Distribusi Frekuensi Variabel Penelitian

4.2.4. Berdasarkan Tingkat Penghasilan Per Bulan

Gambaran responden tentang pekerjaan yang dilakukan dapat dilihat pada tabel 4.4 sebagai berikut : Tabel 4.4 Gambaran Tingkat Penghasilan Per Bulan Responden No. Penghasilan Rupiah Jumlah Prosentase 1 1.000.000 2 1.000.000-1.500.000 3 1.500.000-2.000.000 4 2.000.000 32 100 Jumlah 32 100 Sumber : Lampiran 3 Berdasarkan tabel 4.4 dapat dikemukakan bahwa semua responden yang diteliti mempunyai penghasilan minimal 2.000.000.

4.3. Distribusi Frekuensi Variabel Penelitian

4.3.1. Distribusi Frekuensi

Total Quality Management TQM X 1 Frekuensi jawaban responden untuk pernyataan variabel Total Quality Management yang terdiri dari 12 pernyataan dapat dilihat pada tabel berikut: Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Tabel 4.5 Distribusi Frekuensi Variabel Total Quality Management TQM X 1 Skor Jawaban 1 2 3 4 5 6 7 Item F f F f F f f Rata - Rata X 1.1 0 0 0 0 0 0 0 0 2 6,2 28 87,5 2 6,2 6,00 X 1.2 0 0 0 0 0 0 2 6,2 1 3,1 20 62,5 9 28,1 6,12 X 1.3 0 0 0 0 0 0 1 3,1 1 3,1 25 78,1 5 15,6 6,06 X 1.4 0 0 0 0 0 0 6 18,8 6 18,8 18 56,2 2 6,2 5,50 X 1.5 0 0 0 0 0 0 4 12,5 0 0 24 75 4 12,5 5,87 X 1.6 0 0 0 0 0 0 1 3,1 3 9,4 22 68,8 6 18,8 6,03 X 1.7 0 0 0 0 0 0 3 94,4 0 0 24 75 5 15,6 5,97 X 1.8 0 0 0 0 0 0 1 3,1 1 3,1 22 68,8 8 25 6,16 X 1.9 0 0 0 0 0 0 3 9,4 1 3,1 24 87,5 4 12,5 5,91 X 1.10 0 0 0 0 0 0 2 6,2 3 9,4 20 62,5 7 21,9 6,00 X 1.11 0 0 0 0 0 0 1 3,1 2 6,2 24 75 5 15,6 6,03 X 1.12 0 0 0 0 0 0 3 9,4 0 0 26 81,2 3 9,4 5,91 Rata-rata Variabel 5,96 Sumber : Lampiran 4 Berdasarkan tabel 4.5 dapat diketahui bahwa untuk pernyataan pertama X 1.1 yaitu pemahaman terhadap kualitas layanan di RSU Haji Surabaya yang dihasilkan sangat baik. Untuk mendukung kenyamanan kabag dan manajerial dan pengguna layanan, sebagian besar responden menganggap bahwa pemahaman terhadap kualitas layanan yang dihasilkan sangat baik. Hal tersebut ditunjukkan dengan 28 responden menyatakan cukup setuju, dan 2 responden menyatakan sangat setuju bahwa pemahaman terhadap kualitas layanan di RSU Haji Surabaya yang dihasilkan sudah sangat baik. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Pernyataan kedua X 1.2 yaitu kerja sama antar unitseksi berlangsung dengan baik karena memiliki kesadaran perlunya membentuk komitmen kerja yang utuh agar tercipta lingkungan kerja yang kondusif di RSU Haji Surabaya. Dari hasil di atas menunjukkan bahwa sebagian besar responden setuju RSU Haji Surabaya sudah mempunyai kerja sama antar unitseksi yang baik karena memiliki kesadaran perlunya membentuk komitmen kerja yang utuh agar tercipta lingkungan kerja yang kondusif. Hal tersebut ditunjukkan dengan 9 responden menyatakan sangat setuju, 20 responden menyatakan cukup setuju, dan 2 orang menyatakan netral bahwa kerja sama antar unitseksi berlangsung dengan baik karena memiliki kesadaran perlunya membentuk komitmen kerja yang utuh agar tercipta lingkungan kerja yang kondusif di RSU Haji Surabaya. Pernyataan ketiga X 1.3 yaitu sistem pengendalian berjalan dengan efektif karena didukung dengan pemahaman terhadap metode kerja yang efektif dan efisien. Hal tersebut ditunjukkan dengan 5 responden menyatakan sangat setuju, 25 responden menyatakan cukup setuju, dan hanya 1 responden yang menyatakan netral bahwa sistem pengendalian di RSU Haji Surabaya sudah berjalan dengan efektif karena didukung dengan pemahaman terhadap metode kerja yang efektif dan efisien. Pernyataan keempat X 1.4 yaitu RSU Haji Surabaya memiliki kabag dan manajerial yang berkemampuan memadai untuk berpartisipasi terhadap lingkungan dan pekerjaannya. Hal tersebut ditunjukkan dengan 2 responden menyatakan sangat setuju, 18 responden menyatakan cukup setuju, 6 responden cenderung setuju dan 6 responden yang menyatakan netral bahwa RSU Haji Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Surabaya memiliki kabag dan manajerial yang berkemampuan memadai untuk berpartisipasi terhadap lingkungan dan pekerjaannya. Pernyataan kelima X 1.5 yaitu kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dari tiap unsur memiliki kemampuan dalam bekerja yang baik. Hal tersebut ditunjukkan dengan 4 responden menyatakan sangat