Skala intensi membeli dan VALS Saya akan membeli komputer tablet

1. Skala intensi membeli dan VALS

KATA PENGANTAR Dengan hormat, Dalam rangka memenuhi persyaratan menyelesaikan pendidikan sarjana di Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara, saya membutuhkan sejumlah data yang hanya akan saya peroleh dengan adanya kesediaan Anda dalam mengisi skala ini. Tidak ada jawaban yang salah dalam pengisian skala ini. Setiap orang dapat mempunyai jawaban yang berbeda, pilihlah jawaban yang paling sesuai dengan diri Anda dengan sejujur-jujurnya. Semua jawaban akan dijaga kerahasiaannya dan hanya digunakan untuk keperluan penelitian ini saja. Cara menjawab pernyataan tersebut akan dijelaskan dalam petunjuk pengisian. Jika telah selesai, periksa kembali jawaban anda, jangan sampai ada pernyataan yang terlewati dan belum diisi. Partisipasi Anda dalam memberikan pernyataan dalam skala ini adalah bantuan yang sangat besar artinya bagi keberhasilan penelitian ini. Untuk itu saya mengucapkan terima kasih. Peneliti Rahayu Mardani Universitas Sumatera Utara IDENTITAS DIRI NamaInisial : boleh disingkat Jenis Kelamin : L P Usia : tahun Angkatan : Coret yang tidak perlu Universitas Sumatera Utara PETUNJUK PENGISIAN Berikut disajikan sejumlah pernyataan, mohon Anda baca dan pahami baikā€“baik setiap pernyataan. Anda diminta untuk memilih salah satu pilihan yang tersedia di sebelah kanan pernyataan berdasarkan keadaan diri Anda yang sesungguhnya. Tidak ada jawaban yang salah dan data yang diperoleh akan dijaga kerahasiannya. Berilah tanda silang X pada salah satu pilihan Anda. Alternatif jawaban yang tersedia terdiri dari 5 pilihan, yaitu Sangat Sesuai SS , Sesuai S , Netral N , Tidak Sesuai TS , dan Sangat Tidak Sesuai STS . Contoh Pengisian Skala: No. PERNYATAAN SS S N TS STS

1. Saya akan membeli komputer tablet

ketika teman-teman saya menyarankan. X Jika Anda ingin mengganti jawaban Anda, berikan tanda = pada jawaban yang salah dan berikan tanda silang pada jawaban yang Anda anggap sesuai. Contoh Koreksi Jawaban: Universitas Sumatera Utara No. PERNYATAAN SS S N TS STS

1. Saya akan membeli komputer