Analisis Data Bagan Alur Penelitian Langkah Penelitian

24

3.6 Analisis Data

Data yang diperoleh dari penelitian ini akan dibuat rekapitulasi dalam tabel yang memuat tentang Prescribing Error, Dispensing Error, Administration Error kemudian dilakukan analisis lebih lanjut untuk mengidentifikasi Medication Error yang tersaji dalam bentuk tabel.

3.7 Bagan Alur Penelitian

Adapun gambar pelaksanaan penelitian adalah seperti pada gambar berikut : Gambar 2 Bagan Alur Penelitian.

3.8 Langkah Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan dengan langkah-langkah sebagai berikut: a. Meminta rekomendasi Dekan Fakultas Farmasi USU untuk dapat melakukan penelitian di RSUP H. Adam Malik Medan. b. Menghubungi Direktur Utama RSUP H. Adam Malik Medan untuk mendapatkan izin melakukan penelitian dan pengambilan data, dengan mem- bawa surat rekomendasi dari fakultas. Prescribing Error Penentuan Kriteria Identifikasi Dispensing Error Administration Error Penarikan Kesimpulan Pengolahan data Universitas Sumatera Utara 25 b. Menghubungi Direktur Utama RSUP H. Adam Malik Medan untuk mendapatkan izin melakukan penelitian dan pengambilan data, dengan membawa surat rekomendasi dari fakultas. c. Mengelompokkan data dari kartu obat pasien yang tersedia di RSUP H. Adam Malik Medan. d. Menganalisis data dan informasi yang diperoleh sehingga didapatkan kesimpulan dari penelitian. Universitas Sumatera Utara 26

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Hasil Penelitian

Berdasarkan hasil pengamatan dari catatan kartu obat pasien di RSUP H. Adam Malik Medan periode Maret 2014-Mei 2014 diperoleh data seluruh pasien kasus kanker payudara di ruangan pencampuran obat kemoterapi di RSUP H. Adam Malik Medan sebanyak 105 pasien. Penyajian data umur yang ditemukan pada penelitian ini dapat dilihat pada Tabel 4.1. Tabel 4.1 Data umur pasien kasus kanker payudara di RSUP H. Adam Malik Medan. No. Umur pasien Frekuensi 1 20 tahun - 2 21 – 40 tahun 14 3 41 – 60 tahun 71 4 60 tahun 20 Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas umur pasien yang terkena kanker payudara berumur 41 sampai dengan 60 tahun yaitu 71 orang. Data yang didapatkan dari kartu obat pasien yang memenuhi kriteria inklusi sebanyak 105 pasien, dan tidak ada ditemukan satu pun kriteria ekslusi pada penelitian ini, sehingga total subyek yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 105 pasien dengan 228 jumlah obat sitostatika yang diberikan. Karakteristik medication error pada penyakit kanker payudara dapat dilihat pada Tabel 4.2. Universitas Sumatera Utara