setuju, 24 responden menyatakan cukup setuju, dan 4 responden yang menyatakan netral bahwa kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dari tiap unsur memiliki kemampuan dalam bekerja yang baik. Pernyataan keenam X 1.6 yaitu kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya memiliki tingkat kepuasan kerja yang baik terhadap layanan yang dihasilkan. Hal tersebut ditunjukkan dengan 6 responden menyatakan sangat setuju, 22 responden menyatakan cukup setuju, 3 responden cenderung setuju dan hanya 1 responden yang menyatakan netral bahwa kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya memiliki tingkat kepuasan kerja yang baik terhadap layanan yang dihasilkan. Pernyataan ketujuh X 1.7 yaitu RSU Haji Surabaya selalu melakukan perubahan dalam struktur organisasi yang sesuai dengan perubahan kondisi yang dialami RSU Haji Surabaya. Hal tersebut ditunjukkan dengan 5 responden menyatakan sangat setuju, 24 responden menyatakan cukup setuju, dan 3 responden yang menyatakan netral bahwa RSU Haji Surabaya selalu melakukan perubahan dalam struktur organisasi yang sesuai dengan perubahan kondisi yang dialami RSU Haji Surabaya. Pernyataan kedelapan X 1.8 yaitu di RSU Haji Surabaya tugas dan tanggung jawab telah dialokasikan ke masing-masing bagian dengan baik dan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. tepat. Hal tersebut ditunjukkan dengan 8 responden menyatakan sangat setuju, 22 responden menyatakan cukup setuju, 1 responden cenderung setuju dan hanya 1 responden yang menyatakan netral bahwa di RSU Haji Surabaya tugas dan tanggung jawab telah dialokasikan ke masing-masing bagian dengan baik dan tepat. Pernyataan kesembilan X 1.9 yaitu di RSU Haji Surabaya kabag dan manajerial dapat memahami tugas dan fungsi yang menjadi tanggung jawabnya. Hal tersebut ditunjukkan dengan 4 responden menyatakan sangat setuju, 24 responden menyatakan cukup setuju, 1 responden cenderung setuju dan hanya 3 responden yang menyatakan netral bahwa di RSU Haji Surabaya kabag dan manajerial dapat memahami tugas dan fungsi yang menjadi tanggung jawabnya. Pernyataan kesepuluh X 1.10 yaitu di RSU Haji Surabaya selalu memperhatikan pencapaian harapan dari kabag dan manajerial dengan adanya kesadaran terhadap pemenuhan kebutuhan fisik ditempat kerja. Hal tersebut ditunjukkan dengan 7 responden menyatakan sangat setuju, 20 responden menyatakan cukup setuju, 3 responden cenderung setuju dan hanya 2 responden yang menyatakan netral bahwa di RSU Haji Surabaya selalu memperhatikan pencapaian harapan dari kabag dan manajerial dengan adanya kesadaran terhadap pemenuhan kebutuhan fisik ditempat kerja. Pernyataan kesebelas X 1.11 yaitu di RSU Haji Surabaya selalu memperhatikan pencapaian harapan dari kabag dan manajerial dengan adanya kesadaran terhadap pemenuhan kebutuhan psikis ditempat kerja. Hal tersebut ditunjukkan dengan 5 responden menyatakan sangat setuju, 24 responden menyatakan cukup setuju, 2 responden cenderung setuju dan hanya 1 responden Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. yang menyatakan netral bahwa di RSU Haji Surabaya selalu memperhatikan pencapaian harapan dari kabag dan manajerial dengan adanya kesadaran terhadap pemenuhan kebutuhan psikis ditempat kerja. Pernyataan terakhir X 1.12 yaitu di RSU Haji Surabaya selalu memperhatikan kepuasan pelayanan karena menyadari bahwa yang dihasilkan harus memberikan nilai tambahan terhadap proses pelayanan serta pada pihak kabag dan manajerial dan keluarga. Hal tersebut ditunjukkan dengan 3 responden menyatakan sangat setuju, 26 responden menyatakan cukup setuju, dan hanya 3 responden yang menyatakan netral bahwa di RSU Haji Surabaya selalu memperhatikan kepuasan pelayanan karena menyadari bahwa yang dihasilkan harus memberikan nilai tambahan terhadap proses pelayanan serta pada pihak kabag dan manajerial dan keluarga. Dari keseluruhan item-item pernyataan dalam variabel Total Quality Management X 1 yang terdapat pada tabel 4.6, maka dapat disimpulkan bahwa sebagian besar responden menyatakan setuju pada 12 item variable Total Quality Management tersebut, dengan demikian berarti responden menilai RSU Haji Surabaya sudah memiliki Total Quality Management yang bagus..

