Identifikasi Masalah Batasan Masalah Perumusan Masalah Tujuan Penelitian

karyawan. Karena investasi pada pengembangan karyawan disadari dapat meningkatkan hasil kerja karyawan Goldstein, 2003. Dari uraian latar belakang masalah di atas penulis akan melakukan penelitian lebih lanjut untuk mengkaji secara lebih mendalam mengenai “Pengaruh Keyakinan Diri dan Pengembangan Karyawan Terhadap Motivasi Kerja Karyawan pada Balai Besar Veteriner Wates Yogyakarta ”.

B. Identifikasi Masalah

1. Ketidakstabilan motivasi kerja karyawan dihadapi BBVet Wates. 2. Karyawan BBVet Wates cenderung tidak termotivasi ketika tidak ada keyakinan diri dalam bekerja. 3. Karyawan BBVet Wates tidak akan memiliki kemampuan teknis, teoritis dan pengetahuan tentang teknologi yang baru jika tidak ada pengembangan karyawan yang berkelanjutan. 4. Menurunnya motivasi kerja karyawan BBVet Wates karena kurangnya kesempatan pengembangan karyawan. 5. Menurunnya motivasi kerja karyawan BBVet Wates karena kurangnya penghargaan dari atasan. 6. Masih ada penelitian terdahulu tentang faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi kerja karyawan hasilnya belum konsisten.

C. Batasan Masalah

Untuk menyederhanakan permasalahan, dari data pra survey atas faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi kerja karyawan Balai Besar Veteriner Wates Yogyakarta menyebutkan faktor tertinggi yang mempengaruhi motivasi kerja karyawan adalah keyakinan diri 30,99 dan pengembangan karyawan 25,35. Maka pembatasan masalah yang digunakan dalam penelitian ini adalah motivasi kerja karyawan, keyakinan diri self-efficacy dan pengembangan karyawan.

D. Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan, maka masalah yang diajukan dalam penelitian ini adalah: 1. Bagaimana pengaruh keyakinan diri terhadap motivasi kerja karyawan Balai Besar Veteriner Wates Yogyakarta? 2. Bagaimana pengaruh pengembangan karyawan terhadap motivasi kerja karyawan Balai Besar Veteriner Wates Yogyakarta ? 3. Bagaimana pengaruh keyakinan diri dan pengembangan karyawan terhadap motivasi kerja karyawan Balai Besar Veteriner Wates Yogyakarta ?

E. Tujuan Penelitian

Berdasarkan masalah yang disebutkan di atas, penelitian ini bertujuan untuk menggali lebih lanjut dan memberikan informasi secara empiris tentang: 1. Seberapa besar pengaruh keyakinan diri terhadap motivasi kerja karyawan. 2. Seberapa besar pengaruh pengembangan karyawan terhadap motivasi kerja karyawan. 3. Seberapa besar pengaruh keyakinan diri dan pengembangan karyawan terhadap motivasi kerja karyawan Balai Besar Veteriner Wates Yogyakarta.

F. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

Pengaruh Motivasi Kerja dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada Balai Besar Kesehatan Paru Masyarakat Bandung (BBKPM)

0 10 57

PENGARUH MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Pada Balai Penelitian dan Pengembangan Agama Semarang)

0 6 163

PENGARUH MOTIVASI KERJA, KEPUASAN KERJA, KEDISIPLINAN DAN KEPEMIMPINAN TERHADAPKINERJA KARYAWAN DI KANTOR Pengaruh Motivasi Kerja, Kepuasan Kerja, Kedisiplinan Dan Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Di Kantor Balai Besar Wilayah Sungai Bengawan Solo

0 3 18

PENGARUH MOTIVASI KERJA, KEPUASAN KERJA, KEDISIPLINAN DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI KANTOR BALAI Pengaruh Motivasi Kerja, Kepuasan Kerja, Kedisiplinan Dan Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Di Kantor Balai Besar Wilayah Sungai Bengawa

0 4 15

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN BALAI Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Kerja terhadap Prestasi Kerja Karyawan Balai Latihan Kerja (BLK) Pertanian Klampok di Banjarnegara.

0 2 12

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN BALAI Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Kerja terhadap Prestasi Kerja Karyawan Balai Latihan Kerja (BLK) Pertanian Klampok di Banjarnegara.

0 2 17

PENGARUH MOTIVASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN Pengaruh Motivasi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan.

1 6 14

PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA PEGAW

2 5 9

PENGARUH KOMUNIKASI, LINGKUNGAN KERJA, PENGEMBANGAN KARYAWAN DAN MOTIVASI TERHADAP SEMANGAT KERJA KARYAWAN

0 1 12

PENGARUH BALAS JASA, LINGKUNGAN KERJA, DAN KESEJAHTERAAN KARYAWAN TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN

0 1 186