Karakteristik Responden HASIL PENELITIAN PEMBAHASAN

51 Total Correlation dari r-tabel sehingga dapat dikatakan memenuhi syaray validitas dan dapat dianalisis lebih lanjut.

2. Uji Reliabilitas

Output SPSS untuk uji reliabilitas akan dihasilkan secara bersama-sama dengan hasil uji validitas. Namun demikian untuk melihat hasil uji reliabilitas dapat dilihat dari tabel Reliability Statistic. Reliabilitas suatu variabel dikatakan baik jika memiliki nilai cronbach’s alpha 0,60. Tabel 4.3 Hasil Uji Reliabiltas Variabel Jumlah pertanyaan Nilai Cronbacs Alpha Persepsi 6 pertanyaan 0,776 Preferensi 9 pertanyaan 0,790 Hasil dari uji reliabilitas pada tabel 4.3 diatas menunjukkan bahwa nilai Cronbacs Alpha untuk variabel persepsi dan preferensi 0,60. Sehingga dapat dikatakan reliabel.

B. Karakteristik Responden

Karakteristik dalam penelitian ini disajikan pada tabel 4.4, dimana karakteristik responden dilihat dari jenis kelamin, status pernikahan, usia, jumlah anak yang dimiliki, pendapatan perbulan, pendidikan terakhir dan keikutsertaan dalam asuransi. 52 Tabel 4.4 Jenis kelamin Dari tabel 4.4 diatas dapat dilihat bahwa Jumlah total responden sebesar 40 orang, yang terdiri dari 5 orang 12,5 adalah berjenis kelamin laki-laki. Dan sisanya yaitu sebanyak 35 orang 87,5 adalah berjenis kelamin wanita. Tabel 4.5 Status pernikahan Karakteristik Responden Keterangan Frekuensi Persentase Status pernikahan belum menikah 2 5 menikah dan belum memiliki anak 3 7,5 menikah dan telah memiliki anak 35 87,5 jandaduda Jumlah 40 100 Berdasarkan tabel 4.5 diatas dapat diketahui bahwa karakteristik responden dilihat dari status pernikahan terdapat 2 responden atau 5 belum menikah, 3 responden atau 7,5 menikah dan belum memiliki anak, dan sisanya 35 responden atau 87,5 menikah dan telah memiliki anak. karakteristik responden keterangan frekuensi Persentase jenis kelamin Pria 5 12,5 Wanita 35 87,5 jumlah 40 100 53 Tabel 4.6 Jumlah anak Berdasarkan tabel 4.6 diatas dapat diketahui bahwa karakteristik responden dilihat dari jumlah anak responden terdapat 8 responden atau 22,8 memiliki 1 anak, 15 responden atau 42,86 memiliki 2 anak, 6 responden atau 17,14 memiliki 3 anak, 4 responden atau 11,43 memiliki 4 anak,dan sisanya 2 responden atau 5,71 memiliki anak lebih dari 4. Tabel 4.7 Pendidikan terakhir Karakteristik Responden Keterangan Frekuensi Persentase Pendidikan terakhir AkademiD3 2 5 S1 33 82,5 S2 5 12,5 S3 Jumlah 40 100 Berdasarkan tabel 4.7 diatas dapat diketahui bahwa karakteristik responden dilihat dari pendidikan terakhir responden terdapat 2 responden atau 5 memiliki pendidikan terakhir akademiD3, 33 responden atau 82,5 memiliki pendidikan Karakteristik Responden Keterangan Frekuensi Persentase Jumlah anak 1 8 22,86 2 15 42,86 3 6 17,14 4 4 11,43 Lebih dari 4 2 5,71 Jumlah 35 100 54 terakhir sarjana satu S1, dan sisanya 5 responden atau 12,5 memiliki pendidikan terakhir S2. Tabel 4.8 Pendapatan perbulan Berdasarkan tabel 4.8 diatas diketahui bahwa karakteristik responden dilihat dari pendapatan perbulan terdapat 10 responden atau 25 memiliki pendapatan Rp. 1.500.000 sd Rp.3.000.000, 17 responden atau 42,5 memiliki pendapatan Rp.3.000.001 sd Rp.5.000.000, dan sisanya 13 responden atau 32,5 memiliki pendapatan lebih dari Rp.5.000.001. Tabel 4.9 Keikutsertaan Asuransi Karakteristik Responden Keterangan Frekuensi Persentase Keikutsertaan Asuransi Asuransi konvensional 15 37,5 Asuransi syariah 7 17,5 Asuransi konvensional asuransi syariah 2 5 Tidak asuransi konvensional asuransi syariah 16 40 Jumlah 40 100 Karakteristik Responden Keterangan Frekuensi Persentase Pendapatan perbulan dari Rp.1.500.000 Rp. 1.500.001 sd Rp.3.000.000 10 25 Rp.3.000.001 sd Rp.5.000.000 17 42,5 lebih dari Rp.5.000.001 13 32,5 Jumlah 40 100 55 Berdasarkan tabel 4.9 diatas diketahui bahwa karakteristik responden dilihat dari keikutsertaan asuransi terdapat 15 responden atau 37,5 ikut serta pada asuransi konvensional, 7 responden atau 17,5 ikut serta pada asuransi syariah, 2 responden atau 5 ikut serta pada asuransi konvensional dan asuransi syariah, sedangkan sisanya 16 responden atau 40 tidak ikut serta pada asuransi konvensional dan asuransi syariah.

C. Statistik Deskriptif