4.3.2. Distribusi Frekuensi Variabel Pengukuran Kinerja X

2 Frekuensi jawaban responden untuk pernyataan variabel pengukuran kinerja yang terdiri dari 6 pernyataan dapat dilihat pada tabel berikut : Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Tabel 4.6 Distribusi Frekuensi Variabel Pengukuran Kinerja X 2 Skor Jawaban 1 2 3 4 5 6 7 Item f F F F f f f Rata - rata X 2.1 0 0 0 0 0 0 1 3,1 1 3,1 30 93,8 0 0 5,91 X 2.2 0 0 0 0 0 0 6 18,8 4 12,5 18 56,2 4 12,5 5,62 X 2.3 0 0 0 0 0 0 4 12,5 0 0 23 71,9 5 15,6 5,91 X 2.4 0 0 0 0 0 0 1 3,1 3 9,4 22 81,2 6 18,8 6,03 X 2.5 0 0 0 0 0 0 3 9,4 0 0 24 75 5 15,6 5,97 X 2.6 0 0 0 0 0 0 4 12,5 4 12,5 22 68,8 2 6,2 5,69 Rata-rata Variabel 5,85 Sumber : Lampiran 4 Berdasarkan tabel 4.6 dapat diketahui bahwa untuk pernyataan pertama X 2.1 yaitu responden ingin memiliki peluang untuk mengembangkan kemampuan kerja sampai tingkat maksimal, sebagian besar responden meyatakan setuju bahwa mereka ingin memiliki peluang untuk mengembangkan kemampuan kerja sampai tingkat maksimal. Hal ini ditunjukkan dengan 30 responden menyatakan cukup setuju, 1 responden cenderung setuju dan sisanya 1 responden menyatakan netral bahwa responden ingin memiliki peluang untuk mengembangkan kemampuan kerja sampai tingkat maksimal. Pernyataan kedua X 2.2 yaitu responden ingin mendapatkan penghargaan apabila mereka dinilai melaksanakan tugas dengan baik. Dari hasil di atas menunjukkan bahwa sebagian besar responden setuju bahwa responden ingin mendapatkan penghargaan apabila mereka dinilai melaksanakan tugas dengan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. baik. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 4 responden yang menyatakan sangat setuju, 18 responden menyatakan cukup setuju, 4 responden cenderung setuju dan sisanya 6 responden yang menyatakan netral bahwa responden ingin mendapatkan penghargaan apabila mereka dinilai melaksanakan tugas dengan baik di RSU Haji Surabaya. Pernyataan ketiga X 2.3 yaitu responden ingin mengetahui secara pastitentang karir yang akan mereka raih apabila dapat melaksanakan tugas dengan baik. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 5 responden yang menyatakan sangat setuju, 23 responden menyatakan cukup setuju, dan 4 responden menyatakan netral bahwa responden ingin mengetahui secara pastitentang karir yang akan mereka raih apabila dapat melaksanakan tugas dengan baik di RSU Haji Surabaya. Pernyataan keempat X 2.4 yaitu responden ingin mendapatkan perlakuan yang obyektif dan penilaian atas dasar prestasi kerja mereka di RSU Haji Surabaya. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 6 responden yang menyatakan sangat setuju, 22 responden menyatakan cukup setuju, 3 responden cenderung setuju dan sisanya 1 responden yang menyatakan netral bahwa responden ingin mendapatkan perlakuan yang obyektif dan penilaian atas dasar prestasi kerja mereka di RSU Haji Surabaya. Pernyataan kelima X 2.5 yaitu responden bersedia menerima tanggung jawab lebih besar di RSU Haji Surabaya. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 5 responden yang menyatakan sangat setuju, 24 responden menyatakan cukup setuju, dan sisanya 3 responden yang menyatakan netral bahwa responden bersedia menerima tanggung jawab lebih besar di RSU Haji Surabaya. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Pernyataan keenam X 2.6 yaitu responden ingin melakukan kegiatan yang sifatnya rutin dalam jangka waktu tertentu di RSU Haji Surabaya. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 2 responden yang menyatakan sangat setuju, 22 responden menyatakan cukup setuju, 4 responden cenderung setuju dan sisanya 4 responden yang menyatakan netral bahwa responden ingin melakukan kegiatan yang sifatnya rutin dalam jangka waktu tertentu di RSU Haji Surabaya. Dari keseluruhan item-item pernyataan dalam variabel pengukuran kinerja X 2 yang terdapat pada tabel 4.7, maka dapat disimpulkan bahwa sebagian besar responden menyatakan setuju pada keenam item pada variable pengukuran kinerja tersebut. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa responden mengakui kinerja di RSU Haji Surabaya sudah dilakukan dengan baik dan perlakuan yang diberikan RSU Haji Surabaya pada kabag dan manajerial untuk menjaga agar kualitas kerja kabag dan manajerial tetap dilakukan dengan baik.

