Sektor Keuangan PDRB MENURUT LAPANGAN USAHA

P P ERKEMBANGAN E KONOMI M AKRO 28 Sementara itu peningkatan juga terjadi pada sektor telekomunikasi yang tercermin dari mulai tingginya penggunaan akses internet sebagai dampak dari ketersediaan fasilitas internet oleh operator-operator telekomunikasi pada paket-paket tertentu. Fenomena penggunaan Black Berry sebagai trend baru juga turut meningkatkan aktivitas sektor telekomunikasi.

1.3.7 Sektor Keuangan

Sektor keuangan pada triwulan III-2009 tumbuh sebesar 5,35 y.o.y. Pertumbuhan sektor keuangan pada triwulan III-2009 mengalami perlambatan dibanding periode yang sama tahun sebelumnya yang tercatat sebesar 13,77 y.o.y. Kontribusi sektor keuangan terhadap pertumbuhan ekonomi Sulawesi Tenggara tercatat sebesar 0,33. Hasil SKDU Bank Indonesia menunjukkan bahwa sektor Keuangan mengalami peningkatan realisasi kegiatan usaha yang tercermin dari nilai saldo bersih yang positif sebesar 52,9. Angka tersebut merupakan yang tertinggi diantara sektor lainnya, yang menggambarkan tingginya realisasi aktivitas sektor keuangan. Pertumbuhan sektor keuangan juga tercermin pada peningkatan NTB perbankan Sulawesi Tenggara yang tercatat sebesar Rp1.079,96 juta atau meningkat dibandingkan triwulan III-2008 yang tercatat sebesar Rp911,31 juta Grafik 1.17. Sumber: Bandara Haluoleo Kendari Grafik 1.15 Jumlah Arus Penumpang Di Bandara Haluoleo Kendari 20 40 60 80 100 120 140 160 180 Q1 Q2 Q3 Q4 Q1 Q2 Q3 Q4 Q1 Q2 Q3 2007 2008 2009 T h o u s a n d s -Turun -Naik Grafik 1.16 Jumlah Arus Penumpang Di Pelabuhan Bau-Bau - 10,000 20,000 30,000 40,000 50,000 60,000 70,000 80,000 Q1 Q2 Q3 Q4 Q1 Q2 Q3 Q4 Q1 Q2 Q3 2007 2008 2009 TIB A B ERANGKAT Sumber: Pelabuhan Bau-Bau PERKEMBANGAN E KONOMI M AKRO 29 Peningkatan laba perbankan yang mengalami pertumbuhan yang cukup tinggi juga turut mendorong perkembangan sektor keuangan. Peningkatan laba tersebut selain didorong oleh peningkatan penyaluran kredit yang diikuti kualitas yang baik, juga tidak terlepas dari pelaksanaan efisiensi usaha sebagaimana terlihat pada perkembangan rasio antara biaya operasional terhadap pendapatan operasional BOPO yang terus menurun. Pertumbuhan penyaluran kredit pada triwulan III-2009 tercatat 20,15y.o.y atau menjadi sebesar Rp4.458,82 milyar dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya yang tercatat sebesar Rp3.7103,90 milyar.

1.3.8 Sektor Lainnya