Entri Transaksi Retur Penjualan Tunai Entri Transaksi Penerimaan Piutang Receipt Payment

Komputer Akuntansi Jilid 2 Direktorat Pembinaan SMK 2013 94 5 Sesuaikan data ID dan Date dengan documen sumber Bukti No: 07. Kemudian Discount diset menjadi 0 dan posisikan mouse di kolom Amount Applied sejajar dengan SL-001 tgl. 04012013 kemudian klik mouse. Jika dilihat jurnalnya, maka akan tampak seperti berikut ini: Gambar 2. 55 Recap Transaction in Sales Return Complete Journal 6 Ulangi langkah-langkah 1 s.d. 5 untuk mengisi data retur penjualan sesuai dengan Bukti No: 08

5. Entri Transaksi Retur Penjualan Tunai

Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam transaksi retur penjualan tunai: a Entri data seperti retur penjualan kredit, quatity diketik angka minus. b Jangan lupa masuk ke Sales Register dan Tab Returns Credits, untuk memproses pembayaran kembali ke customer klik Pay Refund. c Dokumen sumber : Bukti No: 09 10 Komputer Akuntansi Jilid 2 Direktorat Pembinaan SMK 2013 95 Komputer Akuntansi Jilid 2 Direktorat Pembinaan SMK 2013 96 Praktekkan langkah-langkah berikut ini: 1 Klik Command Centre Sales Enter Sales Entri data untuk retur penjualan, jangan lupa ketik Quantity Ship dengan angka minus. Gambar 2. 56 Counter Sales Return 2 Tekan CTRL-R untuk cek jurnal, jika sudah benar klik OK untuk menutup Recap Transaction. Kembali ke Invoice semula klik Record, dan klik Cancel. Klik Command Centre Sales Sales Register. Kemudian klik Tab Returns Credits. Komputer Akuntansi Jilid 2 Direktorat Pembinaan SMK 2013 97 Gambar 2. 57 Sales register 3 Klik Pay Refund untuk pembayaran kembali kepada customer. Gambar 2. 58 Pay Refund Komputer Akuntansi Jilid 2 Direktorat Pembinaan SMK 2013 98 4 Sesuaikan data Cheque No dan Date dengan documen sumber Bukti No: 09. Kemudian klik Record. Jika dilihat jurnalnya, maka akan tampak seperti berikut ini: Gambar 2. 59 Jurnal retur penjualan Tunai 5 Untuk menampakkan jurnal di atas, klik Sales Transaction Journal. Kemudian set Dated from 01012013 sd 3112013. Pilih Tab All 6 Ulangi langkah-langkah 1 s.d. 5 untuk mengisi data retur penjualan tunai sesuai dengan Bukti No: 10

6. Entri Transaksi Penerimaan Piutang Receipt Payment

Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam transaksi receipt payment: a Menggunakan Command Centre Sales Receive Payments BUKAN Banking Receive Money. b Harus memilih secara tepat Nama Customer dan Piutang yang terkait dengan pelunasan. c Dokumen sumber : Bukti No: 11 12 Komputer Akuntansi Jilid 2 Direktorat Pembinaan SMK 2013 99 Komputer Akuntansi Jilid 2 Direktorat Pembinaan SMK 2013 100 Praktekkan langkah-langkah berikut: 1 Klik Command Centre Sales Receive Payments. Kemudian pilih nama customer sesuai dan isi data pelunasan piutang sesuai dengan dokumen sumber. Gambar 2. 60 Penerimaan Pelunasan Piutang 2 Tekan CTRL-R untuk cek jurnal, jika sudah benar klik OK untuk menutup Recap Transaction. Kembali ke Invoice semula klik Record, Print Later dan klik Cancel. Gambar 2. 61 Recap Transaction in Receive payments 3 Ulangi langkah-langkah 1 dan 2 untuk mengisi data penerimaan piutang sesuai dengan Bukti No: 12 Komputer Akuntansi Jilid 2 Direktorat Pembinaan SMK 2013 101

7. Entri Transaksi Receipt Payment With Discount