4.3.3. Distribusi Frekuensi Variabel Sistem Penghargaan X

3 Dalam variabel sistem penghargaan terdapat tujuh item pernyataan yang diberikan kepada responden untuk dijawab. Jawaban responden dapat dilihat pada tabel 4.8 sebagai berikut : Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Tabel 4.7 Distribusi Frekuensi Variabel Sistem Penghargaan X 3 Skor Jawaban 1 2 3 4 5 6 7 Item f f f f f f f Rat a- rata X 3.1 0 0 0 0 0 0 5 15,6 2 6,2 21 65,6 4 12,5 5,75 X 3.2 0 0 0 0 0 0 1 3,1 4 12,5 21 65,6 6 18,8 6,00 X 3.3 0 0 0 0 0 0 2 6,2 3 9,4 21 65,6 6 18,8 5,97 X 3.4 0 0 0 0 0 0 3 9,4 5 15,6 19 59,4 5 15,6 5,81 X 3.5 0 0 0 0 0 0 3 9,4 3 9,4 25 78,1 1 3,1 5,75 X 3.6 0 0 0 0 0 0 1 3,1 4 12,5 24 75 3 9,4 5,91 X 3.7 0 0 0 0 0 0 1 3,1 3 9,4 23 71,9 5 15,6 6,00 Rata-rata Variabel 5,88 Sumber : Lampiran 4 Berdasarkan tabel 4.7 dapat diketahui bahwa untuk pernyataan pertama X 3.1 bahwa penghargaan yang diberikan oleh RSU Haji Surabaya selama ini sesuai dengan yang kabag dan manajerial inginkan. Hal tersebut menunjukkan bahwa penghargaan yang diberikan oleh RSU Haji Surabaya selama ini sesuai dengan yang kabag dan manajerial inginkan, sehingga responden merasa semangat untuk melakukan pekerjaan dan termotivasi untuk melakukan pekerjaan dengan baik. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 4 responden yang menyatakan sangat setuju, 21 responden menyatakan cukup setuju, 2 responden menyatakan cenderung setuju dan sisanya 5 responden yang menyatakan netral bahwa penghargaan yang diberikan oleh RSU Haji Surabaya selama ini sesuai dengan yang kabag dan manajerial inginkan. Pernyataan kedua X 3.2 yaitu bahwa penghargaan yang diberikan oleh RSU Haji Surabaya perlu diketahui oleh semua kabag dan manajerial. Dari hasil di atas diketahui bahwa sebagian besar responden menyatakan setuju bahwa para kabag dan manajerial mengetahui penghargaan yang diberikan oleh RSU Haji Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Surabaya. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 6 responden yang menyatakan sangat setuju, 21 responden menyatakan cukup setuju, 4 responden cenderung setuju dan 3 responden menyatakan netral penghargaan yang diberikan oleh RSU Haji Surabaya perlu diketahui oleh semua kabag dan manajerial. Pernyataan ketiga X 3.3 yaitu bahwa para responden mengetahui alasan pemberian penghargaan yang diberikan oleh pihak RSU Haji Surabaya kepada mereka. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 6 responden yang menyatakan sangat setuju, 21 responden menyatakan cukup setuju, 3 responden menyatakan cenderung setuju dan 2 responden yang menyatakan netral bahwa para responden mengetahui alasan pemberian penghargaan yang diberikan oleh pihak RSU Haji Surabaya kepada mereka. Pernyataan keempat X 3.4 yaitu bahwa penghargaan yang diberikan oleh pihak RSU Haji Surabaya setelah kabag dan manajerial menghasilkan kinerjanya. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 5 responden yang menyatakan sangat setuju, 19 responden menyatakan cukup setuju, 5 responden menyatakan cenderung setuju dan 3 responden yang menyatakan netral bahwa penghargaan yang diberikan oleh pihak RSU Haji Surabaya setelah kabag dan manajerial menghasilkan kinerjanya. Pernyataan kelima X 3.5 yaitu bahwa dampak penghargaan yang diberikan oleh pihak RSU Haji Surabaya dirasakan dalam waktu panjang oleh kabag dan manajerial. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 1 responden yang menyatakan sangat setuju, 25 responden menyatakan cukup setuju, 3 responden menyatakan cenderung setuju dan 3 responden yang menyatakan netral bahwa Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. dampak penghargaanyang diberikan pihak RSU Haji Surabaya dirasakan dalam waktu panjang oleh kabag dan manajerial. Pernyataan keenam X 3.6 yaitu bahwa dampak penghargaan yang diberikan oleh pihak RSU Haji Surabaya sudah sesuai dengan syarat yang ditentukan. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 3 responden yang menyatakan sangat setuju, 24 responden menyatakan cukup setuju, 4 responden menyatakan cenderung setuju dan 1 responden yang menyatakan netral bahwa dampak penghargaan yang diberikan oleh pihak RSU Haji Surabaya sudah sesuai dengan syarat yang ditentukan. Pernyataan ketujuh X 3.7 yaitu bahwa penghargaan yang diberikan oleh pihak RSU Haji Surabaya harus mampu memotivasi kabag dan manajerial dengan pengeluaran biaya yang seefisien mungkin bagi RSU Haji Surabaya. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 5 responden yang menyatakan sangat setuju, 23 responden menyatakan cukup setuju, 3 responden menyatakan cenderung setuju dan 1 responden yang menyatakan netral bahwa penghargaan yang diberikan oleh pihak RSU Haji Surabaya harus mampu memotivasi kabag dan manajerial dengan pengeluaran biaya yang seefisien mungkin bagi RSU Haji Surabaya. Dari keseluruhan item-item pernyataan dalam variabel sistem penghargaan X 3 yang terdapat pada tabel 4.8, sebagian besar responden menyatakan setuju pada ketujuh item pada variabel sistem penghargaan tersebut, sehingga dapat disimpulkan bahwa responden mengakui system penghargaan yang diberikan oleh pihak RSU Haji Surabaya sangat baik sehingga para kabag dan manajerial termotivasi untuk melakukan kinerja dengan lebih baik lagi. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

