HENRY EMERSON FOSDICK

HENRY EMERSON FOSDICK

GAMBAR 12.1

THE 8 T H HABIT

Suara dan Disiplin Pelaksanaan: Menyelaraskan Tujuan dan Sistem ...

balik yang Anda terima dari pasar dan dari organisasi secara teratur, mengenai seberapa baik Anda telah memenuhi kebutuhan dan memberikan nilai tambah (yang merupakan salah satu sistem). Jika Anda mengatakan bahwa Anda menghargai kerja sama, Anda harus

memberi imbalan pada kerja sama dan bukan pada persaingan. Jika Anda m e n g a t a k a n bahwa Anda menghargai semua pemegang kepentingan (stakeholder), Anda perlu secara teratur mengumpulkan informasi mengenai semua pemegang kepentingan itu dan meng- gunakan informasi tersebut untuk penyelarasan ulang. Anda harus menyirami apa yang ingin Anda tumbuhkan.

Menjadi panutan dalam menjalani kehidupan dan kepemimpinan yang berdasarkan pada prinsip akan mengilhami dan merangsang tumbuhnya kepercayaan. Perintisan jalan akan menciptakan visi ber- sama dan membentuk keteraturan tanpa perlu memaksakannya.

GAMBAR 12.2

Tetapi sekarang pertanyaan krusialnya adalah, "Bagaimana kita menjalankan nilai-nilai dan strategi secara konsisten tanpa perlu

A panutan, sudah cukup untuk menjaga agar organisasi tetap di jalur dan struktur yang memperkuat nilai-nilai inti dan prioritas strategis tertinggi

LTERNATIF PERTAMA

bergantung pada kehadiran pemimpin formal secara terus-menerus kepemimpinan adalah memercayai bahwa dengan mem-

u n t u k peran menyelaraskan dalam

untuk menjaga agar setiap orang berjalan ke arah yang tepat?" berikan keteladanan pribadi, atau memerankan diri sebagai

Jawabannya adalah penyelarasan—merancang dan menjalankan sistem

pertumbuhan yang sehat. organisasi (yang telah dipilih pada proses merintis jalan). Alternatif kedua adalah dengan meyakini bahwa dengan terus-

Pikirkan struktur, sistem, dan proses-proses yang saat ini ada menerus mengomunikasikan visi dan strategi yang telah Anda

dalam organisasi Anda. Apakah itu semua memungkinkan orang kembangkan dengan hati-hati dan penuh kesungguhan, Anda akan

untuk menjalankan prioritas-prioritas tertinggi, ataukah justru bisa mencapai tujuan-tujuan Anda sebagai sebuah organisasi. Struktur

menimbulkan penghambat? Apakah itu semua konsisten dengan dan sistem tidak begitu penting.

nilai-nilai yang dipegang oleh organisasi? Tanggung jawab dari Alternatif ketiga adalah 1) menggunakan kewibawaan moral pribadi

seorang pemimpin adalah menghilangkan hambatan—bukan malah dan kewibawaan formal untuk menciptakan sistem yang akan

membuatnya. Dengan demikian proses penyelarasan menuntut memformalisasikan atau melembagakan strategi Anda dan prinsip-prinsip

sebuah pemeriksaan yang mendalam dan penuh kerendahan hati yang terkandung di dalam visi dan nilai-nilai bersama, 2) menyusun

terhadap diri sendiri dan terhadap sistem dan struktur organisasi tujuan secara berjenjang di seluruh bagian organisasi yang selaras

yang telah menjadi "berhala."

dengan visi, nilai-nilai, dan prioritas-prioritas strategis bersama Anda, dan 3) menyesuaikan dan menyelaraskan diri Anda melalui umpan

THE 8 T H HABIT

Suara dan Disiplin Pelaksanaan: Menyelaraskan Tujuan dan Sistem ...

KELAYAKAN DIPERCAYA ORGANISASI

yang menunjukkan satu pasangan yang romantis berjalan ber- gandengan tangan sepanjang pantai berpasir putih.

Seperti yang dijelaskan sebelumnya, organisasi adalah sumber utama Nah, lihatlah ketidakselarasan yang terjadi di sini. "Ayo, kita yang kedua bagi kepercayaan. Jika orang-orang yang layak dipercaya

bekerja bersama. Kalian semua akan menghasilkan lebih banyak. bekerja di dalam struktur dan sistem yang tidak selaras dengan

Kalian akan bisa bekerja lebih baik. Kalian akan menjadi lebih nilai-nilai yang dipegang oleh organisasi, sistem yang tidak layak

bahagia. Kalian akan lebih menikmatinya." Lalu, tirai dibuka dan dipercaya ini akan mendominasi. Anda tidak akan mendapatkan

berkata... "Siapa di antara kalian yang akan memenangkan liburan kepercayaan. Melalui tradisi dan harapan-harapan kultural, sistem

ke Bermuda?"

dan proses ini menjadi melekat secara amat kuat pada organisasi Dia sekali lagi bertanya pada saya, "Mengapa mereka tidak mau sehingga jauh lebih sulit untuk diubah daripada perilaku individu.

saling bekerja sama?"

