Zona Potensi Penangkapan Ikan Bulan Mei

93 Pengembangan Dan Penerapan Informasi Spasial Zona Potensi Penangkapan Ikan Berdasarkan Data Pengindraan Jauh Sedangkan di bagian timur terdapat 2 ZPPI yang terdapat dalam selang koordinat 114°30’-115°30’ BT dan 07°20’-08°00’ LS, juga 2 ZPPI di utara dalam selang 115°00’-115°20’ BT dan 07°10’-07°20’ LS, serta 7 ZPPI di sisi selatan dalam koordinat 114°40’-115°20’ BT dan 07°30’-08°00’ LS.

7.6 Zona Potensi Penangkapan Ikan Bulan Mei

Jumlah ZPPI di Selat Madura pada bulan Mei sebagaimana diperlihatkan pada Gambar 8.6 mengalami penurunan dibandingkan sebelumnya, terutama di bagian barat dan di bagian timur di bawah zona zona 12 mil. Di sisi selatan bagian barat di bawah zona 12 mil terdapat 2 ZPPI yaitu dalam selang koordinat 113°00’-113°30’ BT dan 07°30’-07°40’ LS. Di bagian tengan terdapat 3 ZPPI masing-masing 2 ZPPI dalam selang koordinat 113°30’-113°50’ BT dan 07°30’-07°40’ LS, dan juga 1 ZPPI dalam selang koordinat 114°10’-114°20’ BT dan 07°30’-07°40’ LS. Terdapat 2 ZPPI yang berpeluang dijadikan zona kerjasama penangkapann antar nelayan di sisi selatan bagian barat dan bagian tengah yaitu dalam selang 113°20’-113°40’ BT dan 07°30’-07°40’ LS. Gambar 7.6 Informasi Spasial ZPPI di Selat Madura dan perairan sekitarnya pada bulan Mei. Di bagian timur hanya terdapat 1 ZPPI dalam selang koordinat 114°30’-114°40’ BT dan 07°50’-08°00’ LS. Di sisi utara Selat Madura bagian barat di bawah zona 12 mil hanya terdapat 1 ZPPI dalam selang 113°20’-113°30’ BT dan 07°10’-07°20’ LS, di bagian tengah terdapat 5 ZPPI dalam selang koordinat 113°50’-114°40’ BT dan 07°00’-07°20’ LS, sedangkan di sebelah timur terdapat 5 ZPPI agak ke utara dalam selang 114°40’-115°50’ BT dan 07°00’-07°10’ LS. Terdapat 2 ZPPI yang agak Informasi Spasial Zona Potensi Penangkapan Ikan ZPPI 93 94 Pengembangan Dan Penerapan Informasi Spasial Zona Potensi Penangkapan Ikan Berdasarkan Data Pengindraan Jauh terpisah tetapi dapat dijadikan target lokasi penangkapan yaitu ZPPI dalam selang koordinat 113°20’-113°40’ BT dan 07°10’-07°20’ LS. Di Selat Madura dalam zona di atas 12 mil di bagian barat mengalami penurunan dari 4 menjadi 1 ZPPI dalam selang koordinat 113°20’-113°30’ BT dan 07°20’-07°30’ LS, di bagian tengah juga mengalami penurunan dari 6 menjadi menjadi 5 ZPPI masing-masing dalam 1 ZPPI dalam selang koordinat 113°30’-113°40’ BT dan 07°20’- 07°30’ LS, serta 4 ZPPI dalam selang koordinat 113°50’-114°00’ BT dan 07°20’-07°30’ LS. Sedangkan di bagian timur 2 kelompok sebaran ZPPI masing-masing 8 ZPPI dalam selang koordinat 114°30’-115°20’ BT dan 07°20’-07°40’ LS, serta 5 ZPPI dalam koordinat 114°40’-115°30’ BT dan 07°40’-08°00’ LS. 7.7 Zona Potensi Penangkapan Ikan Bulan Juni Sebaran ZPPI di