Dewan Komisaris dan Direksi, Komite Audit

103 Annual Report 2016 PT Pelayaran Tempuran Emas Tbk The original consolidated financial statements included herein are in the Indonesian language. PT PELAYARAN TEMPURAN EMAS Tbk DAN ENTITAS ANAKNYA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Tanggal 31 Desember 2016 dan Untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Disajikan dalam rupiah, kecuali dinyatakan lain PT PELAYARAN TEMPURAN EMAS Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2016 and for the Year Then Ended Expressed in rupiah, unless otherwise stated

1. UMUM lanjutan

1. GENERAL continued

d. Entitas Anak

d. Subsidiaries

Pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015, perusahaan telah mengkonsolidasikan laporan keuangan semua entitas anak yang dimiliki secara langsung maupun tidak langsung, sebagai berikut: As of December 31, 2016 and 2015 , the Company has consolidated the following directly or indirectly owned subsidiaries: Tahun beroperasi secara komersial Persentase Jumlah asset sebelum eliminasi Start of kepemilikan Total assets before elimination Nama entitas anak Lokasi Kegiatan usaha commercial Percentage Name of subsidiaries Location Principal activity operations of ownership 2016 2015 Anemi Maritime Co.,Ltd. Malta Jasa penyewaan 200 9 9 , 9 9 3 545.618.225 630.044.433 Anemi petikemas Lease of containers PT Bongkar Muat Jakarta Jasa bongkar muat 2002 99,00 148.283.343.683 153.366.530.734 Olah Jasa Trisari dan jasa terkait Andal Trisari Stevedoring and other related services PT Pelayaran Tirtamas Jakarta Jasa pelayaran 2003 99,69 158.719.278.360 107.834.870.618 Express Tirtamas Shipping PT Escorindo Stevedoring Jakarta Jasa bongkar muat 2003 99,67 178.596.270.772 106.258.650.413 Escorindo dan jasa terkait Stevedoring and other related services

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI SIGNIFIKAN

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING

POLICIES

a. Dasar

penyajian laporan keuangan konsolidasian

a. Basis of preparation of the consolidated

financial statements Laporan keuangan konsolidasian telah disusun dan disajikan sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan di Indonesia “SAK”, yang mencakup Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan “PSAK” dan Interpretasi Standar Akuntansi Keuangan “ISAK” yang dikeluarkan oleh Dewan Standar Akuntansi Keuangan “DSAK” Ikatan Akuntan Indonesia dan peraturan yang terkait dengan penyajian dan pengungkapan laporan keuangan yang dikeluarkan oleh Otoritas Jasa Keuangan “OJK”. The consolidated financial statements have been prepared and presented in accordance with Indonesian Financial Accounting Standards “SAK”, which comprise the Statements of Financial Accounting Standards “PSAK” and Interpretations of Financial Accounting Standards “ISAK” issued by the Financial Accounting Standards Board “DSAK” of the Indonesian Institute of Accountants and the regulations relating to financial statement presentation and disclosures issued by the Otoritas Jasa Keuangan “OJK”. 104 Annual Report 2016 PT Pelayaran Tempuran Emas Tbk The original consolidated financial statements included herein are in the Indonesian language. PT PELAYARAN TEMPURAN EMAS Tbk DAN ENTITAS ANAKNYA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Tanggal 31 Desember 2016 dan Untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Disajikan dalam rupiah, kecuali dinyatakan lain PT PELAYARAN TEMPURAN EMAS Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2016 and for the Year Then Ended Expressed in rupiah, unless otherwise stated

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI SIGNIFIKAN

lanjutan 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES continued

a. Dasar

penyajian laporan keuangan konsolidasian lanjutan

a. Basis of preparation of the consolidated

financial statements continued Laporan keuangan konsolidasian disusun berdasarkan asas akrual, dengan menggunakan konsep biaya historis, kecuali untuk beberapa akun tertentu yang disajikan berdasarkan pengukuran lain sebagaimana diuraikan dalam kebijakan akuntansi masing- masing akun tersebut. The consolidated financial statements have been prepared on the accrual basis, using the historical cost basis of accounting, except for certain accounts which are stated on the bases described in the related accounting policies for those accounts. Laporan arus kas konsolidasian disusun dengan menggunakan metode langsung dan mengelompokkan arus kas dalam aktivitas operasi, investasi dan pendanaan. The consolidated statement of cash flows is prepared using the direct method and presents cash flows classified into operating, investing and financing activities. Mata uang pelaporan yang digunakan dalam penyusunan laporan keuangan konsolidasian adalah rupiah Rp, yang juga merupakan mata uang fungsional Perusahaan dan Entitas Anak kecuali Anemi Maritime Co. Ltd., yang mata