4.3.4. Distribusi Frekuensi Kinerja Manajerial Y

Dalam variabel kinerja manajerial terdapat sembilan item pernyataan yang diberikan kepada responden untuk dijawab. Jawaban responden dapat dilihat pada tabel 4.9 sebagai berikut : Tabel 4.8 Distribusi Frekuensi Variabel Kinerja Manajerial Y Skor Jawaban 1 2 3 4 5 6 7 Item F f f F f f F Rata - rata Y 1 0 0 0 0 0 0 1 3,1 1 3,1 25 78,1 5 15,6 6,06 Y 2 0 0 0 0 0 0 6 18,8 4 12,5 18 56,2 4 12,5 5,62 Y 3 0 0 0 0 0 0 4 12,5 0 0 23 71,9 5 15,6 5,91 Y 4 0 0 0 0 0 0 1 3,1 3 9,4 22 68,8 6 18,8 6,03 Y 5 0 0 0 0 0 0 3 9,4 0 0 24 75 5 15,6 5,97 Y 6 0 0 0 0 0 0 1 3,1 1 3,1 22 68,8 8 25 6,16 Y 7 0 0 0 0 0 0 3 9,4 1 3,1 24 75 4 12,5 5,91 Y 8 0 0 0 0 0 0 2 6,2 3 9,4 20 62,5 7 21,9 6,00 Y 9 0 0 0 0 0 0 1 3,1 2 6,2 24 75 5 15,6 6,03 Rata-rata Variabel 5,96 Sumber : Lampiran 4 Berdasarkan tabel 4.8 dapat diketahui bahwa untuk pernyataan pertama Y 1 bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam menentukan tujuan, kebaikan dan tindakan atau pelaksanaan, penjadwalan kerja, penganggaran, merancang prosedur dan pemrograman. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 5 responden yang menyatakan sangat tinggi, 25 responden menyatakan cukup tinggi, 1 responden menyatakan tinggi dan 1 responden yang menyatakan netral bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam menentukan tujuan, kebaikan dan tindakan atau pelaksanaan, penjadwalan kerja, penganggaran, merancang prosedur dan pemrograman. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Pernyataan kedua Y 2 bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam mengumpulkan dan menyampaikan informasi untuk catatan, laporan dan rekening, mengukur hasil, menentukan persediaandan analisis pekerjaan. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 4 responden yang menyatakan sangat tinggi, 18 responden menyatakan cukup tinggi, 4 responden menyatakan tinggi dan 6 responden yang menyatakan netral bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam mengumpulkan dan menyampaikan informasi untuk catatan, laporan dan rekening, mengukur hasil, menentukan persediaandan analisis pekerjaan. Pernyataan ketiga Y 3 bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam melakukan tukar-menukar informasi dengan orang lain dibagian organisasi yang lain untuk meniingkatkan dan penyesuaian program, memberi tahu bagian lain, dan hubungan dengan unit lain. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 5 responden yang menyatakan sangat tinggi, 23 responden menyatakan cukup tinggi, dan 4 responden yang menyatakan netral bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam melakukan tukar-menukar informasi dengan orang lain dibagian organisasi yang lain untuk meniingkatkan dan penyesuaian program, memberi tahu bagian lain, dan hubungan dengan unit lain. Pernyataan keempat Y 4 bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam menilai dan mengukur proposal, kinerja yang diamati atau laporan penilaian pegawai, penilaian catatan hasil, penilaian laporan keuangan, dan pemeriksaan produk. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 6 responden yang menyatakan sangat tinggi, 22 responden menyatakan cukup tinggi, 3 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. responden menyatakan tinggi dan 1 responden yang menyatakan netral bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam menilai dan mengukur proposal, kinerja yang diamati atau laporan penilaian pegawai, penilaian catatan hasil, penilaian laporan keuangan, dan pemeriksaan produk. Pernyataan kelima Y 5 bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam mengarahkan, memimpin dan mengembangkan bawahan, membimbing, melatih dan menjelaskan peraturan kerja pada bawahan, memberikan tugas pekerjaan, dan menangani keluhan. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 5 responden yang menyatakan sangat tinggi, 24 responden menyatakan cukup tinggi, dan 3 responden yang menyatakan netral bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam mengarahkan, memimpin dan mengembangkan bawahan, membimbing, melatih dan menjelaskan peraturan kerja pada bawahan, memberikan tugas pekerjaan, dan menangani keluhan. Pernyataan keenam Y 6 bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam mempertahankan angkatan kerja di bagian mereka, merekrut, mewawancarai, dan memilih pegawai baru, menempatkan, mempromosikan, dan memutasi pegawai. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 8 responden yang menyatakan sangat tinggi, 22 responden menyatakan cukup tinggi, 1 responden menyatakan tinggi dan 1 responden yang menyatakan netral bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam mempertahankan angkatan kerja di bagian mereka, merekrut, mewawancarai, dan memilih pegawai baru, menempatkan, mempromosikan, dan memutasi pegawai. Pernyataan ketujuh Y 7 bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam melakukan pembelian, penjualan atau melakukan kontrak untuk Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. barang dan jasa, menghubungi pemasok, tawar-menawar dengan wakil penjual dan tawar-menawar secara kelompok. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 4 responden yang menyatakan sangat tinggi, 24 responden menyatakan cukup tinggi, 1 responden menyatakan tinggi dan 3 responden yang menyatakan netral bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam melakukan pembelian, penjualan atau melakukan kontrak untuk barang dan jasa, menghubungi pemasok, tawar-menawar dengan wakil penjual dan tawar-menawar secara kelompok. Pernyataan kedelapan Y 8 bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam menghadiri pertemuan-pertemuan dengan perusahaan lain, pertemuan bisnis, pidato untuk kemasyarakatan, mempromosikan tujuan umum RSU Haji Surabaya. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 7 responden yang menyatakan sangat tinggi, 20 responden menyatakan cukup tinggi, 3 responden menyatakan tinggi dan 2 responden yang menyatakan netral bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya dalam menghadiri pertemuan-pertemuan dengan perusahaan lain, pertemuan bisnis, pidato untuk kemasyarakatan, mempromosikan tujuan umum RSU Haji Surabaya. Pernyataan kesembilan Y 9 bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya secara keseluruhan. Hal tersebut didukung dengan pernyataan 5 responden yang menyatakan sangat tinggi, 24 responden menyatakan cukup tinggi, 2 responden menyatakan tinggi dan 1 responden yang menyatakan netral bahwa kinerja kabag dan manajerial di RSU Haji Surabaya secara keseluruhan sangat tinggi. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