Selat Madura pada bulan Juni sebagaimana diperlihatkan pada Gambar 7.7 sudah mulai dipengaruhi oleh angin dari arah timur dan tenggara, ZPPI bergeser ke arah barat dan utara dan lebih banyak terkonsentrasi di atas zona 12 mil. Di sisi selatan bagian barat di bawah zona 12 mil terdapat 3 ZPPI yaitu dalam selang koordinat 113°00’- 113°30’ BT dan 07°30’-07°40’ LS. Di bagian tengah terdapat 2 ZPPI yang lokasinya sangat menguntunkan nelayan kecil karena dekat dengan perairan pantai, masing-masing dalam selang koordinat 114°00’-114°10’ BT dan 07°30’-07°40’ LS, dan juga 1 ZPPI dalam selang kotordinat 114°20’-114°30’ BT dan 07°40’-07°50’ LS. Di bagian timur terdapat 2 ZPPI yang dapat diakses oleh nelayan kecil yaitu dalam selang 114°30’-114°40’ BT dan 07°50’-08°00’ LS. Berdasarkan sebaran ZPPI yang lokasinya berbatasan dengan bagian tengah, sementara di bagian tengah terdapat 1 ZPPI yang lokasinya mendekati perbatasan bagian timur. Karena itu, dalam upaya meningkatkan tangkapan maka nelayan kecil yang ada di sebelah barat dari sisi selatan bagian tengah harus melakukan kerjasama penangkapan mengakses ZPPI terdekat yaitu dalam selang 113°20’- 113°30’ BT dan 07°30’-07°40’ LS. Di sisi utara Selat Madura bagian barat di bawah zona 12 mil hanya terdapat 1 ZPPI yang lokasinya agak ke barat dalam selang 112°50’- 113°00’ BT dan 07°10’-07°20’ LS, di bagian tengah terdapat 5 ZPPI masing-masing 2 ZPPI dalam selang koordinat 113°30’-114°50’ BT dan 07°00’-07°20’ LS, serta 3 ZPPI dalam selang koordinat 114°00’-114°20’ BT dan 07°00’-07°20’ LS. Sedangkan di sebelah timur terdapat 2 ZPPI agak ke utara dalam selang 114°30’-115°00’ BT dan 07°00’-07°20’ LS. Sebaliknya, di sisi utara bagian barat hanya memiliki 1 ZPPI yang lokasinya agak di barat, sehingga nelayan kecil harus melakukan kerjasama penangkapan mengakses ZPPI di bagian tengah yaitu dalam selang 113°30’-113°50’ BT dan 07°10’-07°20’ LS. Di Selat Madura dalam zona di atas 12 mil di bagian barat terdapat 3 ZPPI dalam selang koordinat 113°00’-113°30’ BT dan 07°20’-07°30’ LS, Informasi Spasial Zona Potensi Penangkapan Ikan ZPPI 94 95 Pengembangan Dan Penerapan Informasi Spasial Zona Potensi Penangkapan Ikan Berdasarkan Data Pengindraan Jauh di bagian tengah terdapat 6 ZPPI dalam selang koordinat 113°30’-114°40’ BT dan 07°20’-07°30’ LS. Sedangkan di bagian timur 3 kelompok sebaran ZPPI masing-masing 4 ZPPI dalam selang koordinat 114°40’-115°00’ BT dan 07°00’-07°20’ LS, 6 ZPPI dalam selang koordinat 114°40’-115°20’ BT dan 07°30’-07°50’ LS, serta di sisi utara dengan 3 ZPPI dalam selang koordinat 114°50’-115°20’ BT dan 07°10’-07°20’ LS. Gambar 7.7 Informasi Spasial ZPPI di Selat Madura dan perairan sekitarnya pada bulan Juni.

7.8 Zona Potensi Penangkapan Ikan Bulan Juli