Sistem yang ada membuat segala pidato yang diberikan menjadi Data xQ menyebutkan bahwa ada sebuah "kesenjangan

tidak berdampak sama sekali.

kepercayaan" di dalam organisasi. Hanya 48 persen Salah satu wawasan hebat yang dikemukakan oleh Edward responden yang setuju bahwa organisasi mereka pada

Deming adalah bahwa lebih dari 90 persen masalah organisasi adalah umumnya menjalankan nilai-nilai dari organisasi tersebut.

masalah sistem. Masalah tersebut muncul karena sistem dan struktur. Itu bukan masalah yang dia sebut "memiliki sebab khusus" atau disebabkan oleh manusia. Sekalipun demikian, karena semua pro-

Misalnya, hampir semua organisasi menganggap penting kerja gram dibuat oleh manusia, dan sistem hanyalah program yang dia tim dan kerja sama antarkaryawan, tetapi mereka memiliki sistem

buat, pada akhirnya manusialah yang memiliki tanggung jawab yang mengakar kuat, yang memberi imbalan pada kompetisi inter-

sepenuhnya terhadap sistem-sistem tersebut. Sistem dan struktur nal. Saya sering menceritakan kisah mengenai bagaimana saya pernah

hanyalah benda. Semua itu hanyalah program yang tidak memiliki dimintai bantuan oleh sebuah perusahaan yang tidak memiliki

kebebasan untuk memilih. Jadi kepemimpinan tetap datang dari semangat kerja sama. CEO-nya tidak dapat memahami mengapa

manusia. Manusia merancang sistem, dan semua organisasi akan orang-orangnya tidak bersedia bekerja sama. Dia telah berkhotbah

mendapatkan hasil sesuai dengan rancangan dan keselarasan yang mengenai hal itu, memberi pelatihan mengenai hal itu, melakukan

ada di dalamnya.

dorongan semangat agar orang bersedia bekerja sama, tetapi tetap Kendati barangkali bermaksud baik dan jujur, banyak orang tidak

saja tidak ada kerja sama. kompeten untuk merancang sistem organisasi. Sebaliknya, banyak

Saat kami sedang berbicara, secara tak sengaja saya melihat ke pula orang yang kompeten untuk hal itu, tetapi tidak jujur dan belakang meja CEO dan melihat sebuah tirai yang juga secara tak

curang. Nah, organisasi akan memiliki sifat layak dipercaya kalau sengaja dibiarkan terbuka. Di balik tirai tersebut ada gambar pacuan

organisasi itu memiliki karakter D A N kompetensi. Dengan demikian kuda. Berderet di sisi kiri adalah semua kudanya. Gambar wajah

secara sederhana dapat dikatakan bahwa keselarasan organisasi adalah masing-masing manajer ditempelkan di depan masing-masing kuda.

kelayakan dipercaya yang dilembagakan . Ini berarti bahwa prinsip yang Pada sisi kanan menggantung sebuah poster perjalanan ke Bermuda

telah dimasukkan oleh orang-orang ke dalam sistem nilai pribadi

THE 8 T H HABIT

Suara dan Disiplin Pelaksanaan: Menyelaraskan Tujuan dan Sistem ...

mereka merupakan dasar untuk merancang berbagai struktur, sistem, adanya kerja sama tim untuk melayani pelanggan secara optimal, dan proses. Bahkan jika lingkungan, kondisi pasar, dan orangnya

kerja sama tim tersebut tidak akan terjadi, dan hasilnya adalah berubah, prinsipnya tetap tidak berubah. Hal itu digambarkan

kegagalan di pasar. Kegagalan tersebut bukan karena mereka tidak dengan baik dalam bahasa arsitektur: Bentuk mengikuti fungsi. Dengan

ingin bekerja sama, tetapi karena sistemnya hanya memberikan kata lain, struktur akan mengikuti tujuan. Penyelarasan mengikuti

imbalan terhadap upaya individual atau terhadap kompetisi inter- perintisan jalan. Disiplin adalah hal yang ditunjukkan secara pribadi

nal. Sekali lagi ingatlah bahwa sistem pada akhirnya akan maupun secara organisasi. Di dalam konteks organisasi, disiplin

mengalahkan segala retorika atau maksud baik. disebut sebagai penyelarasan karena Anda menciptakan atau me-

nyelaraskan struktur, sistem, proses, dan budaya agar visi Anda bisa terwujud.