4.4. Pengujian Instrumen Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH TOTAL QUALITY MANAGEMENT, SISTEM PENGUKURAN KINERJA DAN SISTEM PENGHARGAAN TERHADAP KINERJA Pengaruh Total Quality Management, Sistem Pengukuran Kinerja Dan Sistem Penghargaan Terhadap Kinerja Manajerial(Studi Kasus pada Rumah Sakit Umum Daerah

0 6 15

Pengaruh Penerapan Total Quality Management (TQM), Sistem Pengukuran Kinerja dan Sistem Penghargaan (Reward) terhadap Kinerja Manajerial.

1 20 21

PENGARUH TOTAL QUALITY MANAGEMENT(TQM), SISTEM PENGHARGAAN DAN SISTEM PENGUKURAN KINERJA TERHADAP KINERJA MANAJERIAL PADA KANTOR PDAM KABUPATEN PONOROGO

0 1 17

PENGARUH TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) TERHADAP KINERJA MANAJERIAL DENGAN SISTEM PENGUKURAN KINERJA DAN SISTEM PENGHARGAAN SEBAGAI VARIABEL MODERATING PADA RUMAH SAKIT HAJI DI SURABAYA

0 0 21

PENGARUH PENERAPAN TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) TERHADAP KINERJA MANAJERIAL DENGAN SISTEM PENGUKURAN KINERJA DAN SISTEM PENGHARGAAN SEBAGAI VARIABEL MODERATING (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI SEMARANG)

0 0 16

Skripsi PENGARUH TQM (TOTAL QUALITY MANAGEMENT) TERHADAP KINERJA MANAJERIAL DENGAN SISTEM PENGHARGAAN (REWARD) SEBAGAI VARIABEL MODERATING

0 0 14

Pengaruh Total Quality Management (TQM) Terhadap Kinerja Manajerial Dengan Pengukuran Kinerja dan Sistem Reward Sebagai Variabel Moderating - Unika Repository

0 1 16

Pengaruh Total Quality Management (TQM) Terhadap Kinerja Manajerial Dengan Pengukuran Kinerja dan Sistem Reward Sebagai Variabel Moderating - Unika Repository

0 0 12

PENGARUH PENERAPAN TOTAL QUALITY MANAGEMENT TERHADAP KINERJA MANAJERIAL DENGAN SISTEM PENGUKURAN KINERJA DAN SISTEM PENGHARGAAN SERTA PERILAKU MANAJER SEBAGAI VARIABEL MODERATING - Unika Repository

0 0 14

Pengaruh total quality management [TQM] dengan sistem penghargaan sebagai moderating variable terhadap kinerja manajerial - USD Repository

0 0 125