Materi Ajar Metode Pembelajaran Langkah-langkah Pembelajaran Alat Bahan Sumber Belajar Penilaian Tujuan Pembelajaran

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Tema : Keluarga Kelas semester : I I Minggu Hari : Alokasi Waktu : × 35 menit Standar Kompetensi : Bahasa Indonesia Berbicara 2.Mengungkapkan pikiran perasaan dan informasi Secara lisan dengan perkenal an dan tegur sapa, pengenalan benda dan fungsi anggota tubuh dan deklamasi IPA 1. Mengenal anggota tubuh dan kegunaannya serta cara perawatannya Kompetensi Dasar : Bahasa Indonesia 2.2 Menyapa orang lain dengan menggunakan kalimat sapaan yang tepat dan bahasa yang santun. IPA 1.2Mengidentifikasikan kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat kuat Makanan, air, pakaian, udara, lingkungan sehat Indikator Bahasa Indonesia  Mengenal kalimat-kalimat sapaan  Menyebutkan contoh-contoh kalimat sapaan  Menyapa teman, guru ataupun orang lain IPA  Menyebutkan kebutuhan-kebutuhan tubuh  Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi tubuh agar tumbuh sehat

I. Tujuan Pembelajaran

- Memahami bunyi bahasa perintah dan dongeng tokoh-tokoh dalam cerita. - Menjawab pertanyaan. - Mendemonstrasikan alat tubuh dan memberi contoh merawatnya.IPA - Membedakan lingkungan sehat tidak sehat.

II. Materi Ajar

- Dongeng atau cerita tentang keluarga. 41 - Bagian tubuh dan kegunaannya. - Gambar-gambar alat tubuh.

III. Metode Pembelajaran

- Ceramah - Tes perbuatan - Tes lesan - Tes tulis

IV. Langkah-langkah Pembelajaran

A. Kegiatan Awal - Berdo’a sebelum pelajaran dimulai. - Mengucapkan salam kepada guru kemudian duduk dengan rapi, guru menanamkan budi pekerti apabila diberi sesuatu oleh orang lain mengucapkan terima kasih. - Membentuk dan mewarnai gambar. B. Kegiatan Inti - Guru memberi perintah, petunjuk dan permintaan. - Melakukan, mengamati dan menjelaskan isi gambar. - Bertanya jawab tentang isi gambar. - Membentuk gambar dan mewarnai. C. Kegiatan Akhir - Menjawab pertanyaan secara lesan. - Bertanya jawab tentang isi gambar. - Menyebutkan nama dan manfaat benda.

V. Alat Bahan Sumber Belajar

- Buku Bahasa Indonesia kelas I - Buku Pelengkap - Buku IPA Kelas I

VI. Penilaian

- Tes Tulis - Tes Lesan - Tes Perbuatan 42 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Tema : Keluarga Kelas semester : I I Minggu Hari : Alokasi Waktu : × 35 menit Standar Kompetensi : 1. Melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan sampai 20Matematika 1. Memahami identitas diri dan keluarga serta sikap saling menghormati dalam kemajemukan keluarga. IPS Kompetensi Dasar : Matematika 1.4Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan sampai 20. IPS 1.2 Menceritakan pengalaman diri. Indikator Matematika  Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan sampai 20 dalam kehidupan sehari-hari IPS  Menceritakan pengalaman tentang kasih sayang dari ayah dan ibu kepada anak

I. Tujuan Pembelajaran

- Mengerjakan soal penjumlahan dan pengurangan dengan benar. - Bisa menyelesaikan soal-soal dengan benar bilangan 1 – 20. - Menyebutkan nama-nama anggota keluarga. - Menjelaskan pengalaman tentang kasih sayang terhadap keluarga dan teman di sekolah.

II. Materi Ajar