NPM - Harga Saham Dividend Per Share DPS, Return On Equity ROE, dan Net Profit Margin NPM memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap harga saham baik parsial maupun simultan. 7 Saparuddin, 2011 - Earning per Share EPS - Devidend Per Share DPS - Harga Saham Secara Parsial Earning Per Share EPS berpengaruh negatif harga saham sementara Devidend Per Share DPS berpengaruh positif terhadap harga saham sedangkan Eraning Per Share EPS dan Devidend per Share DPS memiliki pengaruh yang signifikan secara simultan terhadap harga saham. 8 Zulliarni, 2012 - Return On Asset ROA - Price Eraning Ratio PER - Dividend Payout Ratio DPR - Harga Saham Secara parsial Return On Asset ROA, Price Eraning Ratio PER, terdapat pengaruh yang signifikan terhadap harga saham sedangkan Dividend Payout Ratio DPR tidak terdapat pengaruh yang signifikan terhadap harga saham sementara secara simultan ROA, PER, dan DPR berpengaruh secara simultan. 9 Hartini, 2012 - Earning Per Share EPS - Harga Saham Earning Per Share EPS memiliki pengaruh terhadap harga saham. 10 Bachtiar, 2012 - Earning Per Share EPS - Price Eraning Ratio PER - Return On Invesment ROI - Return On Equity ROE - Debt Equity to Ratio DER - Harga Saham Secara parsial Earning Per Share EPS dan Price Eraning Ratio PER memiliki pengaruh signifikan sedangkan Return On Investmen ROI, Return On Equity ROE, dan Debt to Equity Ratio tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap harga saham sedangkan secara simultan Return On Invesment ROI, Return On Equity ROE, earning Per Share EPS, Universitas Sumatera Utara Price Equity Ratio PER, dan Debt to Equity Ratio DER memiliki pengaruh signifikan terhadap harga saham.

2.3 Kerangka Konseptual