Teknik Pembuatan Penulisan Arabic Button

Gambar 4.10 Animasi Cahaya melalui “create shape tween” Pada Gambar 4.10 menjelaskan tentang bagaimana cara menggunakan fungsi Create shape Tween sebagai animasi pada file dokumen Adobe Flash CS 3 profesional yang digunakan pada aplikasi Metode Tilawati. i. Jalankan animasi dengan cara klik “control - “Test Movie”. Maka akan ditampilkan animasi huruf membesar, mengecil dan transparan dengan diikuti oleh tampilan - tampilan sebagai pendukung animasi. Simpan movie tersebut dengan cara “save as” dan beri nama file yang sesuai dengan isi dari movie tersebut.

4.2 Teknik Pembuatan Penulisan Arabic

a. langkah pertama, aktifkan language keyboard Arabic dengan menggunakan kelebihan Windows 7 dalam pengaturannya. Kemudian dengan on-keyboard yang muncul di desktop membantu pengetikan di aplikasi Microsoft Word sebagai pendukung aplikasi. Gambar 4.11 Membuat Penulisan Arabic b. Langkah kedua, yaitu membuat huruf Arabic Hijaiyah dari Microsoft word menjadi picture, misal Jpeg, Png, Gif, Bmp. Kemudian pindahkan ke paint yang bawaan dari windows 7 dengan begitu Crop huruf Arabic satu persatu ke dalam aplikasi Adobe Flash yang telah disiapkan. Gambar 4.12 Picture dalam aplikasi Adobe Flash c. Langkah ke tiga, membuat animasi highlight pada huruf dan angka Arabic disertai dengan suara Metode Tilawati. Berikut ini adalah tampilan penggunaan flash animasi dibawah ini. Gambar 4.13 Animasi Highlight dalam huruf dan Angka Arabic 5. Langkah selanjutnya, agar Metode Tilawati terpenuhi dalam setiap masing – masing jilid, maka diupayakan untuk melengkapi materi Metode Tilawati ini sebagai pengganti buku yang bervariatif dan efektif di aplikasi Adobe Flash ini. Bentuk dalam tampilan halaman yang beragam dibawah ini. Gambar 4.14 Bentuk Variatif dalam Adobe Flash 6. Copy huruf Arabic pada layer 1 ke layer 2 mulai dari frame 53 sebagai jsusunan relasi dari animasi highlight Arabic adapun suaranya disertakan fungsi button. Setelah itu baru dibuat icon – icon yang akan difungsikan sebagai botton susunan kinerja aplikasi Adobe Flash bekerja, dan disertakan Action Script sebagai coding aplikasi. Gambar 4.15 Tampilan Sub materi Metode Tilawati 7. Beberapa cara relasi – relasi yang akan dihadapkan dalam membuat Aplikasi Metode Tilawati berbasis Adobe Flash, sebagaimana tampilan dibawah ini. Gambar 4.16 Membuat Keseluruhan Objek Mask

4.3 Button

Button atau Tombol disini digunakan untuk memberikan perintah pada objek yang terdapat pada aplikasi. Terdapat beberapa tombol perintah yang terdapat didalam aplikasi ini, antara lain : a. Tombol perintah untuk kembali pada intro yang terdapat pada aplikasi. b. Tombol perintah masuk pada aplikasi Metode Tilawati c. Tombol perintah untuk masuk pada deskripsi tilawati d. Tombol perintah untuk masuk pada video motivasi e. Tombol perintah untuk ke home menu f. Tombol perintah untuk play highlight pada huruf Arabic g. Tombol perintah untuk Stop animasi h. Tombol perintah untuk mute animasi i. Tombol perintah untuk kembali ke menu tilawati j. Tombol perintah untuk masuk ke macamnya jilid tilawati Pada dasarnya langkah pembuatan tombol hampir sama dengan pembuatan objek. Hanya bedanya pada pemilihan menu tipe Button pada tipe simbolnya.Didalam tiap – tiap button yang dibuat, perlu diberikan suatu perintah agar maksud dari tombol itu pada saat ditekan dapat dimengerti oleh program, dan program dapat mengeksekusi perintah yang diberikan. Didalam Action Script 2.0 pemberian perintah pada tombol dapat dilihat pada potongan script pada tombol berikut : Gambar 4.17 Action Script 2.0 pada halaman jilid 4 Pada potongan script diatas adalah salah satu contoh yang terdapat pada button di aplikasi. Dari script tersebut button bekerja dengan cara memindahkan timeline pada satu scene. Gambar 4.18 Action Script 2.0 pada halaman scane 1 Dari script tersebut button bekerja dengan cara berpindah dari scene dan timeline sebelumnya menuju ke scene dan timeline yang ditujukan, yaitu pada scene 1 dan timeline 68.

4.4 Aplikasi Tilawati